Tausyiah Terkini
-
TausyiahMinggu, 29 September 2024 - 14:14 WIBKekaguman yang berlebihan kepada otoritas sains yang terlepas dari nilai-nilai spiritual keagamaan pada puncaknya pada peristiwa pemboman di Hiroshima dan Nagasaki pada waktu Perang Dunia II.
-
TausyiahMinggu, 29 September 2024 - 09:56 WIBKemanusiaan saat ini membutuhkan tiga hal: penafsiran spiritual atas alam raya, emansipasi spiritual atas individu, dan satu himpunan asas yang dianut secara universal.
-
TausyiahMinggu, 29 September 2024 - 07:39 WIBSetelah Allah SWT melarang kaum mukminin untuk mencela seorang muslim --baik ia laki-laki atau perempuan-- serta mengejeknya dengan ucapan yang menyakitkan atau membuatnya susah.
-
TausyiahSabtu, 28 September 2024 - 10:02 WIBTernyata perasaan kagum atau mengagumi seseorang atau sesuatu secara berlebihan berbahaya. Karena tanpa sadar, pandangan kagum ini bisa menyebabkan A'in atau penyakit yang disebabkan karena pandangan.
-
TausyiahJum'at, 27 September 2024 - 10:41 WIBIbnu Katsir: Artinya tobat yang sebenarnya dan sepenuh hati, akan menghapus keburukan-keburukan yang dilakukan sebelumnya, mengembalikan keaslian jiwa orang yang bertobat.
-
TausyiahJum'at, 27 September 2024 - 09:53 WIBTobat seperti dijelaskan oleh Imam Ghazali dalam kitabnya Ihya ulumuddin adalah sebuah makna yang terdiri dari tiga unsur: ilmu, hal dan amal. Ilmu adalah unsur yang pertama, kemudian yang kedua hal, dan ketiga amal.
-
TausyiahJum'at, 27 September 2024 - 05:15 WIBBolehkah bersedekah hanya dikhususkan di hari Jumat? Apa keutamaan dan bagaimana dalilnya? Saat ini, kian marak kegiatan di masyarakat yang disebut Jumat Berkah, Jumat Barokah, Jumat Berbagi dan lainnya
-
TausyiahKamis, 26 September 2024 - 17:41 WIBDi dunia ini, keluarga kita adalah tempat kita berlindung dan meraih kebahagiaan, namun di akhirat kelak, surga adalah tempat kebahagiaan yang abadi bagi keluarga yang bertakwa.
-
TausyiahKamis, 26 September 2024 - 09:54 WIBDitemukan sekian ayat yang memuji dan memuliakan manusia, seperti pernyataan tentang terciptanya manusia dalam bentuk dan keadaan yang sebaik-baiknya
-
TausyiahKamis, 26 September 2024 - 09:28 WIBAl-Quran menguraikan produksi dan reproduksi manusia. Ketika berbicara tentang penciptaan manusia pertama, Al-Quran menunjuk kepada sang Pencipta dengan menggunakan pengganti nama berbentuk tunggal
-
TausyiahRabu, 25 September 2024 - 08:24 WIBDari sudut pandang studi Al-Quran, kewajiban mempercayai adanya takdir tidak secara otomatis menyatakannya sebagai satu di antara rukun iman yang enam.
-
TausyiahSelasa, 24 September 2024 - 09:18 WIBSyariat Islam menekannya akan pentingnya jasa kedua orang tua dan perintah langsung untuk berbhakti kepada keduanya (birrul Walidain). Begini penjelasannya:
-
TausyiahSelasa, 24 September 2024 - 06:16 WIBSunnatullah yang digunakan oleh Al-Quran adalah untuk hukum-hukum Tuhan yang pasti berlaku bagi masyarakat, sedang takdir mencakup hukum-hukum kemasyarakatan dan hukum-hukum alam.
-
TausyiahSelasa, 24 September 2024 - 05:15 WIBKebijakan memopulerkan doa ini, dinilai oleh banyak pakar sebagai bertujuan politis, karena dengan doa itu para penguasa Dinasti Umayyah melegitimasi kesewenangan pemerintahan mereka, sebagai kehendak Allah.
-
TausyiahSenin, 23 September 2024 - 14:14 WIBSebelum mereka meminta kekuatan dan kemenangan kepada Allah SWT, mereka meminta magfirah dari dosa-dosa dan sikap berlebihan mereka dalam kehidupan.