Kumpulan Artikel: Problematika Rumah Tangga

  • Mengatasi Problem Rumah...
    Muslimah
    Kamis, 10 Desember 2020 - 09:22 WIB
    Islam telah mengajarkan tuntunannya dalam memanjemen konflik sebuah rumah tangga. Bagaimana hendaknya sikap seorang suami, istri, bahkan mertua dalam menyikapi perselisihan yang ada di rumah tangga.
  • Bolehkah Seorang Istri...
    Muslimah
    Minggu, 25 Oktober 2020 - 08:21 WIB
    Bagaimana sebenarnya menunda kehamilan dalam pandangan syariat? Lantas hukum mengkonsumsi pil KB atau memasang spiral guna mencegah kehamilan ini?
  • Para Suami Tirulah Sikap...
    Muslimah
    Kamis, 08 Oktober 2020 - 06:07 WIB
    Umar bin Khattab merupakan sosok mukmin yang memiliki karakter tegas dan keras dalam membela kebenaran. Figur pemberani dalam membela kebenaran sekaligus hatinya penuh kelembutan ketika bermuamalah dengan istrinya.
  • Ketika Ada Dusta Di...
    Muslimah
    Rabu, 07 Oktober 2020 - 14:06 WIB
    Kesalahan atau aib masa lalu yang kita tutupi rapat-rapat tiba-tiba tersingkap oleh pasangan, bolehkah seorang istri atau suami berdusta? Atau ketika ada masalah rumah tangga kemudian takut membesar, maka berbohong tentangnya? Bolehkah berdusta?
  • Para Suami, Hati-hati...
    Muslimah
    Minggu, 27 September 2020 - 15:51 WIB
    Dalam sebuah keluarga atau rumah tangga, tak jarang kita temui fakta-fakta suami yang melakukan tindakan yang menyimpang dari ketentuan Allah Taala dan telah melanggar hak-hak isterinya. Apa saja?
  • cover top ayah
    وَاِذۡ قَالَ اللّٰهُ يٰعِيۡسَى ابۡنَ مَرۡيَمَ ءَاَنۡتَ قُلۡتَ لِلنَّاسِ اتَّخِذُوۡنِىۡ وَاُمِّىَ اِلٰهَيۡنِ مِنۡ دُوۡنِ اللّٰهِ‌ؕ قَالَ سُبۡحٰنَكَ مَا يَكُوۡنُ لِىۡۤ اَنۡ اَقُوۡلَ مَا لَـيۡسَ لِىۡ بِحَقٍّ‌ؕ اِنۡ كُنۡتُ قُلۡتُهٗ فَقَدۡ عَلِمۡتَهٗ‌ؕ تَعۡلَمُ مَا فِىۡ نَفۡسِىۡ وَلَاۤ اَعۡلَمُ مَا فِىۡ نَفۡسِكَ‌ؕ اِنَّكَ اَنۡتَ عَلَّامُ الۡغُيُوۡبِ‏ (١١٦) مَا قُلۡتُ لَهُمۡ اِلَّا مَاۤ اَمَرۡتَنِىۡ بِهٖۤ اَنِ اعۡبُدُوا اللّٰهَ رَبِّىۡ وَرَبَّكُمۡ‌ۚ وَكُنۡتُ عَلَيۡهِمۡ شَهِيۡدًا مَّا دُمۡتُ فِيۡهِمۡ‌ۚ فَلَمَّا تَوَفَّيۡتَنِىۡ كُنۡتَ اَنۡتَ الرَّقِيۡبَ عَلَيۡهِمۡ‌ؕ وَاَنۡتَ عَلٰى كُلِّ شَىۡءٍ شَهِيۡدٌ‏ (١١٧) اِنۡ تُعَذِّبۡهُمۡ فَاِنَّهُمۡ عِبَادُكَ‌ۚ وَاِنۡ تَغۡفِرۡ لَهُمۡ فَاِنَّكَ اَنۡتَ الۡعَزِيۡزُ الۡحَكِيۡمُ (١١٨)
    Dan (ingatlah) ketika Allah berfirman, Wahai Isa putra Maryam! Engkaukah yang mengatakan kepada orang-orang, jadikanlah aku dan ibuku sebagai dua tuhan selain Allah? (Isa) menjawab, Mahasuci Engkau, tidak patut bagiku mengatakan apa yang bukan hakku. Jika aku pernah mengatakannya tentulah Engkau telah mengetahuinya. Engkau mengetahui apa yang ada pada diriku dan aku tidak mengetahui apa yang ada pada-Mu. Sungguh, Engkaulah Yang Maha Mengetahui segala yang gaib. Aku tidak pernah mengatakan kepada mereka kecuali apa yang Engkau perintahkan kepadaku (yaitu), Sembahlah Allah, Tuhanku dan Tuhanmu, dan aku menjadi saksi terhadap mereka, selama aku berada di tengah-tengah mereka. Maka setelah Engkau mewafatkan aku, Engkaulah yang mengawasi mereka. Dan Engkaulah Yang Maha Menyaksikan atas segala sesuatu. Jika Engkau menyiksa mereka, maka sesungguhnya mereka adalah hamba-hamba-Mu, dan jika Engkau mengampuni mereka, sesungguhnya Engkaulah Yang Mahaperkasa, Mahabijaksana.

    (QS. Al-Maidah Ayat 116-118)
    cover bottom ayah
  • Istri Tak Taat, Suami...
    Muslimah
    Selasa, 08 September 2020 - 06:05 WIB
    Terkadang di dalam rumah tangga, seorang laki-laki diuji dengan kedurhakaan istri. Istri nusyz kepada suami artinya membangkang dan bersikap buruk. Benarkah istri seperti itu boleh tidak dinafkahi?
  • Bagaikan Gelas Kaca,...
    Muslimah
    Minggu, 23 Agustus 2020 - 12:44 WIB
    Rasulullah menyatakan bahwa perempuan itu bagaikan gelas kaca. Jika gelas kaca itu jatuh dan pecah, hampir mustahil bisa diperbaiki dan dikembalikan seperti semula.
  • Perlu Pendidikan Agar...
    Muslimah
    Jum'at, 21 Agustus 2020 - 21:39 WIB
    Pernikahan termasuk syariat yang mendapat perhatian penting dalam Islam. Hikmah disyariatkannya pernikahan adalah menciptakan keluarga yang sakinah serta dalam rangka memperoleh keturunan
  • Tak Puas pada Pasangan?...
    Muslimah
    Rabu, 05 Agustus 2020 - 20:27 WIB
    Ajaran Islam telah menetapkan syariat yang mengandung berbagai macam mutiara hikmah, pengarahan dan solusi bagi berbagai macam permasalahan dalam pernikahan dan rumah tangga.
  • Jangan Kufur Nikmat...
    Muslimah
    Selasa, 21 Juli 2020 - 18:59 WIB
    Dalam sebuah hubungan suami istri, kadang terjadi suatu kondisi yang membuat perasaan istri atau suami tidak enak. Hati kadang diombang-ambing dengan perasaan sedih, galau, ngambek, bahkan marah. Mengapa perasaan-perasaan itu bisa muncul?