Topik Terkait: Shalat Sunnah Unsi (halaman 6)
Tausyiah
Minggu, 24 Januari 2021 - 21:38 WIB
Dalam Mazhab Syafii, rukun salat ada 13. Rukun salat ini hukumnya wajib dikerjakan. Apabila seseorang tidak mengerjakan salah satu rukun salat maka salatnya tidak sah.
Muslimah
Kamis, 23 Desember 2021 - 10:13 WIB
Ada flek coklat sebelum haid, bolehkan shalat? Pertanyaan ini umum dialami oleh kaum muslimah, sehingga mereka merasa ragu-ragu ketika akan melaksanakan kewajiban ibadah lima waktu ini.
Tausyiah
Jum'at, 11 Juni 2021 - 11:02 WIB
Ibnu Taimiyah menjawab: Ya, wanita itu dikhitan dan khitannya adalah dengan memotong daging yang paling atas yang mirip dengan jengger ayam jantan.
Tips
Senin, 01 Januari 2024 - 13:55 WIB
Puasa sunnah yang umum dilakukan setiap bulan adalah puasa pada hari Senin dan Kamis, serta puasa Ayyamul Bidh yang dilakukan pada tanggal 13, 14, dan 15 setiap bulan dalam kalender Hijriah.
Tausyiah
Senin, 01 Februari 2021 - 19:47 WIB
Definisi rukun adalah: Sesuatu yang jika ia tidak ada maka suatu amalan dianggap tidak ada. Namun dengan adanya dia, belum tentu suatu amalan dianggap ada, yang ia terletak di dalam amalan.
Hikmah
Kamis, 17 September 2020 - 21:05 WIB
Imam Asy-Syafii (150-204 Hijriyah) bernama asli Abu Abdullah Muhammad bin Idris Asy-Syafii. Beliau adalah seorang mufti besar Islam Sunni yang juga pendiri mazhab Syafii.
Tausyiah
Selasa, 18 Juli 2023 - 15:01 WIB
Amalan sunnah 1 Muharram memiliki banyak keutamaan dan pahala. Muharram merupakan satu dari empat bulan haram yang dimuliakan Allah (Asyuhurul Hurum).
Muslimah
Minggu, 27 Juni 2021 - 11:24 WIB
Tampil cantik dan indah merupakan dambaan setiap perempuan. Tak heran bila banyak perempuna melakukan beragam cara untuk mendapatkan itu.Tapi, tahukah bahwa ada berbagai rangkaian ibadah yang dapat membantu seseorang selalu terlihat cantik dan awet muda?
Tips
Jum'at, 21 Januari 2022 - 10:34 WIB
Hubungan intim suami istri di Kamis malam Jumat dan pada hari Jumat dipahami banyak umat Islam sebagai sunnah Rasul. Imam Ghazali bahkan membuat daftar hari-hari dimakruhkannya jimak
Tausyiah
Jum'at, 21 Juni 2024 - 17:33 WIB
Ada beberapa amalan sunnah untuk jemaah Haji saat pulang kembali ke Tanah Air. Amalan sunnah ini dianjurkan sebagai wujud syukur atas perjalanan ibadah haji yang telah dilakukan.
Tips
Rabu, 31 Mei 2023 - 23:57 WIB
Salah satu sunnah ketika bangun tidur adalah mencuci tangan sebelum memasukkannya ke bejana atau tempat wudhu. Adab ini sering dilupakan sebagian muslim.
Muslimah
Senin, 31 Mei 2021 - 06:33 WIB
Umumnya, kaum perempuan harus mengalami siklus haid dan nifas, dan berhentinya siklus tersebut di waktu shalat fardhu. Bagaimana cara menqadha shalat fardu yang ditinggalkannya?
Tips
Kamis, 04 November 2021 - 15:45 WIB
Hampir setiap hari hujan turun dan mulai membasahi daerah dan lingkungan sekitar kita. Hujan adalah air yang diturunkan dari langit dan penuh keberkahan .
Tausyiah
Rabu, 13 Januari 2021 - 15:32 WIB
Ada banyak macam shalat sunnah yang dianjurkan untuk dikerjakan, salah satunya adalah Shalat Sunnah Rawatib. Berikut cara mengerjakan dan bacaan niatnya.
Tips
Sabtu, 18 Maret 2023 - 09:34 WIB
Salah satu bekal mempersiapkan diri menjalani puasa Ramadan selain niat juga sunnah-sunnah dari puasa Ramadan itu sendiri. Terutama yang berkaitan dengan sahur dan buka puasa.
Hikmah
Kamis, 28 September 2023 - 10:40 WIB
Kaum Rafidhah berpendapat sunah adalah hadis yang diriwayatkan oleh Para imam yang mashum (suci dari dosa). Mereka berjumlah dua belas. Di luar itu bukanlah sunah.
Tausyiah
Kamis, 05 Agustus 2021 - 21:16 WIB
Ada sesuatu yang benar-benar membuat melesat dan melejit. Dari salah satu ibadah Sunnah yang bila dilakukan seseorang akan benar-benar sukses di berbagai bidangnya.
Muslimah
Jum'at, 13 November 2020 - 15:32 WIB
Menatap langit artinya menyaksikan salah satu tanda kebesaran, keperkasaan, dan kekuasaan Allah. Maka tak heran, bila Syaikh Abdul Aziz Ath-Tharifi mengatakan bahwa menatap langit termasuk ibadah sunnah.
Tausyiah
Jum'at, 16 Februari 2024 - 09:28 WIB
Salat sunnah sebelum salat Jumat yang disepakati ulama adalah salat tahiyatul masjid atau salat mutlak atau juga salat sebelum (qobliyah) Jumat
Tips
Kamis, 26 September 2024 - 13:00 WIB
Jumlah rakaat salat sunnah Rawatib kerap kali dipertanyakan. Berapa sebenarnya jumlah rakaat salat sunnah yabg dangat dianjurkan sebelum dan setelah salat fardhu ini dalam sehari semalamnya?