Kumpulan Artikel: Amalan Muslimah (halaman 4)
Muslimah
Kamis, 13 Juli 2023 - 19:31 WIB
Iffah secara bahasa yaitu menahan, sedangkan secara istilah, menahan diri sepenuhnya dari hal-hal yang Allah Subhanahu wa taala telah haramkan. Hakikat muslimah adalah menutup auratnya, menjaga kehormatannya, menjaga kesucian dirinya dan lain sebagainya.
Muslimah
Senin, 10 Juli 2023 - 21:02 WIB
Bulan Muharram bulan istimewa yang didalamnya banyak amalan-amalan sunnah yang dianjurkan diamalkan, tak terkecuali bagi perempuan yang sedang haid.
Muslimah
Minggu, 09 Juli 2023 - 15:52 WIB
Para muslimah yang biasanya sangat peduli terhadap pola makan dirinya atau anak-anaknya, atau keluarganya, sangat perlu untuk memerhatikan bagaimana Islam mengatur pola makanan sehat dan seimbang yang dibutuhkan tubuh.
Muslimah
Rabu, 28 Juni 2023 - 09:43 WIB
Salah satu amalan pada bulan Dzulhijjah atau tepatnya menjelang pelaksanaan salat Iduladha, adalah mengumandangkan takbir. Semua kaum muslimin diperbolehkan bertakbiran , tak terkecuali seorang perempuan muslimah.
Muslimah
Senin, 26 Juni 2023 - 12:42 WIB
Melaksanakan sholat Iduladha dianjurkan dihadiri semua kaum muslimin, baik tua, muda, dewasa, anak-anak, laki-laki dan wanita, termasuk wanita yang sedang haid sekalipun
Muslimah
Selasa, 20 Juni 2023 - 10:25 WIB
Dalam Islam, seorang wanita yang akan mengasuh anak, ternyata ada syarat-syarat yang harus dipenuhi. Jika salah satu syarat ini tidak terpenuhi maka gugurlah haknya dalam mengasuh sang anak.
Muslimah
Minggu, 18 Juni 2023 - 19:37 WIB
Kisah hikmah berikut menunjukkan bahwa kaum Hawa pun dapat memberikan andil dalam nasihat dan amar maruf nahi munkar sesuai dengan kemampuan mereka.
Muslimah
Kamis, 15 Juni 2023 - 10:41 WIB
Bulan Dzulhijjah akan segera kita masuki. Untuk kaum muslimah ada banyak amalan yang bisa dilakukan salah satunya memperbanyak bacaan Al-Quran yang akan diganjar dengan pahala yang berlipat-lipat.
Muslimah
Rabu, 14 Juni 2023 - 14:10 WIB
Kemunculan banyak wanita dengan pakaian yang tidak menutup aurat, ternyata merupakan salah satu tanda datangnya kiamat kecil dan kiamat besar.
Muslimah
Selasa, 06 Juni 2023 - 16:26 WIB
ada tips bagi kalangan muslimah yang senang shopping atau berbelanja, agar aktivitasnya tersebut tetap menjadi berkah dan bermanfaat.
Muslimah
Minggu, 04 Juni 2023 - 10:57 WIB
Setiap wanita pasti menginginkan keindahan dan kecantikan dirinya. Biasanya untuk tampil cantik ini, kaum wanita menghias dirinya dengan berbagai perhiasan baik yang berupa emas dan berlian, serta sejenisnya.
Muslimah
Jum'at, 02 Juni 2023 - 13:03 WIB
Sungguh mengerikan, ternyata ada 10 golongan wanita yang kelak di akhirat akan terusir dari surga. Kenapa dan siapa saja mereka, serta apa yang diperbuatnya?
Muslimah
Senin, 29 Mei 2023 - 11:00 WIB
Banyak amalan sunah ringan yang bisa dilakukan sehari hari. Amalan ringan ini seringkali terlupakan, padahal bisa jadi dari amalan ringan ini menjadi sebab turunnya Rahmat Allah Taala.
Muslimah
Senin, 29 Mei 2023 - 10:03 WIB
Setan menggunakan kelemahan dan kekurangan akal serta keimanan seorang wanita, sehingga menjerumuskan mereka melalui pakaiannya. Setan selalu membisiki wanita agar memperlihatkan kecantikannya.
Muslimah
Minggu, 28 Mei 2023 - 12:30 WIB
Dalam berbicara seorang muslim memiliki adab-adabnya, termasuk untuk seorang muslimah. Ia harus menggunakan tata karma dan tutur kata yang baik
Muslimah
Minggu, 28 Mei 2023 - 06:43 WIB
Sunah seorang istri kepada suami sangat ditekankan dalam Islam. Karena hal itu menjadi salah satu sumber kebahagiaan dalam rumah tangga.
Muslimah
Selasa, 23 Mei 2023 - 17:16 WIB
Raihanah binti Yazid bin Amru bin Khanaqah, adalah sosok wanita yang berasal dari Bani Quraizah. Ia merupakan wanita yang sangat cantik dan setia.
Muslimah
Senin, 22 Mei 2023 - 09:31 WIB
Para ulama memberi nasihat kepada para muslimah agar bersuka cita dengan anugerah agama ini, agar mereka bisa membangun istananya di surga.
Muslimah
Rabu, 10 Mei 2023 - 15:15 WIB
Memamerkan kecantikan menjadi hal biasa di zaman ini. Banyak kaum wanita yang memilih tampil beda dengan yang lain, memamerkan keindahan yang dimilikinya.
Muslimah
Senin, 08 Mei 2023 - 10:37 WIB
Kedudukan wanita dalam Islam sangat mulia. Namun sebagai makhluk yang selalu khilaf, masih banyak para wanita yang melanggar perintah Allah Taala.