Kumpulan Artikel: Kisah 1001 Malam (halaman 3)
Hikmah
Minggu, 10 Mei 2020 - 03:41 WIB
Raja menyampaikan keinginannya kepada Abu Nawas untuk membangun istana di langit. Adakah kemungkinan keinginanku itu terwujud, wahai Abu Nawas?
Hikmah
Sabtu, 09 Mei 2020 - 02:21 WIB
Setahu mereka kedua jalan itu memang menuju ke hutan tetapi hutan yang mereka tuju adalah hutan wisata. Bukan hutan yang dihuni binatang-binatang buas.
Hikmah
Jum'at, 08 Mei 2020 - 03:18 WIB
Secara tak terduga Pangeran jatuh sakit. Sudah banyak tabib yang didatangkan untuk memeriksa dan mengobati tapi tak seorang pun mampu menyembuhkannya.
Hikmah
Rabu, 06 Mei 2020 - 02:37 WIB
Manakala Allah membuka pintu pemahaman kepada engkau ketika Dia tidak memberi engkau, maka ketiadaan pemberian itu merupakan pemberian yang sebenarnya.
Hikmah
Selasa, 05 Mei 2020 - 15:43 WIB
Sudah kukatakan bahwa aku hanya takut kepada Allah SWT, kata Abu Nawas lalu menambahkan, sekarang apa taruhannya bila aku bersedia melakukannya?
Hikmah
Selasa, 05 Mei 2020 - 01:29 WIB
Seketika pengusung jenazah ketakukan, apalagi melihat Abu Nawas bangkit berdiri seperti mayat hidup. Seketika rakyat yang berkumpul lari tunggang langgang.
Hikmah
Senin, 04 Mei 2020 - 15:42 WIB
Begitu banyak tumpukan kayu di belakang rumah badui itu sehingga memandangnya saja Sultan Harun Al Rasyid sudah merasa ngeri, apalagi harus mengerjakannya.
Hikmah
Minggu, 03 Mei 2020 - 03:55 WIB
Abu Nawas diusir. Boleh kembali syaratnya tidak boleh dengan berjalan kaki, berlari, merangkak, melompat-lompat dan menunggang keledai atau binatang yang lain.
Hikmah
Jum'at, 01 Mei 2020 - 16:18 WIB
Tidak seperti biasa, hari itu Baginda ingin menyamar menjadi rakyat biasa. Beliau ingin menyaksikan kehidupan di luar istana tanpa sepengetahuan siapa pun.
Hikmah
Jum'at, 01 Mei 2020 - 04:06 WIB
Teka-teki pertama dijawab Abu Nawas dengan memuaskan. Kemudian Baginda melanjutkan teka-teki kedua: manakah yang lebih banyak, bintang di langit ataukah ikan di laut?
Hikmah
Kamis, 30 April 2020 - 17:45 WIB
Baginda memanggil Abu Nawas untuk menyelesaikan kasus sengketa dua perempuan yang memperebutkkan seorang bayi. Masalahnya hakim menemui jalan buntu.
Hikmah
Kamis, 30 April 2020 - 03:29 WIB
Baginda Raja mengeluh sering mendapat gangguan perut. Kata tabib, Baginda kena serangan angin. Untuk itu ia meminta Abu Nawas menangkap dan memenjarakan angin.
Hikmah
Rabu, 29 April 2020 - 17:05 WIB
Baginda ingin istananya dipindah ke puncak gunung, seperti para jin memindahkan singgasana Ratu Bilgis di dekat istana Nabi Sulaiman. Maka dipanggillah Abu Nawas untuk misi itu.
Hikmah
Rabu, 29 April 2020 - 03:23 WIB
Keistimewaan monyet ini bisa mengerti bahasa manusia. Dan yang lebih menakjubkan, monyet itu hanya mau tunduk kepada pemiliknya saja. Nah, Abu Nawas mencoba mengujinya.
Hikmah
Selasa, 28 April 2020 - 16:34 WIB
Baginda mengumumkan akan mengadakan sayembara untuk umum. Sayembara itu berupa pertanyaan yang mudah tetapi memerlukan jawaban yang tepat dan masuk akal.
Hikmah
Selasa, 28 April 2020 - 03:32 WIB
Hikmah
Senin, 27 April 2020 - 16:07 WIB
Lama Abu Nawas memeras otak, namun belum juga menemukan muslihat untuk membalas Baginda. Makanan yang dihidangkan oleh istrinya tidak dimakan karena nafsu makannya lenyap.
Hikmah
Senin, 27 April 2020 - 03:05 WIB
Abu Nawas ditanya Raja mengapa merusak rumah Tuan Kadi. Ia jawab itu dilakukan karena dirinya bermimpi, Tuan Kadi yang menyuruh dirinya merusak rumah itu.
Hikmah
Minggu, 26 April 2020 - 16:35 WIB
Abu Nawas mengatakan dengan jujur, sungguh mengherankan, telinga Ayah yang sebelah kanan berbau harum sekali. Tapi yang sebelah kiri kok baunya amat busuk?