Kumpulan Artikel: Sholat Muslimah

  • Hukum Bercadar Ketika...
    Muslimah
    Kamis, 25 Juli 2024 - 12:40 WIB
    Cadar, umumnya dipakai kaum muslimah untuk menutupi muka dan hanya menampakkan kedua mata saja. Bagaimanakah bila cadar dipakai untuk salat ? Bagaimana hukumnya?
  • Benarkah Salat di Rumah...
    Muslimah
    Jum'at, 03 November 2023 - 14:01 WIB
    Benarkah salat di rumah lebih utama bagi wanita? Bagaimana dengan pahala salat jamaah di masjid? Pertanyaan tersebut cukup pupoler di kalangan muslimah saat ini.
  • Cara Sholat Bagi Wanita...
    Muslimah
    Minggu, 05 Februari 2023 - 22:41 WIB
    Cara sholat bagi wanita istihadhah wajib diketahui umat Islam terutama kalangan muslimah. Istihadhah adalah darah yang keluar di luar waktu haid dan nifas, atau keluar langsung setelah masa haid dan nifas.
  • Hukum Sholat Bagi Wanita...
    Muslimah
    Sabtu, 10 Desember 2022 - 21:43 WIB
    Hukum sholat bagi wanita yang baru saja mengalami keguguran sangat penting diketahui umat muslim khususnya kaum muslimah. Apalagi sholat merupakan ibadah wajib.
  • Bolehkah Shalat dengan...
    Muslimah
    Rabu, 05 Januari 2022 - 08:16 WIB
    Sebagai pakaian bagi muslimah, cadar atau niqab, berbeda dengan kerudung atau jilbab. Cadar, umumnya dipakai menutup muka dan hanya menampakkan kedua mata saja.
  • cover top ayah
    اِذۡ قَالَ اللّٰهُ يٰعِيۡسَى ابۡنَ مَرۡيَمَ اذۡكُرۡ نِعۡمَتِىۡ عَلَيۡكَ وَعَلٰى وَالِدَتِكَ‌ ۘ اِذۡ اَيَّدْتُكَ بِرُوۡحِ الۡقُدُسِ تُكَلِّمُ النَّاسَ فِىۡ الۡمَهۡدِ وَكَهۡلًا ‌ ۚوَاِذۡ عَلَّمۡتُكَ الۡـكِتٰبَ وَالۡحِكۡمَةَ وَالتَّوۡرٰٮةَ وَالۡاِنۡجِيۡلَ‌ ۚ وَاِذۡ تَخۡلُقُ مِنَ الطِّيۡنِ كَهَيْئَةِ الطَّيۡرِ بِاِذۡنِىۡ فَتَـنۡفُخُ فِيۡهَا فَتَكُوۡنُ طَيۡرًۢا بِاِذۡنِىۡ‌ وَ تُبۡرِئُ الۡاَكۡمَهَ وَالۡاَبۡرَصَ بِاِذۡنِىۡ‌ ۚ وَاِذۡ تُخۡرِجُ الۡمَوۡتٰى بِاِذۡنِىۡ‌ ۚ وَاِذۡ كَفَفۡتُ بَنِىۡۤ اِسۡرَآءِيۡلَ عَنۡكَ اِذۡ جِئۡتَهُمۡ بِالۡبَيِّنٰتِ فَقَالَ الَّذِيۡنَ كَفَرُوۡا مِنۡهُمۡ اِنۡ هٰذَاۤ اِلَّا سِحۡرٌ مُّبِيۡنٌ
    Dan ingatlah ketika Allah berfirman, Wahai Isa putra Maryam! Ingatlah nikmat-Ku kepadamu dan kepada ibumu sewaktu Aku menguatkanmu dengan Rohulkudus. Engkau dapat berbicara dengan manusia pada waktu masih dalam buaian dan setelah dewasa. Dan ingatlah ketika Aku mengajarkan menulis kepadamu, (juga) Hikmah, Taurat dan Injil. Dan ingatlah ketika engkau membentuk dari tanah berupa burung dengan seizin-Ku, kemudian engkau meniupnya, lalu menjadi seekor burung (yang sebenarnya) dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika engkau menyembuhkan orang yang buta sejak lahir dan orang yang berpenyakit kusta dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika engkau mengeluarkan orang mati (dari kubur menjadi hidup) dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika Aku menghalangi Bani Israil (dari keinginan mereka membunuhmu) di kala waktu engkau mengemukakan kepada mereka keterangan-keterangan yang nyata, lalu orang-orang kafir di antara mereka berkata, Ini tidak lain hanyalah sihir yang nyata.

    (QS. Al-Maidah Ayat 110)
    cover bottom ayah
  • Inilah Anjuran Berhias...
    Muslimah
    Selasa, 23 November 2021 - 08:51 WIB
    Berhias diri jangan hanya dilakukan ketika kita hendak bepergian atau memenuhi undangan saja, ternyata berhias yang paling dianjurkan justru ketika hendak melaksanakan sholat.
  • Sholat Muslimah, Lebih...
    Tips
    Rabu, 11 Agustus 2021 - 17:27 WIB
    Sholat adalah ibadah yang sangat mendasar bagi kaum muslimin. Ibadah ini hukumnya fardhu ain, yaitu tidak boleh ditinggalkan ataupun diwakilkan kepada orang lain.