Waktu Berbekam Paling Baik dan Disunnahkan Beserta Manfaatnya

Selasa, 03 Oktober 2023 - 23:06 WIB
Jadi kesimpulannya, berbekamlah karena Allah pada hari Kamis, Senin dan Selasa. Hindarilah berbekam pada Hari Rabu, Jumat, Sabtu dan Ahad. Adapun tanggal yang disunnahkan yaitu Tangggal 17, 19, atau 21 dari bulan Hijriyah.

Manfaat Bekam

Sudah tidak diragukan lagi, bekam sebagai pengobatan ala Nabi (Thibbun Nabawi) memiliki banyak khasiat dan manfaat untuk kesehatan. Ada juga riwayat lain dari Shuhaib, Rasulullah ﷺ bersabda: "Berbekamlah di tengah tengkuk karena hal itu dapat menyembuhkan 72 macam penyakit."

Berikut beberapa manfaatnya yang juga dibenarkan ilmu kedoketeran:

1. Meningkatkan dan memperlancar aliran darah.

2. Mengobati peradangan.

3. Mengatasi berbagai penyakit.

4. Mengurangi radikal bebas.

5. Membuang sel darah merah yang tidak dibutuhkan tubuh.

6. Menurunkan kadar asam lemak.

7. Menurunkan kolestrol.

8. Meregenerasi sel darah merah.

9. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

(rhs)
Halaman :
Follow
cover top ayah
وَلَيۡسَتِ التَّوۡبَةُ لِلَّذِيۡنَ يَعۡمَلُوۡنَ السَّيِّاٰتِ‌ ۚ حَتّٰۤى اِذَا حَضَرَ اَحَدَهُمُ الۡمَوۡتُ قَالَ اِنِّىۡ تُبۡتُ الۡـــٰٔنَ وَلَا الَّذِيۡنَ يَمُوۡتُوۡنَ وَهُمۡ كُفَّارٌ ‌ؕ اُولٰٓٮِٕكَ اَعۡتَدۡنَا لَهُمۡ عَذَابًا اَ لِيۡمًا
Dan tobat itu tidaklah diterima Allah dari mereka yang melakukan kejahatan hingga apabila datang ajal kepada seseorang di antara mereka, barulah dia mengatakan, Saya benar-benar bertobat sekarang. Dan tidak pula diterima tobat dari orang-orang yang meninggal sedang mereka di dalam kekafiran. Bagi orang-orang itu telah Kami sediakan azab yang pedih.

(QS. An-Nisa Ayat 18)
cover bottom ayah
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More