Topik Terkait: Cara Melawan Sihir
Tausyiah
Jum'at, 02 Agustus 2024 - 05:15 WIB
Sihir dapat mencelakakan manusia, karena sebagai orang yang beriman kita dianjurkan berlindung dari kejahatan sihir tersebut. Perintahnya langsung disampaikan Allah Taala dalam Al Quran.
Tips
Jum'at, 01 Oktober 2021 - 18:36 WIB
Ada beberapa amalan dan perbuatan yang dapat menjauhkan kita dari pengaruh buruk sihir dan santet. Sihir bukanlah fiksi, karena eksistensinya benar adanya dan dapat mencelakakan manusia dengan izin Allah.
Tips
Kamis, 11 Juli 2024 - 12:20 WIB
Ada beberapa surat pendek dalam Al-Quran yang dapat dijadikan doa untuk menangkal sihir, terhindari dari penyakit ain dan juga terhindar dari binatang berbisa. Surat apa saja?
Tips
Minggu, 23 Oktober 2022 - 06:30 WIB
Sihir disebut juga guna-guna, santet dan ilmu hitam. Berikut 7 (tujuh) amalan doa penangkal sihir dan santet yang bersumber dari Al-Quran dan Hadis.
Tausyiah
Kamis, 21 November 2024 - 14:11 WIB
Ali Al-Shahbuni dalam kitabnya mengatakan: Mereka yang mengikuti di sini dhamir kepada kelompok, yakni orang-orang dari Ahli kitab, dan mereka itu adalah kaum Yahudi.
Tips
Senin, 15 April 2024 - 14:07 WIB
Doa-doa memohon agar dijauhkan dari sihir dan santet atau sejenisnya ini, mudah dihapal dan bisa diamalkan kaum muslim.
Hikmah
Rabu, 20 Juli 2022 - 05:15 WIB
Surah Muawwidzatatin adalah sebutan bagi surah al-Falaq dan an-Nas. Malaikat Jibril menyampaikan wahyu kedua surat ini tatkala Rasulullah SAW terkena sihir dari orang Yahudi bernama Labid bin Asham.
Muslimah
Senin, 18 Oktober 2021 - 07:31 WIB
Iblis sangat bangga bila berhasil memisahkan antara pasangan suami dan istri sehingga mereka bercerai. Akan tetapi, hubungan harmonis pasangan suami istri ini bisa jadi hancur karena ulah tangan mereka berdua sendiri.
Tausyiah
Kamis, 01 Agustus 2024 - 12:40 WIB
Bagi kaum muslim belajar sihir dan sejenisnya sangat dilarang, bahkan siapa yang mempelajarinya akan berdosa dan haram karena mengantarkan kepada kekufuran.
Tausyiah
Jum'at, 26 Agustus 2022 - 09:16 WIB
Dalam Islam dan sebagai orang yang beriman kita diperintahkan untuk memohon perlindungan dari Allah Subhanahu wa taala dari pengaruh-pengaruh jelek sihir ini.
Muslimah
Kamis, 17 September 2020 - 06:12 WIB
Salah satu perkara yang dapat menghambat bahkan bisa menghentikan amal saleh seseorang adalah rasa malas. Penyakit ini mudah sekali menghinggapi manusia karena memang salah satu tabiatnya.
Tips
Kamis, 14 Oktober 2021 - 17:08 WIB
Ada sementara pihak mengaku menguasai ilmu memanggil roh orang mati. Konon mereka bisa mengajak arwah itu berkomunikasi. Lalu, bagaimana Islam memandang masalah ini?
Muslimah
Minggu, 05 Desember 2021 - 13:17 WIB
Keberadaan sihir dalam Islam telah diakui sebagaimana Allah firman-Nya dalam surat Al-Baqarah ayat 102 bahwa sihir dapat mencelakaan seseorang dan mendatangkan manfaat atas izin Allah.
Tausyiah
Kamis, 04 Juli 2024 - 11:14 WIB
Sihir jelas berbeda dengan mukjizat. Sihir diajarkan setan kepada Harut dan Marut yang kemudian bisa dipelajari oleh orang biasa. Sedangkan mukjizat hanya dimiliki oleh para nabi dan rasul.
Hikmah
Rabu, 20 November 2024 - 17:43 WIB
Sihir dalam masyarakat agamis, bagaikan penumpang gelap, penuh misteri berwatak jahat, super natural dan serba gaib. Oleh karena itu dalam Islam dipandang musyrik, harus dijauhi dan ditumpas.
Hikmah
Kamis, 21 Juli 2022 - 16:37 WIB
Nabi SAW memerintahkan untuk mengambil kedua girbah airnya yang masih kosong, kemudian mengusap mulut kedua girbah air tersebut. Semua girbah dan bejana terisi penuh dengan air.
Hikmah
Senin, 18 November 2024 - 05:15 WIB
Orang-orang yang membencinya menggunakan ilmu sihir agar Nabi dapat menjadi gila dan mendapat binasa. Tetapi Nabi Muhammad memperolah pertolongan dari Allah SWT.
Tips
Senin, 29 November 2021 - 09:10 WIB
Jangan pernah sibuk mencari-cari aib orang lain, namun sibukkan diri ini untuk memeriksa dan menghitung aib sendiri saja. Niscaya hal itu sudah menghabiskan waktu tanpa sempat memikirkan dan mencari tahu aib orang lain
Tips
Kamis, 29 Juli 2021 - 09:49 WIB
Tata cara mandi wajib perlu diketahui setiap muslim baik laki-laki maupun perempuan yang sudah baligh. Mandi wajib adalah perintah syariat untuk mensucikan diri dari hadas besar.
Tips
Senin, 31 Januari 2022 - 10:41 WIB
Berikut adalah doa agar terhindar dari sihir, terhindar dari binatang berbisa, dan penyakit ain sebagaimana diucapkan Nabi Muhammad SAW. Selain juga bacaan surat pendek dalam Al-Quran.