Topik Terkait: Syirik Kecil (halaman 2)

  • Ngerinya Durhaka Kepada Orang Tua, Dosa Besar yang Mengiringi Syirik
    Muslimah
    Minggu, 24 Januari 2021 - 05:00 WIB
    Allah akan meridhai kita jika orang tua meridhainya, dan apabila orangtua murka kepada kita maka Allah pun begitu. Karena itu, jika anak mendurhakai orang tuanya, maka itu termasuk dosa yang sangat besar
  • Begini Hukuman bagi Mereka yang Berdoa Selain kepada Allah Taala
    Tausyiah
    Jum'at, 01 Desember 2023 - 11:16 WIB
    Barangsiapa terjerat tipu daya setan untuk bergantung kepada selain Tuhannya, pastilah akan tertimpa kesusahan dan kesulitan yang akan menyadarkan dirinya akan kelemahan yang ia seru.
  • Subhanallah, Pezina dan Pencuri Pun Masuk Surga Asalkan Menjauhi Perkara Ini
    Tausyiah
    Minggu, 19 Juli 2020 - 16:48 WIB
    Terkadang ada orang menilai dirinya orang yang mulia, ternyata di sisi Allah dia sangat buruk. Sebaliknya ada yang memandang dirinya hina, padahal di sisi Allah dia mulia.
  • Rasulullah Tak Diamkan Kesalahan Akidah Umat yang Baru Peluk Islam
    Tausyiah
    Senin, 13 April 2020 - 11:44 WIB
    Pejuang Islam yang baru meninggalkan kejahiliyahan dan kesyirikan berkata: Wahai Rasulullah, buatkanlah bagi kami dzaatu anwaat seperti mereka.
  • Doa Nabi Ibrahim: Jauhkanlah Aku beserta Anak Cucuku dari Menyembah Berhala
    Hikmah
    Kamis, 08 Juni 2023 - 09:18 WIB
    Sesungguhnya kewajiban setiap muslim adalah berhati-hati terhadap syirik dan sangat takut jika terjatuh ke dalamnya. Nabi Ibrahim as pun berdoa kepada Allah agar dijauhkan dari kemusyrikan.
  • Amalan untuk Menghapus Dosa-dosa Kecil
    Tips
    Minggu, 05 Juni 2022 - 16:34 WIB
    Dalam Islam, sekecil apapun amal perbuatan manusia, pasti akan mendapat balasan dari Allah Subhanahu wa taala. Bila ia berbuat kebaikan maka ia akan menerima pahala kebaikan itu, pun sebaliknya.
  • Amr bin Luhai: Pelopor Penyembah Berhala yang Memiliki 20 Buah Mata Unta
    Hikmah
    Kamis, 30 November 2023 - 15:02 WIB
    Amr bin Luhai sang pelopor penyembah berhala yang disebut dalam hadis adalah tokoh yang disegani di tengah masyarakat Arabpada zamannya. Ia dikenal kaya raya. Amr bin Luhai mencukil mata untanya sebanyak 20 buah.
  • Inilah 3 Dosa Besar yang Ancaman dan Siksanya Sangat Keras
    Tausyiah
    Sabtu, 27 November 2021 - 18:00 WIB
    Dari banyak jenis dosa dan kesalahan manusia, ada tiga dosa besar yang ancamannya sangat keras. Orang yang melakukan dosa ini akan mendapat azab berlipat ganda.
  • Tingkatan Manusia dan Status Pelaku Dosa Kecil Menurut Syaikh Al-Qardhawi
    Tausyiah
    Rabu, 07 Desember 2022 - 16:03 WIB
    Syaikh Yusuf Al-Qardhawi mengatakan manusia Islam (muslim) itu bertingkat-tingkat. Keliru bila kita memperlakukan manusia tanpa melihat perbedaan-perbedaan nyata dalam masyarakat.
  • Jangan Remehkan Amalan Kecil, Bisa Jadi Si Mini Itu yang Jadi Kunci Surga
    Tausyiah
    Kamis, 12 Agustus 2021 - 15:37 WIB
    Sahabat Abu Darda a berkata: Janganlah meremehkan sekecil apapun kejelekan yang perlu kau jauhi, sebagaimana juga jangan meremehkan sekecil apapun kebaikan yang perlu kamu lakukan
  • Tips Sederhana Agar Tidak Riya dalam Beramal
    Tausyiah
    Sabtu, 13 Februari 2021 - 09:28 WIB
    Riya termasuk syirik kecil dan penyakit hati yang dapat menghilangkan pahala amal saleh. Berikut tips sederhana menghindari riya dari Ustaz Farid Numan Hasan.
  • Islam Melarang Perasaan Sial, Begini Penjelasannya
    Hikmah
    Selasa, 14 Maret 2023 - 14:30 WIB
    Islam sangat melarang atau tidak mengenal nasib sial/perasaan sial, bahkan merasa diri bernasib sial bisa masuk katagori syirik. Di dalam Islam hal itu dinamakan at thatayyur.
  • Kematian Seseorang yang Selama Hidupnya Berdoa Selain kepada Allah Taala
    Tausyiah
    Jum'at, 01 Desember 2023 - 11:24 WIB
    Tatkala orang yang menyekutukan Allah dalam beribadah meregang nyawa, ia akan berlepas diri dari perbuatannya, sebagaimana disebutkan dalam firman Allah:
  • Kisah Zatu Anwat dalam Perang Hunain, Ketika Umat Islam Meniru Umat Nabi Musa
    Hikmah
    Rabu, 15 Maret 2023 - 05:15 WIB
    Di balik perang Hunain ada beberapa peristiwa yang menarik. Salah satunya, kisah tentang zatu anwat yang membuat umat Islam kelakuannya mirip kaum Nabi Musa as.
  • Arab Saudi Tertinggal Membangun Museum karena Khawatir Munculnya Kembali Paganisme
    Dunia Islam
    Senin, 08 April 2024 - 02:00 WIB
    Arab Saudi saat ini mendorong dibangunnya museum.. Kemunculan museum di dunia Arab agak tertinggal karena faktor politik, ekonomi, sosial, pendidikan, dan tantangan agama.
  • Benarkah Perbuatan Dosa Anak Kecil Tetap Dicatat? Begini Penjelasannya
    Muslimah
    Senin, 14 November 2022 - 09:36 WIB
    Dalam kehidupan di masyarakat, seringkali kita melihat perilaku anak-anak yang belum baligh merugikan orang lain. Bahkan, perbuatannya bisa dikategorikan dosa, karena menyakiti orang lain.
  • Inilah Perkara yang Dikhawatirkan Rasulullah SAW Atas Umatnya
    Tausyiah
    Selasa, 19 Juli 2022 - 15:52 WIB
    Rasulullah shollallahu alaihi wasallam mengingatkan umatnya agar menjauhi sebuah perkara yang sangat dibenci oleh Allah. Perkara yang satu ini termasuk syirik kecil.
  • Doa Memohon Perlindungan Dijauhkan dari Kesyirikan
    Tips
    Sabtu, 03 September 2022 - 18:33 WIB
    Syirik itu sangat halus yang sangat memungkinkan menimpa seorang hamba tanpa ia sadari. Oleh karenanya Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam mengajarkan sebuah doa kepada Abu Bakr agar selalu dilindungi dari kesyirikan.
  • Inilah 10 Pembatal Keislaman, Nomor Terakhir Tak Mau Belajar Agama
    Tausyiah
    Rabu, 03 Mei 2023 - 08:33 WIB
    Ada 10 sebab yang menyebabkan batalnya keislaman seseorang, bahkan batalnya keislaman ini berakhibat fatal kepada pelakunya di dunia dan akhirat. Apa saja dan bagaimana penjelasannya?
  • Gambaran Kecil Siksaan Batin Penghuni Neraka
    Tausyiah
    Rabu, 14 Juni 2023 - 14:51 WIB
    Siksa neraka adalah siksaan yang sangat pedih dan tidak bisa dibayangkan ngerinya. Siksaan fisik hanyalah sebagian kecil dari bentuk dan azab siksa neraka bagi penghuninya.