Kumpulan Artikel: Berkah

  • Merajut Rekonsiliasi di Bulan Suci Ramadan, Ormas Keagamaan Berperan Penting
    Dunia Islam
    Sabtu, 30 Maret 2024 - 20:57 WIB
    Bulan suci Ramadan menjadi momen penuh berkah bagi umat Islam untuk menjalankan ibadah puasa dan waktu yang tepat merekatkan kembali persatuan lintas agama.
  • Lailatul Qadar: Para Malaikat Turun ke Bumi karena Berkah dan Rahmat
    Tausyiah
    Jum'at, 29 Maret 2024 - 13:18 WIB
    Lailatul qadar yang penuh barakah ini mengandung berbagai keutamaan yang agung dan kebaikan-kebaikan yang banyak. Salah satu di antaranya adalah turunnya para malaikat pada malam yang mulia ini.
  • Warisan Abadi Arab Saudi: Menjaga Air Zamzam
    Dunia Islam
    Selasa, 26 Maret 2024 - 13:23 WIB
    Almarhum Raja Abdulaziz bin Abdul Rahman Al-Saud mengawali pengabdian air Zamzam ini pada tahun 1345 H dengan memerintahkan pembangunan sabil, air mancur minum umum.
  • Ini Reaksi Will Smith Setelah Khatamkan Al Quran, Memberi Banyak Pelajaran Baru
    Dunia Islam
    Kamis, 21 Maret 2024 - 14:31 WIB
    Aktor Will Smith baru-baru ini sempat membuat pernyataan menarik tentang dirinya yang telah membaca 30 juz atau meng-khatam Al Quran. Hal ini lantas membuat aktor populer Hollywood ini mendapat banyak perhatian, utamanya dari umat muslim.
  • 3 Amalan Sunnah Pagi sebelum Memulai Aktivitas, Penuh Pahala dan Berkah
    Muslimah
    Sabtu, 16 Maret 2024 - 08:55 WIB
    Memulai aktivitas harian terutama di pagi hari, hendaknya diawali dengan amalan-amalan yang penuh dengan pahala. Amalan sunnah apakah itu?
  • Beginilah Keberkahan Suatu Negeri dalam Tafsir Al Quran Surat Al Araf Ayat 96
    Hikmah
    Selasa, 20 Februari 2024 - 11:29 WIB
    Negeri yang diberkahi tentu menjadi dambaan setiap rakyat terhadap bangsanya. Bagaimana sebenarnya keberkahan suatu negeri ini dalam pandangan Al Quran?
  • 5 Hal yang Disunnahkan Saat Hujan Turun
    Tausyiah
    Minggu, 28 Januari 2024 - 15:42 WIB
    Saat ini, hampir setiap hari hujan turun dan mulai membasahi daerah dan lingkungan sekitar kita. Hujan adalah air yang diturunkan dari langit dan penuh keberkahan .
  • Doa Orang Tua untuk Kehidupan Anaknya agar Diberkahi
    Tips
    Minggu, 14 Januari 2024 - 12:25 WIB
    Doa orang tua untuk anak-anaknya agar mendapat kehidupan terbaik dan diberkahi ini, diajarkan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.Bahkan doa ini bukan hanya untuk anak kandung tetapi juga untuk murid.
  • Mendoakan Anak agar Kaya dan Hidup Berkah dengan Doa Rasulullah SAW Ini
    Tips
    Sabtu, 04 November 2023 - 10:00 WIB
    Setiap orang tua berharap anak-anaknya bisa hidup berkah dan kaya raya. Untuk itu, ada doa yang diajarkan Rasulullah shallallahu alaihi wasallam, untuk anak-anak kita agar kaya dan hidupnya barokah
  • Begini Asal Mula Terjadinya Sumber Air Zamzam
    Hikmah
    Selasa, 15 Agustus 2023 - 05:15 WIB
    Dalam buku Ar-Risalah, Sejarah Kehidupan Rasulullah SAW, Jafar Subhani berkisah detik-detik Nabi Ibrahim meninggalkan istri dan putranya di Makkah, asal mula terjadinya sumber air zamzam.
  • Islam Sangat Melarang Makan dan Minum Berlebihan, Begini Penjelasannya
    Tausyiah
    Rabu, 09 Agustus 2023 - 12:29 WIB
    Islam sangat melarang makan dan minum berlebihan . Kenapa demikian? Dibalik larangan yang ditentukan syariat pasti memiliki hikmah yang luar biasa untuk kita.
  • Zikir yang Diajarkan Imam al-Ghazali untuk Mendapatkan Keberkahan
    Tips
    Sabtu, 24 Juni 2023 - 19:53 WIB
    Siapa saja yang mengamalkan wirid harian ini, maka hidupnya akan mendapatkan keberkahan dan dimudahkan untuk memperoleh ilmu, pesan al-Ghazali sebagaimana dikutip Syekh Dairabi.
  • 9 Kerugian Meninggalkan Salat Subuh, Nomor Terakhir Gagal Mendapat Keberkahan Hidup
    Hikmah
    Selasa, 20 Juni 2023 - 20:37 WIB
    Melalaikan bahkan meninggalkan salat subuh termasuk dosa besar yang dapat mengantarkan seseorang kepada pada kekafiran. Tidak salat subuh juga memberi kerugian luar biasa bagi yang melakukannya.
  • Inilah Hikmah Dibalik Larangan Makan dan Minum Berlebihan
    Hikmah
    Sabtu, 17 Juni 2023 - 13:24 WIB
    Islam sangat melarang makan dan minum berlebihan. Kenapa demikian? Dibalik larangan yang ditentukan syariat pasti memiliki hikmah yang luar biasa untuk kita.
  • Doa Ketika Minum Air Zamzam
    Tips
    Jum'at, 09 Juni 2023 - 15:59 WIB
    Doa ketika akan minum air zamzam ini hendaknya diamalkan, terutama oleh jemaah haji yang tengah menjalankan ibadah haji.Namun doa ini juga bisa diamalkan oleh setiap muslim yang akan minum air zamzam juga.
  • 7 Tanda Orang yang Mendapat Keberkahan Ilmu
    Tausyiah
    Rabu, 07 Juni 2023 - 19:08 WIB
    Memperoleh ilmu tidak serta merta membuat seseorang hanya pandai saja, tetapi bila ilmu itu juga memberi keberkahan pada dirinya. Lalu bagaimana tanda-tanda seseorang memperoleh keberkahan dari ilmu yang dimilikinya?
  • Ancaman Memutus Silaturahim dalam Islam, Salah Satunya Tidak Akan Masuk Surga
    Tausyiah
    Selasa, 02 Mei 2023 - 16:42 WIB
    Silaturahim dalam Islam merupakan salah satu amalan perbuatan yang harus dijalankan dalam rangka mendekatkan diri pada Allah SWT. Silaturahim ini juga merupakan salah satu bentuk dari upaya habluminannas umat Muslim.
  • Bolehkah Membagikan Foto Makanan Saat Berpuasa?
    Muslimah
    Jum'at, 14 April 2023 - 04:05 WIB
    Membagi atau mengirimkan gambar makanan dan minuman yang menggoda seringkali kita lakukan. Berbagi sekadar bercanda atau pemberitahuan semata. Di saat puasa seperti ini, bolehkan melakukan hal itu?
  • Amalan Sunnah Fajar yang Berlipat Pahala dan Berkah
    Tips
    Sabtu, 08 April 2023 - 03:05 WIB
    Aktivitas seorang muslim biasanya diawali dari waktu fajar atau sebelum subuh. Waktu fajar ini merupakan waktu krusial yang penuh dengan pahala dan berkah .
  • Dahsyatnya Keutamaan Waktu Sahur dan Subuh, Begini Penjelasan
    Tips
    Sabtu, 25 Maret 2023 - 04:02 WIB
    Dahsyatnya keutamaan waktu sahur dan subuh banyak dijelaskan dari berbagai hadis. Dua waktu tersebut, dalam Islam disebutkan sebagai waktu yang penuh limpahan keberkahan. Kenapa demikian?