Kumpulan Artikel: Menteri

  • Menag Berharap Mudzakarah...
    Dunia Islam
    Jum'at, 08 November 2024 - 10:14 WIB
    Menteri Agama Nasaruddin Umar membuka Mudzakarah Perhajian 2024 di Bandung, Jawa Barat, untuk melahirkan kebijakan yang dapat memberikan kemudahan bagi umat.
  • 5 Kader NU yang Menjadi...
    Dunia Islam
    Sabtu, 26 Oktober 2024 - 07:05 WIB
    Kabinet pemerintahan baru selalu menarik perhatian, terutama siapa saja tokoh penting yang terpilih menjadi menteri. Di era kepemimpinan Prabowo, keterlibatan Nahdlatul Ulama (NU) semakin mencuri perhatian.
  • Profil Nasaruddin Umar,...
    Dunia Islam
    Selasa, 22 Oktober 2024 - 15:42 WIB
    Nasaruddin Umar yang merupakan Imam Besar Masjid Istiqlal telah resmi menjadi Menteri Agama menggantikan Yaqut Cholil Qoumas setelah dilantik pada 21 Oktober 2024.
  • Menag Yaqut Luncurkan...
    Dunia Islam
    Senin, 30 September 2024 - 09:42 WIB
    Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas meluncurkan Halal International Trust Organization (HITO) di Jepang pada hari Minggu (29/9/2024).
  • Kemenag: Gus Men Tidak...
    Dunia Islam
    Senin, 23 September 2024 - 20:23 WIB
    Juru Bicara Kementerian Agama Sunanto membantah tuduhan bahwa Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mangkir dari panggilan Pansus Angket Haji.
  • Menag: Orang Tak Mau...
    Dunia Islam
    Minggu, 04 Agustus 2024 - 17:11 WIB
    Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan bahwa Indonesia menjadi negara yang aman dan damai karena dipenuhi dengan toleransi dalam menyikapi perbedaan dan keragaman.
  • Sambut Langsung Kloter...
    Dunia Islam
    Minggu, 21 Juli 2024 - 13:17 WIB
    Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menyatakan pemerintah terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan haji pada tahun depan agar para jemaah semakin puas dalam menjalankan ibadahnya.
  • Sambut Grand Syekh Al...
    Dunia Islam
    Senin, 08 Juli 2024 - 21:48 WIB
    Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas sore ini, Senin (8/7/2024), menyambut kedatangan Grand Syekh Al Azhar, Imam Akbar Ahmed Al Tayeb, di Bandara Soekarno Hatta, Cengkareng, Tangerang.
  • Menag Sebut 3 Indikator...
    Dunia Islam
    Rabu, 19 Juni 2024 - 06:56 WIB
    Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menyebut penyelenggaraan ibadah haji 1445 H/2024 M berjalan dengan sukses. Ada sejumlah indikator sukses penyelenggaraan haji tahun ini.
  • Menag Ungkap Indonesia...
    Dunia Islam
    Rabu, 19 Juni 2024 - 06:02 WIB
    Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mengatakan Indonesia kembali mendapat kuota 221.000 jemaah pada operasional haji 1446 H/2025 M. Kepastian kuota haji tahun depan diperoleh Menag usai menghadiri Tasyakuran Penutupan Penyelenggaraan Ibadah Haji 1445 H dan Pemberian Kuota 1446 H.
  • Viral Jemaah Haji Protes...
    Dunia Islam
    Selasa, 18 Juni 2024 - 18:49 WIB
    Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menyatakan telah berhasil menangani keluhan jemaah haji reguler terkait tenda yang sempit di Mina, Arab Saudi.
  • Wukuf di Arafah, Amirul...
    Dunia Islam
    Sabtu, 15 Juni 2024 - 17:01 WIB
    Jemaah haji dari seluruh dunia termasuk Indonesia hari ini, 9 Zulhijah 2024 atau Sabtu (15/6/2024) melaksanakan prosesi puncak haji dengan wukuf di Arafah. Jemaah haji diimbau untuk memohon doa agar Indonesia selalu diberikan keberkahan.
  • Pesan Menag: Jangan...
    Dunia Islam
    Rabu, 12 Juni 2024 - 16:02 WIB
    Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mengingatkan agar tidak ada penumpukan jemaah haji Indonesia di Muzdalifah saat puncak haji. Menag Yaqut mengingatkan hal itu setelah meninjau kesiapan layanan dan fasilitas bagi jemaah Indonesia di Arafah.
  • Tinjau Tenda Jemaah...
    Dunia Islam
    Rabu, 12 Juni 2024 - 15:11 WIB
    Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas meninjau tenda Mina untuk memastikan kesiapan fasilitas jemaah Indonesia jelang puncak haji 2024. Menag Yaqut bersama rombongan mendatangi sejumlah tenda yang ada di Maktab 17.
  • Menag Pimpin Tim Amirul...
    Dunia Islam
    Rabu, 29 Mei 2024 - 11:46 WIB
    Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas akan memimpin Tim Amirul Hajj pada penyelenggaraan ibadah haji 1445 H/2024 M. Tim berkekuatan 15 tokoh ini dipilih dari berbagai perwakilan.
  • Profil Menteri Haji...
    Dunia Islam
    Selasa, 21 Mei 2024 - 05:15 WIB
    Profil Menteri Haji Arab Saudi Tawfiq Al-Rabiah lumayan cemerlang. Nama lengkapnya Tawfiq bin Fauzan Al-Rabiah. Pada Oktober 2022, ia mulai menjabat sebagai Menteri Haji dan Umrah.
  • Peringatan Nuzulul Quran...
    Dunia Islam
    Kamis, 28 Maret 2024 - 15:54 WIB
    Kementerian Agama menggelar Peringatan Nuzulul Quran Tingkat Nasional bertajuk Menggapai Hidayah bersama Al-Quran di Auditorium HM Rasjidi Kemenag RI, Jakarta, Rabu (27/3/2024) malam.
  • Menag: Indonesia Tahun...
    Dunia Islam
    Selasa, 09 Januari 2024 - 11:01 WIB
    Pemerintah Indonesia akan memberangkatkan 241.000 jemaah dalam penyelenggaraan ibadah haji 1445 H/2024 M. Jumlah tersebut merupakan yang terbesar sepanjang sejarah penyelenggaraan haji di Indonesia.
  • Menag: Pelunasan Biaya...
    Dunia Islam
    Kamis, 21 Desember 2023 - 15:18 WIB
    Kementerian Agama (Kemenag) menyatakan pelunasan biaya haji 1445/2024 oleh jemaah reguler sudah bisa dilakukan pada 9 Januari 2024.
  • Geert Wilders: Pembenci...
    Dunia Islam
    Senin, 11 Desember 2023 - 05:15 WIB
    Geert Wilders adalah pembenci Islam dengan produknya Fitna. Pemimpin Partai Kebebasan (PVV) ini menjadi pemenang pemilihan umum yang diadakan di Belanda baru-baru ini