Topik Terkait: Nama Para Nabi (halaman 3)
Hikmah
Jum'at, 10 Januari 2020 - 05:13 WIB
Allah Taala menguji Nabi Sulaiman dengan memberinya setengah bayi (setengah manusia), karena lupa mengucap Insya Allah saat hendak menggauli istri-istrinya. Simak kisahnya.
Hikmah
Selasa, 20 Desember 2022 - 14:00 WIB
Para Rasul dan Nabi tidak diutus sebagai polisi. Allah-lah yang akan mengawasi, mengurusi, dan menghisab. Allah tidak membebani para Rasul untuk menghisab dan menghukum manusia.
Tausyiah
Kamis, 18 Februari 2021 - 12:51 WIB
Izrail bersiap mencabut ruh Rasulullah. Rasulullah merasa kesakitan. Padahal, Izrail sudah melembutkan caranya dalam mencabut ruh Rasulullah yang mulia. Jibril memalingkan wajahnya.
Tips
Sabtu, 23 September 2023 - 12:00 WIB
Di dalam Al-Quran, banyak rekomendasi doa-doa yang pernah dipanjatkan oleh para nabi dan sangat patut kita teladani. Salah satunya adalah doa Nabi Ibrahim as dan Nabi Ismail.
Muslimah
Kamis, 18 Agustus 2022 - 10:39 WIB
Nama bayi perempuan islami banyak terinspirasi dari arti ayat-ayat Al-Quran yang bermakna dan mengandung arti kata kebaikan. Dalam Islam, memberikan nama telah ditetapkan sesuai syariat serta anjuran Nabi Muhammad SAW.
Muslimah
Rabu, 17 Juni 2020 - 13:07 WIB
Potret pertama perempuan yang sangat berperan dalam kehidupan manusia saat ini, adalah istri Nabi Adam Alaihisalam, yakni Hawwa atau orang Indonesia menyebutnya dengan nama Siti Hawa.
Hikmah
Senin, 12 Februari 2024 - 15:01 WIB
Kisah perdebatan antara Nabi Adam dan Nabi Musa. Dalam perdebatan itu, Nabi Musa as menyalahkan Nabi Adam as sebab lantaran perbuatannya menyebabkan umat manusia keluar dari surga.
Hikmah
Kamis, 02 Desember 2021 - 18:38 WIB
Nama Nabi Khidir diyakini bukan nama asli, melainkan hanya julukan. Kalangan ulama memunculkan 7 nama sejatinya nabi yang dianggap misterius ini.
Tausyiah
Kamis, 19 September 2024 - 09:34 WIB
Al Quran menyampaikan kepada kita bahwa Rasul-rasul Allah yang diutus kepada bangsa-bangsa diperintahkan untuk beristighfar. Secara sendiri atau bersamaan.
Hikmah
Senin, 29 November 2021 - 05:15 WIB
Tempat pembunuhan Habil oleh Qabil diduga terjadi di Gunung Qasiun, di wilayah Damaskus. Penduduk Damaskus menyebut tempat ini dengan Syahqatul Jabal (teriakan gunung).
Dunia Islam
Kamis, 25 Agustus 2022 - 05:10 WIB
Sejarah keturunan Nabi Muhammad di Indonesia dipanggil Habib menarik untuk diketahui. Siapa sebenarnya Habib dan bagaimana asal-usulnya di Indonesia? Berikut ulasannya.
Dunia Islam
Jum'at, 23 Desember 2022 - 13:21 WIB
Ada 12 nabi yang diutus untuk kaum Bani Israil. Mereka diutus Allah Subhanahu wa taala dengan tujuan berdakwah dan menyeru manusia kembali ke jalan yang lurus.
Hikmah
Kamis, 23 Juni 2022 - 05:10 WIB
Tahukah Anda berapa harta kekayaan Nabi Ibrahim? Barang kali kita hanya mengetahui Nabi yang kaya adalah Nabi Sulaiman. Berikut nilai kekayaan Nabi Ibrahim dan pengorbanannya.
Hikmah
Kamis, 19 Desember 2019 - 05:15 WIB
Nabi Muhammad SAW tak hanya dikagumi umatnya sendiri, tetapi juga mendapat pujian dan pengakuan dari pemikir dan ilmuwan barat yang notabene non muslim.&nbsp
Hikmah
Selasa, 05 Juli 2022 - 23:57 WIB
Nabi Ibrahim alaihissalam adalah sosok Rasul yang dijuluki Khalilullah yang artinya kekasih dan kesayangan Allah. Berikut alasan mengapa nabi Ibrahim dijuluki Khalilullah.
Hikmah
Senin, 23 Desember 2019 - 05:15 WIB
Dalam Buku Muhammad di Mata Cendekiawan Barat karya Syeikh Khalil Yasin (judul asli Muhammad Inda Ulama II Charb), Karl Marx ternyata memuji sosok Nabi Muhammad SAW.
Hikmah
Selasa, 05 September 2023 - 21:59 WIB
Mukjizat Nabi Ismail dan kisahnya menarik untuk diketahui umat muslim. Selain menambah pengetahuan, juga dapat menambah keimanan kita kepada para Nabi dan Rasul.
Tausyiah
Selasa, 19 Oktober 2021 - 07:30 WIB
Seluruh makhluk termasuk Malaikat bersuka cita mereguk berita gembira lahirnya bayi mulia yang kelak menjadi Nabi akhir zaman. Berikut keajaiban saat Rasulullah dilahirkan.
Hikmah
Rabu, 01 Desember 2021 - 14:22 WIB
Bani Israil dikenal sebagai kaum yang sadis. Mereka tak segan-segan membunuh para nabi yang mengajak mereka dalam jalan Allah. Nabi yang dibunuh antara lain adalah Nabi Yesaya.
Hikmah
Selasa, 14 Desember 2021 - 05:15 WIB
Tak ada yang tahu ketika Nabi Sulaiman wafat. Sesungguhnya setan-setan itu telah tersiksa dengan tetap bekerja untuk Raja Sulaiman as setahun lamanya, padahal beliau sudah wafat.