Topik Terkait: Sifat Manusia (halaman 11)
Hikmah
Senin, 14 Agustus 2023 - 07:31 WIB
Sebagai manusia kita pasti mengalami sakit hati atau hati yang tersakiti. Lantas, adakah faktor-faktor penyebab sakitnya hati ini menurut pandangan syariat?
Tausyiah
Kamis, 25 Februari 2021 - 12:48 WIB
Kemudian dibukakan baginya pintu surga dan pintu neraka. Ketika ia melihat surga, ia berdoa, Ya Tuhan, percepatlah datangnya kiamat agar aku dapat berkumpul kembali dengan keluarga dan hartaku.
Tausyiah
Minggu, 01 September 2024 - 12:44 WIB
Keadilan adalah lawan dari penganiayaan. Dengan demikian, dari ayat di atas dapat ditarik satu sifat, yaitu sifat adil, baik terhadap diri, keluarga, manusia dan lingkungan, maupun terhadap Allah.
Tausiyah
Senin, 28 Oktober 2019 - 08:30 WIB
Pada hari kiamat manusia akan terbagi menjadi tiga golongan besar. Adapun tiga kelompok manusia ini diceritakan dalam Alquran Surah Al-Waqiah (hari kiamat).
Tausyiah
Jum'at, 18 Desember 2020 - 16:39 WIB
Ada 3 amalan yang dapat mengangkat derajat seseorang di sisi Allah Taala. Hal ini disampaikan langsung oleh Nabi Muhammad dalam satu hadis shahihnya.
Tausyiah
Rabu, 14 Agustus 2024 - 09:21 WIB
Ada beberapa perilaku manusia yang akan mempercepat turunnya Dajjal ke bumi. Apa saja ciri-ciri perilaku manusia yang mempercepat turunnya Dajjal tersebut?
Muslimah
Rabu, 27 Juli 2022 - 16:58 WIB
Fondasi utama untuk menghasilkan karakter anak yang shalih dan baik adalah sifat jujur. Karena jujur merupakan kunci kebahagiaan.
Muslimah
Kamis, 29 Desember 2022 - 09:34 WIB
Sebagai muslimah, Al-Quran telah memberi tuntunan kepada orang yang beriman agar tidak salah dalam memiliki kepribadian tersebut, termasuk kepribadian mana yang diinginkan muslimah.
Tausyiah
Jum'at, 18 September 2020 - 17:45 WIB
Usia 40 tahun merupakan masa dimana manusia mencapai puncak kehidupannya baik dari segi fisik, intelektual, emosi, maupun spiritualnya. Berikut doa ketika berusia 40 tahun.
Hikmah
Selasa, 19 November 2019 - 05:15 WIB
Tak kenal maka tak sayang, tak sayang maka tak cinta. Kalimat bijak ini sangat tepat untuk mereka yang mungkin khilaf membandingkan Nabi Muhammad SAW dengan mantan presiden yang notabene adalah umatnya.
Tausyiah
Kamis, 17 Oktober 2024 - 09:41 WIB
Takdir manusia ternyata sudah diterangkan dalam hadis Nabi Shalallahu alaihi wa sallam, dan ada 4 macam penulisan nya. Apa dan bagaimana sebenarnya penulisan takdir manusia ini?
Tausyiah
Kamis, 21 Maret 2024 - 14:48 WIB
Mereka masing-masing yang telah dibebaskan karena dalam keadaan sakit atau sedang dalam perjalanan dapat mengganti puasanya itu pada kesempatan lain.
Muslimah
Minggu, 30 Mei 2021 - 13:52 WIB
Sesungguhnya rezeki manusia sudah dijamin Allah Taala, dan sudah diatur-Nya dengan sangat baik. Karenanya sebagai mukmin kita tidak perlu gelisah dengan rezeki ini.
Tausyiah
Rabu, 14 September 2022 - 16:31 WIB
Pernahkan Anda melihat jenazah yang matanya terbelalak terbuka lebar seakan memandang sesuatu ke atas. Ternyata orang itu sedang melihat ruhnya ke luar dari tubuhnya naik ke atas.
Hikmah
Kamis, 11 Mei 2023 - 05:10 WIB
Firaun memang dikenal sebagai raja yang zalim dan menjadi simbol dari kesombongan dan kedurhakaan anak manusia. Lalu apa yang menyebabkan Firaun mengaku Tuhan?
Muslimah
Selasa, 28 Desember 2021 - 10:28 WIB
Di antara bisikan-bisikan yang dimasukkan ke dalam hati orang-orang yang berada di jalur ilmu adalah kesombongan, sifat ujub dan bangga terhadap diri sendiri.
Muslimah
Kamis, 27 Oktober 2022 - 17:59 WIB
Tazkiyatun Nafs adalah menyucikan jiwa dan menjernihkan hati. Tazkiyatun nafs bisa diraih dengan akhlak yang mulia. Menyenangi zikir, berdoa, bertaubat, berbuat baik pada sesama, menjaga sholat, dan bersedekah adalah termasuk tazkiyatun nafs.
Hikmah
Kamis, 15 Februari 2024 - 05:15 WIB
Dalam Islam, munafik adalah sifat tercela yang sangat dibenci. Bahkan Allah Subhanahu wa taala dan Rasulullah SAW memerintahkan umat Muslim agar menjauhi sifat tersebut.
Tips
Senin, 10 Juni 2024 - 08:15 WIB
Semua orang pasti berbuat kesalahan dan hal itu adalah manusiawi. Namun, bagaimana jika seseorang terus menerus merasa bersalah dan menyalahkan diri sendiri maka hal tersebut bisa berefek buruk pada jiwanya.
Tausyiah
Kamis, 11 Maret 2021 - 19:03 WIB
Dengan sangat saintifik (mungkin belum terungkap oleh ilmu kedokteran hari ini) bahwa kondisi kesehatan tulang dan perubahan pigmen rambut itulah sebagai petunjuk proses penuaan manusia.