Kumpulan Artikel: Kafir Quraisy

  • Peristiwa di Bulan Syawal:...
    Hikmah
    Selasa, 16 April 2024 - 12:52 WIB
    Pada tanggal 27 tahun ke-10 Hijriyah, Nabi Muhammad SAW berdakwah di Thaif, sebelah tenggara Makkah sekitar 80 km. Kini, Thaif adalah kota terbesar ketiga setelah Kota Makkah dan Madinah.
  • Apa Penyebab Terjadinya...
    Dunia Islam
    Senin, 23 Oktober 2023 - 17:38 WIB
    Perang Khandaq menjadi salah satu perang yang terjadi pada zaman Nabi Muhammad SAW. Perang ini diketahui berlangsung pada bulan Syawal tahun 5 Hijriah atau tahun 627 Masehi.
  • Kekeliruan Abu Jahal...
    Hikmah
    Sabtu, 05 Agustus 2023 - 18:15 WIB
    Dalam Sirah Nawabiyah diceritakan sikap Abu Jahal yang keliru mengklaim pohon Zaqqum. Kata dia, pohon Zaqqum yang diceritakan dalam Al-Quran ialah kurma Madinah dalam mentega.
  • Surat Yusuf Ayat 107:...
    Hikmah
    Minggu, 21 Mei 2023 - 22:25 WIB
    Ayat ini merupakan peringatan Allah kepada mereka yang menyekutukan-Nya dengan sesembahan lainnya. Lewat ayat ini Allah berfirman dengan kalimat bertanya.
  • Surat Yusuf Ayat 106:...
    Tausyiah
    Jum'at, 19 Mei 2023 - 20:18 WIB
    Ayat ini menjelaskan keadaan orang-orang Quraisy Mekkah yang percaya kepada Allah menciptakan segala sesuatu, tetapi mereka menyekutukan-Nya.
  • Mengenal Perbedaan Kafir...
    Tausyiah
    Kamis, 11 Mei 2023 - 17:36 WIB
    Terdapat perbedaan antara Kafir Harbi dan Dzimmi yang perlu diketahui umat Muslim. Kedua istilah tersebut merupakan beberapa contoh dari golongan orang kafir.
  • Kisah Kemenangan Umat...
    Hikmah
    Sabtu, 08 April 2023 - 09:08 WIB
    Dalam Perang Badar pasukan kecil kaum Muslim yang berjumlah 313 orang bertempur menghadapi pasukan Quraisy dari Makkah yang berjumlah 1.000 orang.
  • Kisah Nabi SAW Membaca...
    Hikmah
    Sabtu, 04 Maret 2023 - 13:24 WIB
    Rasulullah SAW membaca al-Quran surat Fussilat ayat 1-13 tatkala menjawab utusan kafir Quraish yang ahli mengenai sihir bernama Atabah ibnu Rabiah. Kisah ini disampaikan Ibnu Katsir dengan memaparkan sejumlah riwayat.
  • Kisah Kafir Quraisy...
    Hikmah
    Minggu, 29 Januari 2023 - 22:19 WIB
    Dulu kaum kafir Quraisy mengubah hukum dan ketentuan Allah dengan pendapatnya sendiri. Mereka menjadikan bilangan bulan dalam satu tahun sebanyak 13 bulan. Berikut kisahnya.
  • Sejarah Perang Khandaq:...
    Hikmah
    Selasa, 10 Januari 2023 - 14:46 WIB
    Sejarah Perang Khandaq menorehkan citra positif bagi umat Islam, kala itu. Perang ini juga dikenal sebagai Pertempuran Al-Ahzab dan Pertempuran Konfederasi.
  • Kisah Penduduk Mekkah...
    Hikmah
    Rabu, 12 Oktober 2022 - 17:10 WIB
    Orang-orang musyrik Mekkah pernah meminta Nabi Muhammad shollallohu alaihi wasallam mengubah Bukit Shafa menjadi emas agar mereka mau beriman. Ini jawaban Rasulullah.
  • Kisah Kegagalan Abu...
    Hikmah
    Minggu, 11 September 2022 - 11:10 WIB
    Suatu kali Abu Jahal berencana menginjak kepala Nabi Muhammad SAW jika kedapatan sholat di Kakbah, namun pada saat yang menentukan rencana itu batal. Ada apa?
  • Kisah Utbah bin Rabiah...
    Hikmah
    Sabtu, 10 September 2022 - 14:38 WIB
    Kisah Utbah bin Rabiah merayu Rasulullah SAW, malah tersihir ayat-ayat Al-Quran dikisahkan antara lain oleh Imam Abdu bin Humaid dalam Musnad-nya, dengan sanad dari Jabir bin Abdullah.
  • Dialog Al-Walid dengan...
    Hikmah
    Sabtu, 10 September 2022 - 14:28 WIB
    Dialog Al-Walid bin Al-Mughirah dengan Abu Jahal untuk menggembosi dakwah Rasulullah SAW ini terjadi pasca-pertemuan antara Al-Walid dan Rasulullah SAW.
  • Kesaksian Aisyah Ketika...
    Hikmah
    Sabtu, 03 September 2022 - 15:13 WIB
    Kesaksian Aisyah ketika ayahnya diusir kaumnya sebelum ada perintah dari Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW untuk hijrah ke Madinah disampaikan Urwah bin Zubair.
  • Kisah Pemuka Quraisy...
    Hikmah
    Rabu, 24 Agustus 2022 - 23:32 WIB
    Suatu malam pemuka-pemuka Quraisy seperti Abu Sufyan, Abu Jahal, Al-Akhnas keluar untuk mendengarkan bacaan Nabi Muhammad shollallohu SAW yang sedang sholat malam di rumahnya.