Topik Terkait: Teks Ayat Kursi (halaman 19)
Hikmah
Jum'at, 18 Agustus 2023 - 09:35 WIB
Surat At-Tahrim ayat 8, misalnya, dapat dijadikan doa atas wasilah agar dibantu dalam pemulihan kondisi orang yang baru sembuh dari sakit. Adapun caranya yaitu dengan membaca ayat tersebut.
Tips
Kamis, 14 Desember 2023 - 16:40 WIB
Cara membaca tajwid Surat Al-Humazah sangat penting dipelajari umat Muslim. Dinamai Al-Humazah diambil dari ayat pertama surat ini yang artinya pengumpat.
Hikmah
Jum'at, 24 September 2021 - 20:19 WIB
Allah mengabarkan tentang nikmat surga dan keindahannya. Berikut lanjutkan Tadabur Ar-Rahman Ayat 63-70 diterangkan Ustaz Muchlis Al-Mughni.
Tausyiah
Rabu, 19 Oktober 2022 - 11:11 WIB
Di dalam Al-Quran surat Al-Araf ayat 40 Allah SWT menyampaikan ungkapan hingga unta masuk ke lubang jarum hatta yaliju al-jamalu fi sammi al-khiyath. Apa maksudnya?
Tausyiah
Kamis, 29 Juli 2021 - 21:57 WIB
Kandungan Surah Ar-Rahman banyak bercerita tentang aneka nikmat Allah yang sering terlupakan untuk kita renungi dan syukuri. Berikut lanjutan tadaburnya.
Tausyiah
Selasa, 15 Agustus 2023 - 21:55 WIB
Tadabbur ayat kali ini kita mengulas kandungan yang terdapat dalam Surat Al-Qalam Ayat 1. Pada ayat ini, Allah bersumpah dengan menyebut Qalam yang artinya pena.
Tausyiah
Jum'at, 23 Agustus 2024 - 05:15 WIB
Dalam Islam, tindakan nepotisme harus dihindari bahkan dilarang melakukannya. Ada sejumlah ayat yang menjelaskan atau mengindikasikan tentang pentingnya menghindari nepotisme ini.
Hikmah
Sabtu, 28 Oktober 2023 - 13:21 WIB
Salah satu bentuk godaan setan adalah mencarikan dalih agar seseorang enggan membantu orang lain atau kerabat yang hidup dalam kekurangan. Berikut firman-Nya dalam lanjutan tadabbur An-Nur ayat 22.
Tausyiah
Jum'at, 07 Januari 2022 - 11:31 WIB
Secara harfiah kata dasar syifaay sebagai kata benda dapat dimaknai berkaitan dengan kesembuhan, pengobatan, perawatan, kesulitan, kesukaran, penetapan posisi, suapan, asupan, dosis obat, dll.
Tips
Selasa, 08 Oktober 2024 - 17:52 WIB
Hukum tajwid surat An Najm ayat 1-5 ini perlu dipahami oleh setiap muslim agar mengetahui kapan waktu harus membaca dengan jelas, panjang, atau dengung. Ini juga untuk mencegah salah baca ketika membaca Al Quran.
Tips
Kamis, 15 Desember 2022 - 12:30 WIB
Surat Al-Quran, banyak yang dapat dijadikan sebagai bacaan doa untuk mendapatkan anak atau keturunan, termasuk bila menginginkan seorang anak laki-laki.
Hikmah
Jum'at, 19 Agustus 2022 - 23:56 WIB
Ketika Nabi Yusuf alaihissalam bertemu saudara-saudaranya yang pernah menzaliminya, beliau menyambutnya dengan baik. Bahkan Nabi Yusuf membalasnya dengan kebaikan.
Tausyiah
Jum'at, 06 Januari 2023 - 22:42 WIB
Dalam tafsir Surat Al-Mulk ayat 27 diceritakan keadaan kaum kafir ketika Hari Kiamat sudah dekat. Wajah mereka menjadi muram ketika melihat azab yang mereka dustakan.
Muslimah
Rabu, 24 Juli 2024 - 14:29 WIB
Menjadi istri saleha adalah dambaan setiap muslimah dan tentu saja yang diinginkan para lelaki muslim. Bagaimana kriteria dan defisi istri saleha ini dalam Al-Quran?
Tausyiah
Selasa, 19 Maret 2024 - 04:00 WIB
Dalam menerangkan masalah-masalah filsafat dan metafisika, Al-Quran tidak menggunakan istilah filsafat dan logika. Juga dalam bidang politik, ekonomi, sosial dan kebudayaan.
Tips
Sabtu, 15 Oktober 2022 - 13:17 WIB
Dalam Surat Al-Anbiya ayat 35 Allah Subhanahu wa Taala menegaskan tentang ujian. Dan apa yang sudah ditetapkan Allah Subhanahu wa Taala kepada hamba-Nya pasti terjadi.
Tausyiah
Senin, 10 Januari 2022 - 23:44 WIB
Apa benar jumlah 6.666 ayat Al-Quran itu keliru? Kalau keliru, kenapa penyebutan jumlah 6.666 itu sebegitu viral dan terkenal. Sebenarnya bagaimana ceritanya?
Tausyiah
Minggu, 04 Juni 2023 - 23:21 WIB
Jika ingin mengetahui hakikat rezeki, kita dapat mentadaburi Surat Ar-Rad Ayat 26. Surat Ar-Rad adalah surat ke-13 dalam Mushaf Al-Quran terdiri 43 ayat. Berikut penjelasannya.
Tips
Senin, 08 Januari 2024 - 18:23 WIB
Hukum tajwid surat At-Tin ayat 1-8 lengkap penting dipelajari umat Muslim. Bukan sekadar menambah pengetahuan saja, namun juga meminimalisir kesalahan ketika membaca dan mengartikannya.
Tausyiah
Jum'at, 24 Juni 2022 - 15:54 WIB
Ashabul Kahfi tidur dalam gua selama 300 tahun menurut perhitungan ahli kitab berdasarkan tahun syamsiah atau 309 tahun menurut perhitungan orang Arab berdasar bilangan tahun qamariah.