Rumah Tangga Tentram Karena Paham Agama

Selasa, 01 Juni 2021 - 07:30 WIB
Dan bagi perempuan, hendaklah memilih suami yang sudah paham betul agamanya terutama tentang bertauhid dan kehidupan rumah tangga. Agar nanti dia siap betul membimbing Istri dengan hati-hati. Pilihlah suami yang baik dalam mengajarkan akhlak mulia, kehidupan rumah tangga, menasihati agama, dan lainnya. Bukan yang kasar pada istri, congkak hanya karena perempuan hanyalah seorang istri. Tapi suami pun harus tau betapa mulianya seorang istri.

Pilihlah suami, yang dia lebih memikirkan utamanya kebahagiaan istri, yang bisa menjalin kedekatan dan harmonis kepada istri. Pilihlah suami, yang terlihat memang layak jadi pemimpin keluarga.

Baca Juga: Menag-Kemenkes Siapkan Vaksin Johnson and Johnsonn untuk Calon Jamaah Haji

Pemimpin yang mengutamakan keluarga daripada pekerjaan, pemimpin yang selalu menyempatkan berbagi kasih sayang dan candaan, pemimpin yang selalu membantu kekurangan keluarga dan membantu pekerjaan rumah istrinya. Pemimpin yang seperti ini, akan sangat jarang ditemukan, bila bukan pada suami yang berakhlak mulia lagi sudah paham agamanya.

Wallahu 'Alam
(wid)
Halaman :
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
cover top ayah
وَقُلِ اعۡمَلُوۡا فَسَيَرَى اللّٰهُ عَمَلَكُمۡ وَرَسُوۡلُهٗ وَالۡمُؤۡمِنُوۡنَ‌ؕ وَسَتُرَدُّوۡنَ اِلٰى عٰلِمِ الۡغَيۡبِ وَالشَّهَادَةِ فَيُنَبِّئُكُمۡ بِمَا كُنۡتُمۡ تَعۡمَلُوۡنَ‌ۚ
Dan katakanlah, Bekerjalah kamu, maka Allah akan melihat pekerjaanmu, begitu juga Rasul-Nya dan orang-orang mukmin, dan kamu akan dikembalikan kepada (Allah) Yang Mengetahui yang gaib dan yang nyata, lalu diberitakan-Nya kepada kamu apa yang telah kamu kerjakan.

(QS. At-Taubah Ayat 105)
cover bottom ayah
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More