Topik Terkait: Sifat Manusia (halaman 10)
Hikmah
Senin, 27 November 2023 - 09:40 WIB
Surat Yasin dianggap sebagai jantung Al-Quran karena keutamaannya yang luar biasa. Rasulullah SAW telah menyebutkan bahwa membaca Surat Yasin memiliki pahala yang besar bagi pembacanya
Muslimah
Rabu, 14 September 2022 - 09:03 WIB
Seorang istri, mampu menjadi inspirasi yang mampu menghantarkan sang suami ke jenjang kesuksesan yang sepintas mustahil dijangkaunya. Perilaku dan energinya luar biasa, salah satunya bisa memudahkan datangnya rezeki bagi sang suami.
Tausyiah
Sabtu, 19 Desember 2020 - 14:32 WIB
Jujur disebut dengan ash-Shidqu atau Shiddiq yang artinya berkata benar. Jujur merupakan salah satu sifat mulia badinda Nabi Muhammad.
Muslimah
Senin, 31 Mei 2021 - 09:30 WIB
Kebanyakan manusia seringkali lupa bahwa kehidupan di dunia ini. Dia kerap berlebihan dalam kegembiraannya, padahal kematian atau ajal bisa datang di setiap saat.
Muslimah
Sabtu, 02 September 2023 - 09:01 WIB
Ada barometer utama dalam menghiasi kecantikan seorang wanita ini terutama kaum wanita muslimah. Apakah itu? Dialah sifat tawadhu
Tausyiah
Minggu, 29 September 2024 - 14:14 WIB
Kekaguman yang berlebihan kepada otoritas sains yang terlepas dari nilai-nilai spiritual keagamaan pada puncaknya pada peristiwa pemboman di Hiroshima dan Nagasaki pada waktu Perang Dunia II.
Tausyiah
Jum'at, 14 April 2023 - 19:44 WIB
Zakat menyucikan diri dari dosa-dosa bagi mereka yang menunaikannya. Selain itu, zakat juga membersikan diri dari sifat bakhil. Kewajiban zakat adalah terapi tepat melenyapkan kecintaan kepada dunia dari hati.
Muslimah
Minggu, 12 Juni 2022 - 05:15 WIB
Banyak ayat-ayat dalam Al-Quran tentang cinta ini. Namun demikian, ada beberapa jenis cinta yang ternyata akan menjerumuskan atau menyeret manusia kepada azab dan neraka. Cinta jenis apakah itu?
Muslimah
Kamis, 27 Januari 2022 - 07:15 WIB
Jika seorang istri bersikap nusyuz, berarti kehiduapnrumah tangga sedang dalam masalah besar. Dalam suasana seperti itu, suami dituntut harus cerdas dalam mengelola situasi
Muslimah
Jum'at, 01 Januari 2021 - 15:02 WIB
Mengawali hari dan aktivitas yang baru dengan kebersihan hati, akan membawa keberkahan. Karenanya penting bagi setiap muslim untuk fokus menjaga kebersihan hati dari berbagai penyakit yang bisa merusaknya.
Muslimah
Rabu, 09 November 2022 - 10:57 WIB
Istri shaleha ikut memberi andil keberhasilan suami di dunia dan akhirat. Doanya, bisa menjadi penolong seorang suami ketika mengalami kesulitan. Maka sangat beruntung bagi laki-laki yang mendapatkan perempuan yang mampu menjadikannya lebih besar daripada sebelumya.
Tausyiah
Senin, 20 Juli 2020 - 17:44 WIB
Menurut Dai lulusan Al-Azhar Mesir Ustaz Muchlis Al-Mughni, ada lima ujian yang digilirkan kepada manusia sebagaimana dikabarkan dalam Al-Quran. Apa saja?
Tips
Kamis, 05 Oktober 2023 - 20:10 WIB
Sombong dalam islam merupakan sifat yang dibenci oleh Allah Subhanahu wa taala, karena ia adalah sifat iblis laknatullah. Apapun bentuk kesombongan yang dilakukan manusia, dilarang oleh Allah SWT.
Hikmah
Selasa, 03 Maret 2020 - 18:10 WIB
Salah satu senjata setan untuk membinasakan manusia adalah marah. Berikut cara yang diajarkan Rasulullah SAW dalam mengendalikan amarah.
Tausyiah
Selasa, 23 Maret 2021 - 20:38 WIB
Ketika hari Kiamat terjadi manusia akan dikeluarkan dari kuburnya dalam keadaan telanjang bulat. Masing-masing akan sibuk mencari pertolongan karena beratnya hari tersebut.
Hikmah
Sabtu, 23 Juli 2022 - 23:35 WIB
Hari Kiamat adalah peristiwa dahsyat dimana alam semsta akan hancur dan tak satu pun makhluk yang tersisa. Siapakah manusia pertama yang dibangkitkan pada Hari Kiamat?
Muslimah
Rabu, 23 September 2020 - 07:04 WIB
Hikmah
Selasa, 16 Januari 2024 - 11:24 WIB
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam mengabarkan dalam sabdanya bahwa sebelum menciptakan manusia, Allah Subhanahu wa taala menuliskan kalimat pertama yang penuh cinta.
Muslimah
Jum'at, 02 Juli 2021 - 14:01 WIB
Seluruh manusia kelak di hari kiamat, akan digiring ke Padang Mahsyar dengan berbagai kondisi yang berbeda sesuai dengan amalnya. Inilah gambaran nestapa manusia di padang mahsyar itu.
Hikmah
Kamis, 25 Januari 2024 - 08:10 WIB
Syaikh At-Tuwaijri mengingatkan bahwa Rasulullah SAW memperingatkan kita dari mengikuti Dajjal atau membenarkannya. Beliau menjelaskan kepada kita sifat-sifatnya agar kita berhati-hati darinya.