Kumpulan Artikel: Sederhana
Muslimah
Jum'at, 16 Agustus 2024 - 10:17 WIB
Islam mengajarkan seorang muslimah untuk berpenampilan sesuai syariat dengan berpakaian yang bersih dan rapi. Karena Allah SWT Maha Indah dan menyukai keindahan.
Tausyiah
Minggu, 02 Juli 2023 - 05:15 WIB
Apabila kesederhanaan itu dituntut dalam pengeluaran seseorang terhadap dirinya, maka ia juga dituntut dalam anggaran belanja negara, mulai dari kepala negara kemudian orang di bawahnya.
Tausyiah
Kamis, 29 Juni 2023 - 08:58 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan Islam menekankan pengaturan pengeluaran harta dan mendorong untuk sederhana dalam berinfak. Begini penjelasannya.
Tips
Rabu, 22 Maret 2023 - 10:32 WIB
Menu buka puasa sesuai sunnah Nabi Shallallahu alaihi wa sallam ini sudah pasti sangat baik kita amalkan. Berbuka sesuai sunnah juga merupakan tambahan pahala.
Dunia Islam
Jum'at, 22 April 2022 - 11:24 WIB
Setiap peristiwa dalam kehidupan kita pasti membawa hikmah dalam hidup. Orang yang bersyukur terhadap setiap karunia, setiap anugerah yang Allah berikan dalam kehidupan maka Allah hadirkan makna pada setiap karunia itu
Muslimah
Sabtu, 16 April 2022 - 16:46 WIB
Dalam berbuka puasa kita dianjurkan meniru cara Rasulullah Shallallahualaihi wa sallam, karena beliau adalah sebaik-baiknya teladan manusia dalam kesederhanaan.
Dunia Islam
Sabtu, 04 September 2021 - 14:35 WIB
Gus Baha nikah naik bus ekonomi Yogjakarta ke Pasuruan. Kesederhanaan memang sudah melekat pada ulama asal Rembang ini.
Muslimah
Minggu, 23 Mei 2021 - 05:00 WIB
Berlebihan merupakan sikap tercela meskipun itu dalam hal ibadah. Sebab segala sesuatu yang melampaui tidak disukai oleh Allah Subhanahu wa taala. Mengapa demikian?
Muslimah
Selasa, 13 April 2021 - 17:01 WIB
Nabi Muhammad Shallallahualaihi wa sallam adalah sebaik-baiknya teladan manusia dalama kesederhanaan. Padahal, Rasulullah adalah pemimpin negara dan pemimpin umat, namun untuk berbuka puasa saja, Nabi SAW sangat sederhana.
Muslimah
Rabu, 17 Maret 2021 - 06:57 WIB
Sebuah tampilan yang rapi, sedap dipandang mata, berseri dan bersih, namun tetap dalam balutan kesederhanaan sangat dianjurkan dalam Islam, Bahkan seperti itulah, gambaran penampilan Nabi Muhammad SAW.