Topik Terkait: Keharmonisan Keluarga (halaman 7)
Dunia Islam
Selasa, 25 Januari 2022 - 09:21 WIB
Para leluhur Nabi Muhammad SAW, seperti Hasyim dan Abdul Muthalib, adalah pemimpin kafilah dagang kaum Quraish. Hanya saja, mereka bukanlan taipan yang berlimpah harta.
Hikmah
Rabu, 20 Mei 2020 - 03:12 WIB
Sayyidah Juwairiyah adalah istri Musafi bin Shafwan. Beliau cantik, baik hati, dan luas ilmunya. Pria mana pun yang memandangnya bakal jatuh cinta.
Muslimah
Selasa, 08 Agustus 2023 - 14:12 WIB
Bagi istri, selain kewajiban yang harus dijalankan, ada hak-hak tertentu yang ia harus dapat dari suaminya. Soal hak-hak istri atas suaminya, Allah Taala berfirman dalam surah Al Baqarah : 228.
Hikmah
Sabtu, 07 Mei 2022 - 16:15 WIB
Sebelum memeluk Islam, Sayyidah Shafiyah pernah menikah dengan Salam ibn Abi Haqq, kemudian dengan Kinanah ibn Abi al-Haqq, penguasa Benteng al-Qumush, benteng yang paling megah di Khaibar.
Hikmah
Selasa, 19 Mei 2020 - 03:22 WIB
Ummu Salamah adalah istri Nabi yang terakhir kali meninggal dunia. Ia diberkahi umur panjang dan mengetahui pembunuhan Hussein bin Ali, sehingga membuatnya pingsan.
Hikmah
Rabu, 28 Juli 2021 - 14:41 WIB
Rasulullah SAW sangat mencintai pamannya, Abbas bin Abdul Muthalib. Kecintaan ini ditunjukkan ketika beliau sangat gusar tatkala sang paman mendapat ancaman orang lain.
Muslimah
Selasa, 01 September 2020 - 17:42 WIB
Mencari nafkah bagi perempuan pada masa Nabi Shallallahu alaihi wa sallam sejatinya bukanlah suatu hal yang tabu, meskipun bukan sesuatu yang mainstream.
Muslimah
Senin, 16 Agustus 2021 - 08:20 WIB
Pernikahan suami istri bukan sekadar hidup bersama sampai tua. Tapi, ada yang lebih besar dari sekadar menua bersama, yakni menjadikan surga sebagai cita-cita dan tujuan suami Istri.
Hikmah
Senin, 07 Agustus 2023 - 13:01 WIB
Keistimewaan surat Al-Fath: barangsiapa yang mengikatnya di tubuhnya dia akan terlindung dari kejahatan penguasa, dan jika dia mengikatnya di atas dinding atau rumah maka setan tidak akan mendekatinya.
Tausyiah
Selasa, 07 Mei 2024 - 09:18 WIB
Islam sangat melarang dan mengharamkan menceritakan aib orang lain, termasuk pasangan dalam rumah tangga. Bahkan ancamannya bakal didapatkan hingga di hari akhir (kiamat) kelak.
Hikmah
Selasa, 07 Mei 2024 - 14:10 WIB
Percikan konflik dalam rumah tangga seringkali berakar dari diabaikannya hak-hak istri atau suami oleh pasangan mereka. Ada hak-hak yang tidak ditunaikan, salah satunya adalah soal hak-hak istri tersebut.
Tips
Selasa, 30 Januari 2024 - 09:57 WIB
Doa keluar untuk mencari nafkah ini, bisa diamalkan oleh para suami dan juga diamalkan oleh istri di rumahnya. Doa mengharap kelancaran rejeki tersebut, diajarkan Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam
Hikmah
Minggu, 17 Mei 2020 - 03:02 WIB
Pernikahan Nabi dengan Saudah dilaksanakan pada bulan Ramadhan tahun kesepuluh kenabian dan setelah kematian Siti Khadijah di Makkah dengan mahar 400 dirham.
Hikmah
Jum'at, 03 Februari 2023 - 10:18 WIB
Pada saat dilahirkan, ibunda Ali memberinya nama Asad yang bermakna singa. Sang ibu memberinya nama tersebut karena itu nama ayahnya, Asad ibn Hasyim.
Hikmah
Minggu, 30 April 2023 - 06:45 WIB
Tibalah waktunya kebahagiaan menyelimuti keluarga besar Nabi Yakub alaihissalam. Nabi Yusuf mengundang ayahnya dan seluruh keluarga besarnya untuk datang ke Mesir.
Muslimah
Minggu, 23 Oktober 2022 - 11:23 WIB
Adalah Hannah bin Faqud bin Qobil, seorang wanita yang ahli ibadah. Dia adalah Ibunda Maryam yang berarti pula nenek dari Nabi Isa alaihis salam. Dia adalah istri Imran bin Basyim bin Amun...bin Mutsam bin Azira...bin Sulaiman bin Daud.
Hikmah
Rabu, 07 Juni 2023 - 14:51 WIB
Al Quran mengingatkan bahwa tugas kepala keluarga harus bertakwa sehingga dia bisa menjaga keluarganya dari seluruh perkara yang bisa menghantarkan menuju neraka.
Hikmah
Selasa, 02 Juni 2020 - 05:00 WIB
Sebelum menikah dengan Sayyidah Khadijah, Muhammad SAW jatuh hati dengan Fakhitah. Sayang, cinta ini kandas. Lamaran pria berjuluk Al-Amin ini ditolak.
Hikmah
Rabu, 20 Mei 2020 - 15:29 WIB
Jadilah Ummu Habibah adalah wanita satu-satunya yang menikah dengan Rasulullah dari jarak jauh. Rasulullah di Madinah, sedangkan beliau berada, di Habasyah.
Hikmah
Senin, 12 September 2022 - 18:33 WIB
Setidaknya ada 10 istri Nabi Muhammad SAW yang berstatus janda saat dinikahi. Berikut adalah 4 di antaranya. Beliau adalah Khadijah, Saudah , Hafshah, dan Zainab binti Khuzaimah.