Topik Terkait: Doa Menjenguk Orang Sakit (halaman 2)
Tips
Rabu, 07 Juli 2021 - 17:35 WIB
Ketika kita sedang sakit, secara tidak sadar terkadang kita mencela atau mencaci rasa sakit/penyakit itu. Padahal, dibalik rasa sakit itu selalu ada hikmah yang Allah berikan kepada hamba-hambanya.
Tips
Jum'at, 02 Juni 2023 - 11:26 WIB
Para orang tua yang beriman akan terus menerus dan mengulang-ulang untuk senantiasa mendoakan kebaikan untuk anak-anaknya. Ada doa para nabi yang bisa diamalkan para orang tua untuk anak-anaknya ini.
Tips
Kamis, 16 Februari 2023 - 13:20 WIB
Mendoakan orang meninggal atau memohon istighfar kepada Allah untuk mereka yang sudah meninggal merupakan anjuran syariat
Tips
Selasa, 13 Desember 2022 - 09:20 WIB
Sudah selayaknya bagi seorang yang menjenguk saudaranya sesama muslim yang sakit untuk memberinya nasihat dengan jujur, menyuruhnya berbuat maruf dan mencegahnya dari kemunkaran.
Tips
Selasa, 09 November 2021 - 07:50 WIB
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam mengajarkan doa yang dapat dibaca oleh kita yang merasakan nyeri sambil memegang bagian tertentu pada tubuhnya yang sakit tersebut.
Tips
Minggu, 26 Juni 2022 - 11:32 WIB
Sakit merupakan salah satu karunia yang Allah Subhanahu wa taala berikan pada kita. Karenanya, ketika kita diuji dengan kondisi sakit, dianjurkan berzikir dan membaca doa agar Allah Taala menyembuhkan sakit kita.
Tips
Senin, 29 April 2024 - 11:45 WIB
Doa untuk bayi yang meninggal dunia terutama karena keguguran penting diketahui kaum muslim. Doa ini terdapat dalam kitab Shahih al-Bukhari
Tips
Selasa, 29 Agustus 2023 - 20:47 WIB
Doa minum obat ini sangat baik diamalkan seorang muslim yang sedang sakit. Berdoa dan berobat termasuk ikhtiar yang disyariatkan dalam Islam. Berikut doanya.
Muslimah
Senin, 01 Agustus 2022 - 09:30 WIB
Mendoakan anak agar tumbuh berkembang menjadi anak saleh adalah kewajiban orang tua. Apalagi semua dan setiap orang beriman menginginkan anaknya menjadi anak yang saleh.
Tips
Kamis, 15 Februari 2024 - 14:38 WIB
Kumpulan doa memohon keselamatan ini biasa diamalkan sebagai pelengkap di pengujung doa. Biasanya doa ini dibaca setelah melaksanakan salat fardhu maupun salat sunah.
Tips
Minggu, 14 Januari 2024 - 12:25 WIB
Doa orang tua untuk anak-anaknya agar mendapat kehidupan terbaik dan diberkahi ini, diajarkan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.Bahkan doa ini bukan hanya untuk anak kandung tetapi juga untuk murid.
Tips
Kamis, 21 September 2023 - 17:00 WIB
Ya Tuhanku, ampunilah aku, ibu bapakku, dan siapa pun yang memasuki rumahku dengan beriman dan semua orang yang beriman laki-laki dan perempuan.
Tips
Kamis, 06 Januari 2022 - 13:47 WIB
Ucapan husnul khatimah biasanya dipanjatkan sebagai doa untuk seseorang yang barus saja meninggal. Dan ternyata, ucapan tersebut merupakan doa mustajab. Kenapa demikian?
Tips
Senin, 23 September 2024 - 11:01 WIB
Salah satu cara berbakti kepada orang tua adalah dengan mendoakannya. Bhakti pada orang tua juga merupakan salah satu perintah Allah yang banyak disebutkan dalam Al-Quran maupun hadis.
Tausyiah
Rabu, 24 November 2021 - 11:37 WIB
Salah satu hak seorang muslim terhadap muslim lainnya adalah mendoakan dan mengiringi orang yang meninggal (takziyah). Berikut keutamaan dan doa yang diajarkan Nabi.
Tips
Rabu, 01 September 2021 - 18:12 WIB
Badai Sitoksin kerap disebut sebagai salah satu yang memperparah pasien Covid-19 dan bahkan bisa menyebabkan kematian. Berikut doa agar terpelihara dari badai sitokin dan penyakit.
Muslimah
Sabtu, 11 Februari 2023 - 08:21 WIB
Doa istri teraniaya salah satu doa yang mustajab dan langsung dikabulkan Allah. Karena itu, para suami wajib memperlakukan istrinya dengan baik dan kasih sayang.
Tips
Selasa, 26 September 2023 - 10:00 WIB
Nabi Ibrahim bermohon agar dianugerahi hikmah. Dalam hubungannya dengan kepribadian orang yang saleh, hikmah diartikan sebagai petunjuk Tuhan dalam beramal.
Muslimah
Rabu, 17 Februari 2021 - 15:41 WIB
Ini mengenai kejahatan dan dampak buruk dari sebuah fitnah. Bukan hanya merugikan orang lain yang kita fitnah saja, melainkan tentu bagi diri kita sendiri karena akan mendapat azab dari Allah.
Hikmah
Rabu, 04 Maret 2020 - 05:15 WIB
Jika seseorang mengalami sakit panas, ada baiknya mengamalkan doa yang diajarkan oleh Imam Ahmad bin Hanbal (wafat 241 H), ulama besar dan salah satu imam mazhab.