Khasiat Surah Al-An’am Ayat 17: Mengobati Penderita Radang Selaput Dada

Rabu, 31 Mei 2023 - 07:37 WIB
Surat al-Anam ayat 17 berkhasiat obati radang. Foto/Ilustrasi: SINDOnews
Muhammad Taqi Al-Muqaddam dalam bukunya berjudul "Khazanah Al-Asrar" menyampaikan keistimewaan dan khasiat surah-surah Al-Qur'an dalam menyembuhkan berbagai penyakit .

Saat menjelaskan tentang keistimewaan surah Al-An’am , Muhammad Taqi Al-Muqaddam mengatakan:"Barangsiapa menulis ayat ketujuhbelas dari surah al-Anam di atas kertas di waktu sahur lalu menggantungkannya pada penderita radang selaput dada dan penyakit yang ada di tangan maka penyakit itu akan hilang."

Bunyi surah Al-An’am ayat 17 adalah sebagai berikut:

وَاِنْ يَّمْسَسْكَ اللّٰهُ بِضُرٍّ فَلَا كَاشِفَ لَهٗٓ اِلَّا هُوَ ۗوَاِنْ يَّمْسَسْكَ بِخَيْرٍ فَهُوَ عَلٰى كُلِّ شَيْءٍ قَدِيْرٌ


Artinya: "Dan jika Allah menimpakan suatu bencana kepadamu, tidak ada yang dapat menghilangkannya selain Dia. Dan jika Dia mendatangkan kebaikan kepadamu, maka Dia Maha Kuasa atas segala sesuatu." ( QS. Al-An'am : 17)

(mhy)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
cover top ayah
تَعۡرُجُ الۡمَلٰٓٮِٕكَةُ وَ الرُّوۡحُ اِلَيۡهِ فِىۡ يَوۡمٍ كَانَ مِقۡدَارُهٗ خَمۡسِيۡنَ اَلۡفَ سَنَةٍ‌ۚ‏
Para malaikat dan Jibril naik menghadap kepada Tuhan, dalam sehari setara dengan lima puluh ribu tahun.

(QS. Al-Ma'arij Ayat 4)
cover bottom ayah
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More