Kumpulan Artikel: Idulfitri 1445 H (halaman 2)
Tausyiah
Senin, 08 April 2024 - 15:10 WIB
Malam takbiran atau malam menjelang Idulfitri merupakan malam istimewa dan waktu mustajab untuk bermunajat kepada Allah Taala. Salah satu amalan yang dianjurkan adalah berdoa.
Tips
Senin, 08 April 2024 - 14:42 WIB
Setelah menunaikan Salat Id, khatib segera melangkah menuju mimbar untuk memberikan khotbah. Berikut beberapa Sunah Nabi SAW yang dianjurkan dalam prosesi khotbah Idul Fitri:
Tips
Senin, 08 April 2024 - 14:01 WIB
Bacaan bilal idul fitri beserta jawaban, lengkap: arab, latin dan artinya. Salah satunya setelah melaksanakan salat Idulfitri sebanyak dua rakaat.
Dunia Islam
Senin, 08 April 2024 - 12:57 WIB
Pusat Astronomi Internasional telah memperkirakan bahwa Ramadan kemungkinan akan berlangsung selama 30 pada tahun ini, dan memperkirakan Idul Fitri akan jatuh pada hari Rabu, 10 April.
Tips
Senin, 08 April 2024 - 08:52 WIB
Tata cara salat Idulfitri dan bacaan niatnya penting diketahui umat Islam. Salat Idulfitri sendiri adalah salat yang dilaksanakan pada tanggal 1 Syawal setelah berakhirnya bulan Ramadan.
Muslimah
Senin, 08 April 2024 - 07:41 WIB
Bagi kaum muslimah, agar Idulfitri yang akan kita rayakan ini penuh keberkahan, ada beberapa hal yang harus diperhatikan, atau bahkan kita hindari. Hal apa saja itu?
Tips
Senin, 08 April 2024 - 04:05 WIB
Ada amalan-amalan sunnah di Hari Raya Idulfitri yang dianjurkan Nabi Muhammad SAW. Di antara amalan sunnah tersebut ada satu tradisi yang cukup populer di Indonesia, yaitu mengucapkan Taqabbalallahu Minna wa Minka.
- 1
- 2