Anjuran Tolong Menolong Sesama Muslim dalam Islam, Begini Penjelasannya
Senin, 15 Agustus 2022 - 16:43 WIB
Jadi, tolong-menolong selama dalam lingkup kebaikan, ketaatan dan ketakwaan dianjurkan bahkan diwajibkan dalam sebagian perkara. Adapun dalam perkara dosa ataupun melanggar syariat Allah, haram hukumnya terlibat didalamnya.
Imam Ghazali menukilkan perkataan sebagian salaf:
“Tidaklah seorang muslim merusak kehormatan saudaranya yang jauh lebih besar daripada membantunya melakukan kemaksiatan”. (Ihya ‘ulumuddin : 4/33).
Wallahu A'lam
Imam Ghazali menukilkan perkataan sebagian salaf:
“Tidaklah seorang muslim merusak kehormatan saudaranya yang jauh lebih besar daripada membantunya melakukan kemaksiatan”. (Ihya ‘ulumuddin : 4/33).
Baca Juga
Wallahu A'lam
(wid)