Topik Terkait: Doa Mau Tidur (halaman 3)
Tips
Kamis, 15 Februari 2024 - 14:38 WIB
Kumpulan doa memohon keselamatan ini biasa diamalkan sebagai pelengkap di pengujung doa. Biasanya doa ini dibaca setelah melaksanakan salat fardhu maupun salat sunah.
Tips
Jum'at, 04 Agustus 2023 - 11:24 WIB
Adab tidur dalam Islam yang penting diketahui kaum muslim. Ketika ingin tertidur, sebagai umat muslim kita perlu memperhatikan dan melakukan adab-adab yang sudah ada sejak zaman kenabian. Adab ketika tidur memiliki manfaat yang sebenarnya penting untuk diri kita sendiri.
Muslimah
Jum'at, 05 Maret 2021 - 19:35 WIB
Melakukan amalan sebelum tidur untuk menambah pahala dan menghapus dosa-dosa. Amalan sebelum tidur ini menjadi ibadah sunah bagi umat Islam yang sangat dianjurkan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
Tips
Kamis, 23 Februari 2023 - 16:26 WIB
Mengantisipasi saat kematian datang, maka ada amalan-amalan sebelum tidur yang dianjurkan untuk dilakukan. Karena itu, disunahkan agar setiap muslim melakukan amalan ini untuk mendapatkan kecintaan Allah SWT.
Tips
Kamis, 24 Februari 2022 - 19:41 WIB
Setiap orang tua memiliki doa terbaik dan mustajab untuk anak-anaknya. Doa yang dipanjatkan ini dengan memohon agar Allah Subhanahu wa ta ala segera mengijabahnya
Tausyiah
Minggu, 10 Juli 2022 - 12:15 WIB
Kebanyakan manusia ingin doanya cepat dikabulkan. Tak sedikit juga yang berputus asa ketika keinginannya tidak terwujud. Inilah rahasia doa dan ijabah.
Tips
Kamis, 08 Februari 2024 - 09:36 WIB
Ada sekumpulan doa yang dianjurkan diamalkan di siang maupun malam Isra Mikraj, salah satunya doa yang dipanjatkan Ali Bin Abi Thalib.
Tips
Selasa, 30 Juli 2024 - 13:41 WIB
Doa tolak bala dan musibah ini merupakan doa agar terhindar dari musibah dan marabahaya. Sumber doa diriwayatkan dalam hadis Abu Daud dan juga Tirmidzi dari Ustman bin Affan radhiyallahuanhu
Tips
Senin, 28 Oktober 2024 - 19:36 WIB
Berikut ini adalah zikir ketika sulit tidur beserta latin dan artinya. Doa ini sebagaimana diajarkan Nabi Muhammad SAW kepada Zaid bin Tsabit ketika mengalami masalah tersebut.
Tausyiah
Minggu, 27 Juni 2021 - 17:38 WIB
Salah satu doa singkat yang memiliki faedah (manfaat) besar bagi kehidupan diajarkan oleh Baginda Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam. Berikut doanya.
Tausyiah
Jum'at, 22 Januari 2021 - 15:31 WIB
Mendoakan orang yang sudah meninggal merupakan kewajiban bagi muslim yang masih hidup, apalagi yang meninggal itu adalah orang tua atau suadara kita. Berikut doanya.
Tips
Selasa, 26 September 2023 - 11:00 WIB
Nabi Ayyub as yang ditimpa penyakit yang berat berdoa memohon pertolongan Tuhannya untuk melenyapkan penyakitnya itu, karena ia yakin bahwa Allah amat penyayang.
Tips
Senin, 11 September 2023 - 13:45 WIB
Doa dan zikir saat kesulitan yang sering diamalkan Nabi Muhammad SAW sebagaimana hadis yang diriwayatkan Imam Al-Bukhari dan Muslim dari Ibnu Abbas ra sebagai berikut.
Tips
Jum'at, 03 November 2023 - 12:48 WIB
Mengamalkan doa sehari-hari akan membuat kita semakin dekat dengan Allah Subhanahu wa taala. Dan mengamalkan doa sehari-hari ini, setiap aktivitas yang kita lakukan juga akan menjadi berkah.
Tips
Kamis, 16 November 2023 - 18:51 WIB
Sebagai muslim kita diperintahkan agar berdoa dan zikir memohon perlindungan baik dari kejahatan setan maupun kejahatan manusia lainnya.
Tips
Rabu, 04 Januari 2023 - 23:16 WIB
Doa memohon hisab yang mudah perlu diamalkan kaum muslim dengan harapan Allah memberi kemudahan di Akhirat kelak. Doa ini tergolong pendek dan bisa dibaca setiap waktu.
Tips
Minggu, 01 Oktober 2023 - 07:29 WIB
Ya Tuhan kami, janganlah Engkau jadikan kami (sasaran) fitnah bagi orang-orang kafir. Dan ampunilah kami, ya Tuhan kami. Sesungguhnya Engkau yang Mahaperkasa, Mahabijaksana.
Tips
Minggu, 08 September 2024 - 11:15 WIB
Kumpulan doa pendek agar dipermudah urusan rezeki penting diketahui umat Muslim. Ada banyak cara untuk mendapatkan rezeki dari Allah, salah satunya dengan berdoa.
Tips
Kamis, 02 Desember 2021 - 12:22 WIB
Binatang berbisa semisal ular, kalajengking dan hewan berbahaya lainnya kerap kita jumpai di alam liar maupun di kebun. Berikut doa agar terhindar dari bahaya binatang tersebut.
Tips
Senin, 02 Oktober 2023 - 11:20 WIB
Doa ini disampaikan Nabi Isa setelah kaum hawariyyin ingin lebih yakin dan memperoleh keimanan yang lebih kuat serta ketenteraman hati. Nabi Isa berdoa kepada Allah agar menurunkan hidangan untuk mereka