Topik Terkait: Surat Lukman (halaman 52)
Tips
Kamis, 07 Oktober 2021 - 12:18 WIB
Keistimewaan Surat Ali Imran lumayan banyak. Selain sebagai penyembuh bagi istri yang sulit hamil, juga bisa menjadi ikhtiar bagi mereka yang terjerat utang.
Tips
Jum'at, 08 Oktober 2021 - 10:50 WIB
Salah satu keistimewaan Surat Ibrahim, bagi orang tua yang mendambakan buah hati yang cerdas dan fasih bisa mengamalkan surat ini. Selain itu, bagi para bos bisa membuat anak buah setia.
Hikmah
Rabu, 09 Agustus 2023 - 12:23 WIB
Surat Qaf ayat 1-11, misalnya, dapat dijadikan wasilah atau doa untuk menyuburkan tanaman. Adapun caranya yaitu dengan membaca Surat Qaf ayat 1-11 secara istikamah.
Hikmah
Kamis, 03 Agustus 2023 - 10:14 WIB
Surat Az-Zukhruf ayat 68-73 bisa menjadi wasilah atau doa agar memperoleh kesabaran ketika tertimpa musibah. Adapun caranya yaitu dengan membaca ayat tersebut secara istikamah
Tips
Rabu, 07 Juni 2023 - 17:42 WIB
Terdapat sejumlah hukum bacaan tajwid di surat Al Kautsar ayat 1 sampai 3 yang perlu diperhatikan umat muslim ketika membaca ayat suci Al Quran.
Tips
Jum'at, 11 November 2022 - 14:27 WIB
Khasiat membaca Surat Al Insyirah rutin setiap hari, Allah Subhanahu wa taala janjikan di balik kesulitan pasti ada jalan keluar yang begitu dekat. Bahkan Allah pun akan memberi kemudahan dalam segala urusan dan mendapat rezeki yang tidak terduga
Tips
Minggu, 02 Juni 2024 - 09:41 WIB
Hukum tajwid Surat Yasin ayat 81 penting dipelajari kaum muslim. Tak sekadar menambah pengetahuan, namun juga ditujukan agar nantinya tidak keliru ketika membacanya.
Tips
Jum'at, 07 Juni 2024 - 14:01 WIB
Khasiat 2 ayat terakhir Surat Yasin yakni ayat 82 dan ayat 83 penting diketahui oleh umat Islam. Pasalnya banyak memberikan manfaat layaknya manfaat membaca Al Quran pada orang yang mengamalkannya.
Hikmah
Jum'at, 06 Oktober 2023 - 10:52 WIB
Dan di sisi mereka ada (bidadari-bidadari) yang bermata indah, dan membatasi pandangannya, seakan-akan mereka adalah telur yang tersimpan dengan baik.
Hikmah
Jum'at, 03 November 2023 - 15:16 WIB
Dalam ayat ini Allah menerangkan bahwa orang-orang jahat yang membantah dan mengingkari perbuatan buruknya di dunia, kelak anggota tubuhnya akan menjadi saksi di Akhirat.
Hikmah
Kamis, 10 Oktober 2024 - 08:51 WIB
Allah telah memerintahkan para pemimpin supaya menjadi gembala, bukan datang untuk menjadi pemungut pajak. Pemimpin umat ini diciptakan sebagai gembala, bukan sebagai pemungut pajak.
Tips
Rabu, 08 November 2023 - 20:52 WIB
Surat An-Nasr (pertolongan) merupakan surat ke 110 dalam mushaf Al-Quran terdiri 3 ayat. Berikut cara membaca ilmu tajwid Surat An-Nasr ayat 1-3.
Tausyiah
Kamis, 02 Desember 2021 - 17:01 WIB
Surat Yasin Ayat 26-27 berisi pesan damai Habib al-Najjar kepada orang yang merajamnya. Pemuda itu meninggal dengan indah dan penuh kebahagiaan karena kukuh mempertahankan keimanannya.
Hikmah
Selasa, 31 Oktober 2023 - 21:35 WIB
Lanjutan tadabbur Surat An-Nur kali ini menjelaskan tentang larangan menuduh wanita-wanita yang baik melakukan zina. Siapa yang menuduh perempuan baik berzina maka ia akan dilaknat Allah.
Hikmah
Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:28 WIB
Surat itu dimulai dengan ucapan hamdalah dan puji-pujian kepada Allah. Kemudian menyebutkan bahwa risalah Muhammad itu benar datang dari Yang Mahakuasa sebagai berita baik dan peringatan.
Tips
Selasa, 19 Oktober 2021 - 17:00 WIB
Muhammad Taqi Al-Muqaddam memberikan resep surat-surat dan ayat-ayat dalam al-Quran yang diyakini dapat mengusir jin dan setan, selain juga sebagai ikhtiar pelunas utang.
Tausyiah
Kamis, 18 Februari 2021 - 19:36 WIB
Jumat dikenal sebagai hari istimewa bertabur berkah dan ampunan. Salah satu sunnah yang masyhur pada Hari Jumat adalah tilawah (membaca dan memahami) Surah Al-Kahfi.
Tausyiah
Kamis, 21 September 2023 - 20:50 WIB
Islam tak hanya menaruh perhatian terhadap perkara ibadah semata, tetapi juga memberi tuntunan dalam hal adab dan hubungan antarmanusia. Salah satunya melarang umatnya menyebarkan hoaks.
Tips
Senin, 07 November 2022 - 16:57 WIB
Manfaat membaca Al-Kahfi setiap hari secara rutin boleh jadi banyak. Apalagi dengan membaca Al-Quran saban hari. Hanya saja, tidak ada tuntunan khusus tentang membaca surat Al-Kahfi secara rutin setiap hari tersebut.
Hikmah
Senin, 11 Juli 2022 - 20:18 WIB
Ketika Raja Romawi Kaisar Heraklius membaca surat dari Nabi Muhammad shollallahu alaihi wasallam, suasana gaduh dan hiruk-pikuk pun terjadi di Kerajaan Romawi.