Analisis Maurice Bucaille tentang Eksodus Bani Israel dari Mesir Menurut Al-Qur'an

Selasa, 12 Desember 2023 - 13:13 WIB
loading...
A A A
a) Jiwa berontak dan permusuhan dapat dimengerti dalam hubungannya dengan usaha Musa untuk meyakinkan Fir'aun.

b) Penyelamatan Tuhan kepada Fir'aun hanya mengenai badannya, karena dalamQS 11 : 98 disebutkan bahwa Fir'aun dan kaumnya adalah orang-orang yang dihukum karena sesat.

"Ia berjalan di muka kaumnya di hari Kiamat dan memasukkan mereka ke dalam neraka. Neraka itu seburuk-buruk tempat yang didatangi."

Dengan begitu maka fakta-fakta yang dapat dikonfrontasikan dengan penyelidikan sejarah, geografi atau arkeologi riwayat Quran berbeda dengan riwayat Bibel dalam hal-hal sebagai berikut:

Dalam Quran tidak disebutkan nama-nama tempat, baik kedua kota yang dibangun oleh Kaum Yahudi pengikut Musa atau mengenai peta jalannya Eksodus.

Dalam Quran tidak disebutkan matinya Fir'aun ketika Musa menetap di Madyan.

(mhy)
Halaman :
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3574 seconds (0.1#10.140)