Tausyiah Terkini
-
TausyiahJum'at, 07 Februari 2025 - 12:40 WIBMalam Nisfu Sya'ban dikenal sebagai malam yang penuh berkah dan rahmat dan dalam tradisi Islam malam ini sering diisi dengan berbagai ibadah untuk memohon ampunan Allah SWT.
-
TausyiahJum'at, 07 Februari 2025 - 11:11 WIBSusunan zikir dan wirid setelah salat Jumat ini penting diketahui dan dihapalkan umat muslim, karena hal tersebut merupakan amalan yang sangat dianjurkan yang memiliki banyak keutamaan.
-
TausyiahKamis, 06 Februari 2025 - 07:16 WIBHukum tajwid surat Al Insan ayat 1-5 ini dapat dijadikan pembelajaran bagi setiap muslim yang sedang mendalami hukum bacaan. Sebab, mempelajari hukum tajwid ini adalah Fardhu Kifayah bagi setiap muslim.
-
TausyiahKamis, 06 Februari 2025 - 05:15 WIBBagaimana hukum memercayai ramalan dalam Islam? Dan bagaimana pula menyikapinya jika ada ramalan yang terbukti? Tentang ramalan ini, tengah ramai diperbincangkan di Tanah Air.
-
TausyiahRabu, 05 Februari 2025 - 12:35 WIBSaat ini, ramalan dan tukang ramal tengah ramai diperbincangkan. Bahkan banyak masyarakat antusias mendengarkan ramalan dari tukang-tukang ramal yang kian berseliweran di jagat maya atau media sosial.
-
TausyiahSelasa, 04 Februari 2025 - 18:39 WIBBolehkah menggunakan hadis dhaif, maudhu dan mengamalkanya? Fakta dari dua jenis hadis berbeda pengertiannya ini cukup banyak dan disebarkan di kalangan masyarakat.
-
TausyiahSelasa, 04 Februari 2025 - 12:44 WIBManfaat amalan malam Nisfu Syaban baca Yasin 3x penting diketahui umat Muslim. Keutamaan malam istimewa tersebut pernah diterangkan dalam kitab Ihya 'Ulumuddin karya Imam Al Ghazali.
-
TausyiahSelasa, 04 Februari 2025 - 10:31 WIBPengertian syirik beserta jenis, contoh dan macam-macamnya ini penting diketahui umat muslim. Karena Syirik merupakan dosa besar yang tidak dapat diampuni.
-
TausyiahSelasa, 04 Februari 2025 - 05:15 WIBDalam tradisi Islam, Nisfu Sya'ban dipercaya sebagai salah satu malam terbaik untuk berdoa, berzikir, dan memohon ampunan kepada Allah SWT. Adakah dalil yang menjelaskannya?
-
TausyiahSenin, 03 Februari 2025 - 15:09 WIBKapan puasa Nisfu Syaban 2025? Mengacu pada Kalender Hijriah terbitan Kementerian Agama (Kemenag RI), 1 Syaban 1446 H jatuh pada 31 Januari 2025. Karena itu, Nisfu Syaban jatuh setiap 15 Syaban.
-
TausyiahSenin, 03 Februari 2025 - 12:25 WIBAda banyak keutamaan membaca Al-Qur'an, meski tidak mengerti atau tidak memahami maknanya namun ada banyak pahala yang akan didapatkan dari membaca Al-Quran.
-
TausyiahSenin, 03 Februari 2025 - 05:15 WIBAda alasan penting mengapa Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam menjadikan Syaban sebagai bulan berpuasa sebelum masuknya bulan suci Ramadan. Apa saja alasannya?
-
TausyiahSabtu, 01 Februari 2025 - 16:51 WIBAllah Subhanahu wa Ta'ala berkehendak menentukan seseorang itu miskin atau kaya. Mengapa manusia diciptakan seperti itu dan bagaimana dalil menjelaskannya?
-
TausyiahKamis, 30 Januari 2025 - 10:20 WIBUmumnya juz 30 dalam Al Qur'an berisi surat-surat pendek, namun ternyata ada golongan surat Madaniyah (umumnya surat panjang) berada di juz 30 atau dikenal dengan juzz amma ini.
-
TausyiahRabu, 29 Januari 2025 - 09:16 WIBDalam ajaran Islam, lebah dan semut adalah binatang yang haram untuk dimakan, karena beberapa alasannya. Salah satunya karena kedua binatang ini tidak boleh dibunuh.