Topik Terkait: Sifat Allah
Hikmah
Senin, 27 November 2023 - 09:40 WIB
Surat Yasin dianggap sebagai jantung Al-Quran karena keutamaannya yang luar biasa. Rasulullah SAW telah menyebutkan bahwa membaca Surat Yasin memiliki pahala yang besar bagi pembacanya
Hikmah
Jum'at, 11 Februari 2022 - 21:25 WIB
Bagi umat muslim yang ingin memantapkan tauhidnya perlu mengetahui 20 sifat wajib dan sifat mustahil bagi Allah. Adapun sifat mustahil adalah kebalikan dari sifat wajib.
Muslimah
Kamis, 03 Desember 2020 - 16:11 WIB
Apabila kita mengenal Allah dengan baik, kita pasti tidak akan protes kepada-Nya atas apa pun yang telah ditetapkan untuk kita. Karena Allah Taala adalah pencipta kita, Allah yang memiliki diri kita, dan Allah Mahatahu segala permasalahan dan keperluan kita.
Hikmah
Senin, 29 November 2021 - 19:19 WIB
Allah Azza wa Jalla memiliki banyak sifat dan nama-nama terbaik. Ada 20 sifat wajib bagi Allah yang patut diketahui umat muslim berikut dalil dan artinya.
Tausyiah
Selasa, 22 Agustus 2023 - 14:53 WIB
Di berbagai tempat dalam Al-Quran menyebutkan berbagai sifat atau karakteristik hamba-hamba Allah yang beriman dan bertakwa. Sifat-sifat itu memiliki konteksnya secara khusus.
Tausyiah
Minggu, 03 Oktober 2021 - 06:30 WIB
Banyak pemahaman tersebar menyebut bahwa Allah Azza wa Jalla bertempat di atas Arsy. Imam Syafi mengatakan bahwa sesungguhnya Allah ada tanpa permulaan dan tanpa tempat.
Hikmah
Sabtu, 25 Desember 2021 - 08:49 WIB
Sifat mustahil, yaitu sifat yang tidak mungkin dimiliki oleh rasul sebab mereka adalah orang pilihan yang terjaga, terpelihara, atau terhindar dari dosa (masum).
Tips
Selasa, 01 Maret 2022 - 17:19 WIB
Allah Subhanahu wa taala menyifati para nabi atau kekasih-Nya dengan sifat-sifat mulia, salah satunya adalah sifat pemaaf. Para Nabiyullah ini, bersikap lapang dada atas kesalahan dan perbuatan zalim orang lain padanya.
Tausyiah
Minggu, 07 Mei 2023 - 19:38 WIB
Di kalangan umat Islam ada sekelompok orang yang dimurkai Allah subhanahu wa taala. Golongan ini adalah orang yang enggan berdoa, mereka menyepelekan doa.
Tips
Minggu, 16 Oktober 2022 - 14:50 WIB
Berdoa atau memanjatkan doa agar selalu rendah hati dan dijauhkan dari sifat sombong sangat dianjurkan dalam Islam. Karena sifat sombong adalah penyakit hati yang harus dihindari bahkan dijauhi oleh seorang muslim yang bertakwa.
Muslimah
Selasa, 02 Mei 2023 - 14:37 WIB
Ketaatan dan kesalehaan seorang istri akan membantu kelancaran dan kesuksesan suami. Suami istri yang taat kepada Allah akan mendatangkan keberkahan dan kemudahan rezeki
Tips
Selasa, 17 Mei 2022 - 09:48 WIB
Dalam pergaulan kaum muslimin, tentu tidak asing dengan ucapan Masya Allah dan Tabarakallah. Kata tersebut sering kita dengar ketika berbicara dengan teman dalam kehidupan sehari-hari
Muslimah
Selasa, 10 November 2020 - 14:08 WIB
Salah satu penyakit hati adalah sombong. Sikap sombong mudah muncul dalam diri manusia. Yang menjadikan seseorang menderita penyakit hati ini, bisa oleh berbagai macam kenikmatan
Hikmah
Minggu, 23 Juli 2023 - 05:10 WIB
Rasulullah shallallahu alaihi wasallam mengabarkan satu kedaaan yang akan menimpa umat di akhir zaman. Yaitu, hilangnya sifat amanah sedikit demi sedikit.
Hikmah
Kamis, 25 Januari 2024 - 05:15 WIB
Ucapan Insya Allah seringkali diartikan dan disalahgunakan. Kalimat ini kerap kali diucapkan untuk janji yang potensial dilanggar
Muslimah
Selasa, 24 November 2020 - 06:59 WIB
Golongan orang yang tidak disenangi oleh Allah ini, sudah pasti adalah hamba-hamba yang telah melakukan hal-hal yang dibenci Allah dan tidak mengikuti ajaran yang telah disampaikan lewat Rasul-Nya. Siapa saja mereka?
Hikmah
Kamis, 18 Agustus 2022 - 05:10 WIB
Sebagian orang awam dan kelompok pemuja akal mungkin sering bertanya tentang Zat Allah. Berikut alasan mengapa kita (manusia) dilarang memikirkan zat-Nya.
Tausyiah
Jum'at, 19 Februari 2021 - 17:07 WIB
Sebagian orang menilai, manusia masuk surga karena amal saleh sebagaimana firman Allah dalam Al-Quran. Namun ada pihak menilai seseorang masuk surga karena rahmat Allah. Mana yang benar?
Hikmah
Minggu, 16 Juli 2023 - 10:55 WIB
Nabi Muhammad Shalallahu alaihi wa sallam adalah manusia yang paling pemaaf dan berlapang dada. Pemaaf ini juga merupakan salah satu sifat Nabi Muhammad Shalallahu alaihi wa sallam
Muslimah
Sabtu, 12 Maret 2022 - 14:12 WIB
Tidak semua hal yang terjadi di dunia, Allah Subhanahu wa taala kabarkan kepada manusia. Namun, ada beberapa orang-orang terpilih yang bisa mengetahuinya. Menurut Khalifah Umat bin Khattab, setidaknya ada 6 perkara . Perkara apa saja itu?