Berikut Lima Syarat Dibolehkannya Salat di Atas Kendaraan
Kamis, 21 Januari 2021 - 13:54 WIB
Ketika beliau SAW melakukan salat wajib di atas punggung unta, karena keadaannya tidak memungkinkan untuk turun ke atas tanah.
Tentang keharusan untuk tidak salat wajib di atas punggung unta, menurut para ulama, hal itu terkait dengan kewajiban untuk berdiri, ruku’ dan sujud dengan sempurna bila kita melakukan salat wajib.
Dan juga syarat yang harus dipenuhi dalam salat wajib, yaitu menghadap ke arah kiblat.
Sedangkan khusus untuk salat sunnah, memang tidak diharuskan dikerjakan dengan berdiri sempurna. Salat sunnah boleh dikerjakan dengan duduk, meski tanpa udzur syar'i. Salat sunnah juga diperkenankan untuk tidak menghadap ke arah kiblat. (Bersambung)
Tentang keharusan untuk tidak salat wajib di atas punggung unta, menurut para ulama, hal itu terkait dengan kewajiban untuk berdiri, ruku’ dan sujud dengan sempurna bila kita melakukan salat wajib.
Dan juga syarat yang harus dipenuhi dalam salat wajib, yaitu menghadap ke arah kiblat.
Sedangkan khusus untuk salat sunnah, memang tidak diharuskan dikerjakan dengan berdiri sempurna. Salat sunnah boleh dikerjakan dengan duduk, meski tanpa udzur syar'i. Salat sunnah juga diperkenankan untuk tidak menghadap ke arah kiblat. (Bersambung)
(mhy)