Kumpulan Artikel: Adab Adab Buang Hajat
Tausyiah
Minggu, 20 Oktober 2024 - 05:15 WIB
Salah satu adab saat buang air kecil atau kencing adalah dengan posisi jongkok. Bahkan, Islam tidak menganjurkan kencing dengan posisi berdiri. Kenapa demikian dan apa alasannya?
Tips
Selasa, 16 Juli 2024 - 13:49 WIB
Dalam Islam, salah satu adab yang harus diperhatikan ialah adab ketika buang hajat, baik itu buang air kecil maupun buang air besar. Karena jika mengabaikannya bisa berakibat buruk bagi diri sendiri, orang lain maupun lingkungan sekitar.
Tips
Senin, 02 Oktober 2023 - 10:24 WIB
Doa setelah buang hajat (buang air kecil dan buang air besar) penting dihapalkan karena banyak pahalanya. Begini lafadz doanya dalam huruf Arab, latin dan artinya.
Tips
Rabu, 27 September 2023 - 11:46 WIB
Saat akan buang hajat dan memasuki kamar mandi, setiap muslim dianjurkan berdoa terlebh dahulu. Begitupun setelah selesai dan mau keluar dari tempat buang hajat tersebut dianjurkan berdoa kembali.
Tips
Rabu, 27 September 2023 - 11:17 WIB
Salah satu adab buang hajat adalah diwajibkan menutup aurat. Mengapa demikian? Hal demikian disebabkan menutup aurat wajib hukumnya bagi siapa pun, kapan dan dimana pun dia berada.
Tips
Selasa, 06 Juni 2023 - 12:21 WIB
Sebagai muslim, salah satu adab yang harus diperhatikan ialah adab ketika buang air, baik itu buang air kecil maupun buang air besar.
Tips
Rabu, 28 September 2022 - 10:46 WIB
Islam sangat memperhatikan hal-hal sekecil apapun dalam menjalankan aktivitas harian, salah satunya tentang buang hajat. Bila mengabaikannya, maka akan berakibat buruk bagi diri sendiri, juga dapat mengganggu orang lain maupun lingkungan sekitar.
Tips
Selasa, 08 Februari 2022 - 16:05 WIB
Berdoa sebelum masuk kamar mandi atau WC adalah salah satu anjuran agama yang mungkin banyak mengamalkannya, begitu juga meninggalkannya.
Tips
Senin, 07 Februari 2022 - 09:14 WIB
Dalam salah satu adab buang hajat, menutup aurat adalah adab yang diwajibkan. Di mana beberapa adab lainnya hanya sampai batas sunah atau makruh, tetapi dalam persoalan buang hajat ini syariat mewajibkannya.
Tausyiah
Senin, 20 Desember 2021 - 18:16 WIB
Islam mengatur semua aspek kehidupan manusia termasuk ketika berada di kamar mandi atau berurusan dengan toilet. Berikut adab-adab penting saat BAB di kamar mandi.
Tips
Senin, 23 Agustus 2021 - 12:40 WIB
Islam mengajarkan tentang adab-adab buang hajat, salah satunya ketika buang air kecil. Jika kencing sembarangan saja , maka ada ancaman bagi yang melakukannya. Ancaman apa?