Topik Terkait: Doa Menag (halaman 11)
Dunia Islam
Minggu, 02 Juli 2023 - 06:02 WIB
Menag Yaqut menyampaikan apresiasi tinggi kepada seluruh petugas haji Indonesia yang telah bekerja keras membantu jemaah menjalankan ibadah pada musim Haji 2023.
Tips
Rabu, 06 Oktober 2021 - 17:38 WIB
Ketika mengalami kesulitan tidur, ada doa khusus yang dianjurkan Rasulullah yang bisa kita amalkan. Tentang kesulitan tidur ini juga pernah dialami beberapa sahabat Nabi Shallallahu alaihi wa sallam.
Tips
Rabu, 21 Juni 2023 - 14:40 WIB
Waktu yang ditetapkan untuk pelaksanaan penyembelihan hewan kurban adalah sejak selesai salat Iduladha tanggal 10 Zulhijah sampai terbenam matahari pada tanggal 13 Zulhijah.
Tips
Selasa, 15 Februari 2022 - 21:33 WIB
Berdoa sebelum adzan termasuk amalan yang sangat mulia karena di dalamnya terdapat dzikir (mengingat Allah) dan sholawat kepada Nabi Muhammad SAW.
Tips
Kamis, 22 Juni 2023 - 19:24 WIB
Doa ketenangan hati dimaksudkan untuk memohon sekaligus memasrahkan segala permasalahan yang ada dalam hidup kita kepada Allah sang pemilik hati dan Dzat yang membolak-balikkan hati.
Tips
Rabu, 20 September 2023 - 15:56 WIB
Al-Quran mengisahkan tentang Nabi Zakariya yang memohon kepada Allah SWT agar kiranya Ia tidak membiarkannya hidup seorang diri tanpa anak yang kelak akan mewarisinya.
Tips
Kamis, 22 Juni 2023 - 11:03 WIB
Berikut doa yang diajaran Rasulullah SAW berdasar hadis yang diriwayatkan Imam Nasai dalam Amal al-Yaum wa al-Lailah dari Abdullah bin Ghannam:
Tips
Senin, 25 September 2023 - 11:17 WIB
Doa dan zikir ketika malas tengah melanda diri, perlu kita amalkan agar dapat lebih produktif dalam beraktivitas. Sebab rasa malas hanya akan menimbulkan dampak negatif yang berbuntut pada penyesalan.
Tips
Kamis, 23 September 2021 - 19:33 WIB
Membaca doa setelah shalat istikharah, menjadi amalan pelengkap agar permohonan yang kita panjatkan kepada Allah Subhanahu wa taala segera diberi petunjuk dan dikabulkan.
Tips
Rabu, 18 September 2024 - 11:12 WIB
Doa Takbiratul ihram dilakukan pada posisi awal salat, tepatnya ketika seseorang berdiri setelah melakukan niat salat. Bagaimana bacaan doanya?
Tips
Minggu, 23 Juni 2024 - 12:59 WIB
Salah satu doa favorit yang bisa kita amalkan adalah doa Nabi Ibrahim Alaihissalam ini. Doa tersebut merupakan doa yang dipanjatkan Nabi Ibrahim setelah selesai membangun Kakbah di Tanah Suci, Makkah. Bagaimana lafaz doanya?
Dunia Islam
Minggu, 15 September 2024 - 10:05 WIB
Juru Bicara Kementerian Agama Sunanto mengklarifikasi pernyataan Marwan Jafar bahwa Menteri Agama tidak hadir pada pemanggilan kedua dari Pansus Hak Angket Haji DPR.
Muslimah
Sabtu, 06 Februari 2021 - 20:02 WIB
Menunda-nunda waktu salat, ternyata banyak sekali dilakukan oleh kaum perempuan. Padahal menunda-nunda waktu salat tanpa sebab yang pasti atau bukan karena uzur merupakan musibah besar bagi kaum Hawa ini.
Muslimah
Selasa, 25 Oktober 2022 - 10:03 WIB
Doa agar istri patuh terhadap suami penting untuk diketahui dan dihapalkan. Doa yang berarti bahwa hanya berharap kepada Allah Subhanahu wa Taala. Doa kepatuhan istri ini untuk menunjang keberkahan dalam rumah tangga.
Tips
Senin, 08 Agustus 2022 - 18:35 WIB
Dalam Islam, hujan merupakan salah satu pertanda kasih sayang Allah yang harus kita hayati. Karena, takdir indah dan banyak hikmah di baliknya. Hujan adalah air yang diturunkan dari langit dan penuh keberkahan.
Tips
Minggu, 16 Juli 2023 - 15:19 WIB
Doa Nabi Sulaiman untuk meminta kekayaan selalu dianggap sebagai salah satu doa yang paling efektif atau mujarab. Dengan menggunakan doa beliau, seseorang dapat memperoleh kekayaan dan kemakmuran yang besar.
Tips
Kamis, 10 Juni 2021 - 21:40 WIB
Selain mengusap kepala bayi atau anak kecil, Nabi Muhammad SAW mengajarkan kita untuk memanjatkan doa kepada mereka. Ketika bayi, Ibnu Abbas pernah didoakan Nabi dengan kalimat ini.
Tips
Senin, 09 September 2024 - 11:16 WIB
Doa agar Allah Subhanahu Wa Taala menutup aib-aib kita penting dikethaui umat muslim, dan dianjurkan diamalkan di waktu pagi dan sore hari.
Tips
Jum'at, 12 Mei 2023 - 17:14 WIB
Sayyid Abdullah bin Alawi al-Haddad dalam kitabnya berjudul Rislatul Muwanah wal Mudhharah wal Muwzarah mengajarkan dia setelah iqamah sebagai berikut:
Tips
Selasa, 05 April 2022 - 17:30 WIB
Doa buka puasa yang diamalkan oleh masyarakat Islam selama ini ada beberapa lafaz, sama-sama baik dan dapat diamalkan. Setiap Ramadhan, perdebatan mengenai lafaz doa berbuka puasa selalu muncul.