Kumpulan Artikel: Kisah Sahabat Nabi Abbas Bin Abdul Muthalib

  • Dia Muslim Tapi Dalam Perang Badar Jadi Prajurit Kafir Quraisy
    Hikmah
    Rabu, 04 Agustus 2021 - 05:00 WIB
    Dalam Perang Badar yang berkecamuk antara kaum muslimin dan kaum musyrikin, Abbas Bin Abdul Muthalib yang berada di pihak musyrikin berhasil ditawan oleh Abui Yusr, Kaab bin Amru
  • Saat Paceklik dan Kekeringan, Umar bin Khattab Bertawasul kepada Paman Nabi SAW
    Hikmah
    Senin, 02 Agustus 2021 - 05:00 WIB
    Ya Allah, kami menghadapkan diri kepadaMu bersama dengan paman Nabi kami dan saudara kandung ayahnya, maka turunkanlah hujan-Mu dan janganlah kami sampai putus asa!
  • Umar Bin Khattab Marah Saat Paman Nabi Menolak Digusur Demi Perluasan Masjid Nabawi
    Hikmah
    Minggu, 01 Agustus 2021 - 09:51 WIB
    Pada saat perluasan Masjid Nabawi, semua bangunan yang ada disekitarnya sudah dibeli kecuali rumah Abbas bin Abdul Muththalib. Khalifah Umar menawari Abbas ganti rugi. Begini jawaban paman Nabi itu.
  • Umar Saja Tak Berani Memindahkan Pancuran Air yang Diletakkan Nabi SAW
    Hikmah
    Sabtu, 31 Juli 2021 - 19:36 WIB
    Umar bin Khattab tidak ingin mengubah-ubah peninggalan Rasulullah SAW. Salah satu contoh adalah pancuran air yang diletakkan Nabi di dekat rumah Abbas bin Abdul Muthalib.
  • Begini Jawaban Rasulullah SAW Ketika Pamannya Minta Jabatan
    Hikmah
    Jum'at, 30 Juli 2021 - 11:44 WIB
    Rasulullah SAW seorang yang paling akrab dan paling kasih kepada pamannya ini. Namun beliau tidak mau mengangkatnya menjadi pejabat pemerintahan.
  • Ketika Rasulullah SAW Gusar Karena Pamannya Diancam Orang Lain
    Hikmah
    Rabu, 28 Juli 2021 - 14:41 WIB
    Rasulullah SAW sangat mencintai pamannya, Abbas bin Abdul Muthalib. Kecintaan ini ditunjukkan ketika beliau sangat gusar tatkala sang paman mendapat ancaman orang lain.
  • Begini Pidato Abbas bin Abdul Muthalib Saat Baiat Al-Aqabah
    Hikmah
    Selasa, 27 Juli 2021 - 19:30 WIB
    Abbas bin Abdul Muthalib radhiallahu anhu mempunyai peran penting yang tidak bisa diabaikan dalam baiat al-Aqabah. la orang pertama yang berpidato dalam majelis itu.
  • Kisah Si Ganteng yang Hilang dan Kelambu Sutra Baitullah
    Hikmah
    Senin, 26 Juli 2021 - 19:38 WIB
    Pada waktu Abbas masih anak-anak, ia pernah hilang. Sang ibu lalu bernazar, kalau puteranya itu ditemukan, ia akan mengenakan kelambu sutra pada Baitullah.