Topik Terkait: Cara Hidup Sehat (halaman 2)
Tausyiah
Selasa, 29 Agustus 2023 - 10:16 WIB
Ternyata ada lho sifat dan akhlak yang menjadikan seorang muslimah memiliki gaya hidup baru sesuai syariat yang keren dan bahkan akan mendapatkan ridho Allah serta surga sebagai balasannya.
Tausyiah
Kamis, 12 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Di antara nikmat Allah yang sangat berharga bagi manusia adalah kesehatan. Berikut doa yang diajarkan Nabi shallallahu alaihi wasallam agar tetap diberi sehat.
Tips
Rabu, 21 April 2021 - 14:34 WIB
Bersedekah di bulan Ramadhan dijanjikan Allah Subhanahu wa taala dapat pahala yang berlipat-lipat. Sedekahnya bisa dilakukan melalui berbagai macam cara, dan yang terpenting niat untuk sedekah itu sendiri harus tulus dan ikhlas.
Tausyiah
Kamis, 06 April 2023 - 01:53 WIB
Puasa mengajarkan hidup sederhana. Bahwa dunia ini sebesar dan sehebat apapun tidak bisa memenuhi segala kecenderungan hawa nafsu dan keinginan manusia.
Muslimah
Selasa, 21 Juni 2022 - 13:46 WIB
Di sela-sela kesibukannya, Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam ternyata seorang yang bertanggung jawab dan penuh perhatian kepada keluarga , kepada anak-istri, cucu, bahkan anak-anak di sekitarnya
Tips
Rabu, 30 Maret 2022 - 15:33 WIB
Bagi yang tidak mampu ke masjid, berikut tata cara sholat tarawih sendiri di rumah. Namun, bagi yang mampu sebaiknya mengerjakan sholat tarawih di masjid secara berjamaah.
Tips
Jum'at, 28 Oktober 2022 - 13:06 WIB
Meruqyah termasuk kebiasaan para nabi dan orang-orang saleh. Para nabi dan orang saleh senantiasa menangkis setan-setan dari anak Adam dengan apa yang diperintahkan Allah dan RasulNya.
Muslimah
Senin, 27 Februari 2023 - 13:14 WIB
Sebagian besar kaum muslimah pasti senang berdandan atau berhias. Namun ternyata, dalam syariat Islam ada cara berhias atau berdandan yang justru dilarang dan haram hukumnya. Berhias seperti apa dan bagaimana dalilnya?
Hikmah
Kamis, 07 November 2024 - 10:43 WIB
Doa untuk janin yang keguguran dan cara mengirimkan doanya tersebut penting diketahui, dan doa ini menjadi bentuk tawakal kepada Allah SWT dan hal terbaik yang bisa diberikan kepada janin tersebut.
Tausyiah
Senin, 20 Juni 2022 - 21:32 WIB
Cara mandi besar menurut Ustaz Adi Hidayat (UAH) perlu kita simak. beliau menjelaskan tata cara mandi junub yang bersumber dari Kitab Shahih Muslim.
Muslimah
Jum'at, 20 November 2020 - 17:57 WIB
Sebagai muslim, jangan sampai karena tidak tahu, lantas menganggap kotoran biasa menjadi najis, atau menganggap sepele hal yang sebenarnya najis menurut syariat islam.
Tips
Kamis, 21 September 2023 - 12:30 WIB
Keutamaan mandi di waktu fajar atau sebelum Subuh memiliki khasiat luar biasa yakni badan atau tubuh akan senantiasa sehat dan dijauhkan dari berbagai penyakit. Waktunya sekitar pukul 04.00 pagi atau pukul 03.00 pagi.
Muslimah
Senin, 31 Oktober 2022 - 13:21 WIB
Saat Allah Subhanahu wa Taala mulai menegur hamba-Nya, itulah momen terbaik hamba. Teguran itu berarti bahwa Allah menunjukkan cinta dan kasih sayang-Nya. Seorang hamba yang berbuat salah kepada Allah, kemudian ditegur dari perbuatan salahnya (Allah tunjukkan kesalahannya), agar hamba bertaubat dan kembali pada jalan kebenaran.
Tausyiah
Rabu, 16 Maret 2022 - 16:52 WIB
Malam Nisfu Syaban jatuh besok Kamis malam (17/3/2022). Salah satu amalan yang dapat kita lakukan adalah menghidupkan sholat malam dan membaca Al-Quran atau Surat Yasin.
Muslimah
Jum'at, 05 Februari 2021 - 09:10 WIB
Dalam Islam ada beberapa jenis dan bentuk sujud. Salah satunya adalah sujud sahwi. Sujud ini disyariatkan saat kita lupa dan meninggalkan rukun salat. Bagimana tata cara dan doa sujud sahwi ini?
Muslimah
Kamis, 07 September 2023 - 17:46 WIB
Setelah selesai masa mestruasi atau haid kaum muslimah diwajibkan mandi wajib (mandi haid). Bagaimana tata cara mandi haid ini dan bagaimana dalilnya?
Muslimah
Minggu, 05 Juli 2020 - 16:17 WIB
Terlalu vegetarian atau terlalu berlebihan mengonsumsi makanan hewani bisa jadi tidak baik bagi tubuh. Al Quran telah menjelaskan semuanya tentang makanan sehat.
Hikmah
Selasa, 05 September 2023 - 11:00 WIB
Setan menakut-nakuti orang beriman dengan seluruh bala tentara dan pengikutnya agar orang beriman tidak berjihad melawan mereka dan menjadi lemah ibadahnya. Itulah salah satu cara setan menjerumuskan manusia.
Tips
Rabu, 06 September 2023 - 21:22 WIB
Cara tayamum di mobil penting diketahui umat Islam yang melakukan perjalanan jauh. Tayamum adalah pengganti wudhu jika tidak menemukan air suci.
Tips
Rabu, 18 Januari 2023 - 14:23 WIB
Kalkulator zakat penghasilan merupakan layanan yang disediakan oleh Badan Amil Zakat Nasional untuk menghitung jumlah zakat yang harus dikeluarkan oleh umat Islam.