Hukum Bacaan Idgham Mutamajannisain Beserta Contohnya

Selasa, 13 Juni 2023 - 06:12 WIB
Hukum bacaan idgham mutamajannisain..Foto/Ilustrasi: Ist
Sebelum membahas hukum bacaan idgham mutamajannisain beserta contohnya kita telaah dulu bacaan apa ini sebenarnya. Laman Lafalquran menjelaskan idgham artinya adalah memasukkan, sedangkan mutajanisain artinya adalah dua huruf sama jenis.

Jadi idgham mutajanisain artinya adalah memasukkan dua huruf yang memiliki jenis yang sama.

Sedangkan hukum bacaan idgham mutajanisain adalah apabila ada huruf sukun atau mati bertemu huruf berharakat dan kedua huruf tersebut memiliki makhroj yang sama namun berbeda sifatnya.

Cara membaca bacaan idgham mutajanisain yaitu harus memasukkan huruf pertama pada huruf yang kedua.

Contohnya apabila ada huruf yang memiliki makhroj yang sama dan lain sifat, seperti dal dan ta’ dalam lafal لَقَدْتَابَ tidak boleh dibaca Laqod-Taaba, melainkan harus dibaca dengan idgham atau ditasydid, sehingga menjadi Laqottaaba.





Berikut adalah contoh contoh bacaan idgham mutajanisain.

.
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
(mhy)
cover top ayah
اِذۡ قَالَ يُوۡسُفُ لِاَبِيۡهِ يٰۤاَبَتِ اِنِّىۡ رَاَيۡتُ اَحَدَ عَشَرَ كَوۡكَبًا وَّالشَّمۡسَ وَالۡقَمَرَ رَاَيۡتُهُمۡ لِىۡ سٰجِدِيۡنَ‏
Ingatlah, ketika Yusuf berkata kepada ayahnya, Wahai ayahku! Sungguh, aku bermimpi melihat sebelas bintang, matahari dan bulan, kulihat semuanya sujud kepadaku.

(QS. Yusuf Ayat 4)
cover bottom ayah
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More