Kumpulan Artikel: Wakaf Alquran
Dunia Islam
Sabtu, 06 April 2024 - 05:20 WIB
Sinar Mas dan APP Group mewakafkan ratusan mushaf Al-Quran kepada Masjid Istiqlal. Ini adalah bagian dari program Wakaf Quran yang dilakukan sejak tahun 2008.
Dunia Islam
Rabu, 27 Maret 2024 - 18:51 WIB
Yayasan Muslim Sinar Mas bersama APP Group mewakafkan 1.000 mushaf Al-Quran bagi masyarakat yang tinggal di pulau terluar Nusantara.
Tips
Jum'at, 07 Juli 2023 - 23:41 WIB
Macam-macam tanda Waqaf dalam Al-Quran serta cara membacanya wajib diketahui umat muslim. Waqaf berasal dari Bahasa Arab yang artinya berhenti atau menahan.
Dunia Islam
Kamis, 13 April 2023 - 11:03 WIB
Yayasan Muslim Sinarmas menyerahkan wakaf 1.000 mushaf Al-Quran kepada Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU).
Dunia Islam
Selasa, 26 April 2022 - 06:08 WIB
Sinar Mas mewakafkan ribuan mushaf Al Quran kepada Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU). Pemberian wakaf tersebut untuk mendukung umat muslim membentuk akhlak mulia melalui mengaji.
Dunia Islam
Kamis, 14 April 2022 - 10:15 WIB
Sinar Mas Land melalui YMSML mewakafkan 1.000 mushaf Al Quran kepada Dharma Wanita Persatuan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).
Dunia Islam
Jum'at, 08 April 2022 - 10:09 WIB
Pada momen bulan suci Ramadhan, Eka Hospital Group di bawah naungan Sinar Mas (APP) kembali mewakafkan ribuan kitab suci Al-Quran ke berbagai daerah.
Dunia Islam
Rabu, 30 Maret 2022 - 21:38 WIB
Para penyandang tunanetra binaan Pertuni Sumatera Utara (Sumut) menerima wakaf Al-Quran Braille dari Global Wakaf-Aksi Cepat Tanggap (ACT).