3 Klasifikasi Hati yang Membuat Manusia Gampang Berubah

Sabtu, 02 Januari 2021 - 09:58 WIB
loading...
A A A
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam bersabda :

"Ketahuilah (ingatlah), sesungguhnya di dalam tubuh ini ada segumpal daging. Jika ia baik maka seluruh tubuh baik . Jika ia rusak maka seluruh tubuh rusak pula. Ketahuilah ia adalah hati." (HR. Bukhari Muslim)

Ibnu Qudamah dalam Mukhtashar Minhajul Qashidin, membagi hati dalam tiga klasifika yaitu:

1. Hati yang subur dengan ketakwaan dan riyadhah ruhiyah (latihan-latih ruhani).

Ia suci dari kejelekan-kejelekan akhlak dan senantiasa meraih jalan menuju hidayah Allah.

(Baca juga: Kasus Covid-19 Masih Tinggi, Perhimpunan Guru Sarankan Pemprov DKI Lanjutkan Pembelajaran Jarak Jauh )

2. Hati yang sibuk dengan hawa nafsu dan asyik dengan kekotoran berupa akhlak tercela.

Maka akan semakin kuat kekuasaan setan dalam mencengkeram hati, sehingga iman makin tak berdaya. Karena hawa nafsu akan memadamkan cahaya iman.

3. Hati yang berada di dalam keraguan dan sikap was-was.

Bila ia mengajak pada kejahatan, maka ia akan merusak imannya. Namun, jika kerusakannya sampai pada tingkat membahayakan (kufur) ia akan kembali lagi pada kebaikan.

Wallahu A'lam
(wid)
Halaman :
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1133 seconds (0.1#10.140)