Peristiwa Nuzulul Qur'an dalam Al Qur'an dan Hadis Nabi SAW

Kamis, 13 Maret 2025 - 05:00 WIB
“Innaa anzalnaahu fii lailatil qadr”

Artinya: "Sesungguhnya Kami telah menurunkannya (Al-Qur'an) pada malam qadar."

لَيْلَةُ الْقَدْرِ ەۙ خَيْرٌ مِّنْ اَلْفِ شَهْرٍۗ


“Lailatul qadri khairum min alfii shahr”

Artinya: “Malam kemuliaan itu lebih baik daripada seribu bulan.”

تَنَزَّلُ الْمَلٰۤىِٕكَةُ وَالرُّوْحُ فِيْهَا بِاِذْنِ رَبِّهِمْۚ مِنْ كُلِّ اَمْرٍۛ


“Tanaz zalul malaa-ikatu war ruuhu fiiha bi izni-rab bihim min kulli amr”

Artinya: “Pada malam itu turun para malaikat dan Ruh (Jibril) dengan izin Tuhannya untuk mengatur semua urusan.”

Pada bulan Ramadan yang identik dengan Nuzulul Qur'an, umat Muslim juga mengenali sebuah malam istimewa Lailatul Qadar. Malam tersebut sangat mulia dan lebih baik daripada seribu bulan.

Demikianlah ulasan mengenai sejumlah ayat dan hadis tentang malam Nuzulul Qur'an. Wallahu A'lam

(wid)
Halaman :
Lihat Juga :
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Hadits of The Day
Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: Iman memiliki lebih dari enam puluh cabang, dan malu adalah bagian dari iman.

(HR. Bukhari No.8)
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More