Kumpulan Artikel: Doa Hari Jumat
Hikmah
Jum'at, 15 November 2024 - 12:28 WIB
Di antara beberapa hari mulai dari senin hingga ahad, maka ada satu hari yang paling istimewa yakni hari Jumat.Kenapa hari Jumat dan apa saja keistimewaannya?
Tips
Jum'at, 20 September 2024 - 09:17 WIB
Doa atau berdoa di hari Jumat sangat mustajab, termasuk permohonan untuk mendapat rezeki. Karena itu tidak akan rugi bila kita mengamalkan doa tentang kecukupan rezeki halal dan kekayaan ini.
Tips
Selasa, 06 Agustus 2024 - 10:28 WIB
Waktu Ashar di hari Jumat merupakan salah satu waktu yang mustajab, karenanya umat Muslim dianjurkan berdoa dan berzikir. Berikut urutan doa dan zikirnya:
Tips
Jum'at, 28 Juni 2024 - 07:20 WIB
Jumat adalah waktu mustajab untuk berdoa, maka umat muslim dianjurkan untuk memperbanyak berdoa di hari istimewa tersebut.
Hikmah
Jum'at, 26 April 2024 - 10:33 WIB
Ada beberapa amalan dan doa yang dianjurkan untuk didawamkan bakda (setelah) salat Jumat . Amalan doa dan zikir ini memiliki keutamaan besar dan kaum muslimin dianjurkan untuk tidak buru-buru meninggalkan masjid.
Hikmah
Jum'at, 22 Maret 2024 - 10:30 WIB
Ramadan disebut sebagai bulan ampunan, bulan rahmat, bulan maghfirah, bulan beribadah, bulannya Al-Quran. Karena itu, di hari Jumat ini sekaligus di bulan Ramadan, maka kaum muslim dianjurkan memperbanyak amalan-amalan lainnya.
Tips
Minggu, 03 September 2023 - 18:04 WIB
Doa sebelum sholat Jumat sangat baik diamalkan umat muslim. Apalagi Jumat merupakan hari dimana doa-doa dan hajat yang baik dikabulkan Allah.
Hikmah
Jum'at, 21 Juli 2023 - 18:00 WIB
Di antara beberapa hari mulai dari senin hingga ahad, maka ada satu hari yang paling istimewa yakni hari Jumat. Kenapa hari Jumat dan apa saja keistimewaannya?
Hikmah
Jum'at, 09 Juni 2023 - 19:16 WIB
Dalam Islam, hari Jumat juga disebut penghulunya hari (Sayyidul Ayyam). Ada 7 amalan memiliki faedah besar yang bila diamalkan di hari istimewa tersebut.
Tips
Jum'at, 13 Januari 2023 - 20:41 WIB
Berdoa di hari Jumat adalah sangat istimewa, karena sangat mustajab. Keistimewaan berdoa di hari Jumat ini disampaikan dalam hadis dari Abu Hurairah ra.
Tausyiah
Jum'at, 02 Desember 2022 - 15:34 WIB
Ulama kelahiran Madinah Syaikh Ali Jaber (wafat 2021) membocorkan waktu mustajab berdoa pada Hari Jumat. Waktu yang sangat singkat itu sering dimanfaatkan para waliyullah.
Tips
Jum'at, 11 November 2022 - 08:49 WIB
Berdoa di hari Jumat adalah sangat istimewa, karena sangat mustajab. Keistimewaan berdoa di hari Jumat ini disampaikan dalam hadis dari Abu Hurairah,
Tips
Kamis, 27 Oktober 2022 - 14:17 WIB
Setiap muslim dianjurkan bersungguh-sunguh untuk berdoa pada siang hari di hari Jumat. Sebab di dalamnya terdapat waktu doa mustajab, maknanya semua doa bakal terkabul.
Tips
Kamis, 15 September 2022 - 23:10 WIB
Berikut beberapa amalan dahsyat Hari Jumat yang jarang diketahui. Amalan ini memiliki fadhilah (keutamaan) yang sangat besar dan sayang jika dilewatkan.
Tips
Jum'at, 19 November 2021 - 12:15 WIB
Berdoa di hari Jumat sangat istimewa, karena sangat mustajab. Keistimewaan berdoa di hari Jumat ini disampaikan dalam hadis dari Abu Hurairah radhiyallahuanhu.
Tips
Kamis, 19 Agustus 2021 - 17:33 WIB
Dalam Islam, ada hari-hari di mana doa akan terasa lebih spesial, salah satunya pada hari Jumat. Keistimewaan hari yang juga dikenal dengan sebutan sayyidul ayyam ini adalah adanya waktu yang mustajab.