Topik Terkait: Istri Pejabat
Hikmah
Senin, 25 Mei 2020 - 15:16 WIB
Ibu Mariyah keturunan Romawi. Mariyah mewarisi kecantikan Sang Bunda sehingga memiliki kulit yang putih, berparas cantik, berpengetahuan luas, dan berambut ikal.
Muslimah
Selasa, 21 Maret 2023 - 13:15 WIB
Istri saleha ikut memberi andil keberhasilan suami di di dunia dan akhirat. Doanya, bisa menjadi penolong seorang suami ketika mengalami kesulitan. Maka sangat beruntung bagi laki-laki yang mendapatkan perempuan yang mampu menjadikannya lebih besar daripada sebelumya
Muslimah
Selasa, 15 Februari 2022 - 15:57 WIB
Hukum istri melawan pada suami dalam Islam disebut nusyuz. Menurut Ustaz Ahmad Sarwat, seluruh ulama sepakat bahwa hukum istri melawan pada suami adalah haram.
Muslimah
Selasa, 30 November 2021 - 06:23 WIB
Doa istri untuk suami yang sedang bekerja jauh sangatlah ampuh dan mustajab jika diniatkan dengan baik dan tulus ikhlas. Apalagi suami yang bekerja dan berusaha mencari rezeki untuk menafkahi keluarganya.
Muslimah
Selasa, 16 Agustus 2022 - 16:46 WIB
Muamalah antara suami dengan istri yang baik adalah bagaikan pakaian yang berjalan sebagaimana fungsinya. Artinya bahwa suami dan istri adalah perhiasan dan sekaligus sebagai penutup aib di antara keduanya.
Muslimah
Selasa, 28 Mei 2024 - 16:33 WIB
Doa saat sedang bertengkar dengan suami ini bisa diamalkan oleh para istri. Doa ini dibaca ketika bertengkar karena hal sepele ataupun hal yang besar.
Muslimah
Senin, 03 Juli 2023 - 15:21 WIB
Wajib bagi pasangan suami istri untuk memperlakukan pasangannya dengan baik dan memenuhi haknya yang merupakan kewajibannya dengan penuh kerelaan. Lantas bagaimana jika pasangan atau istri berperilaku buruk?
Tausyiah
Jum'at, 16 Agustus 2024 - 09:38 WIB
Di antara sekian banyak perkara yang tersembunyi yang harus dipelihara oleh suami-istri ialah tentang masalah persetubuhan. Suami-istri dilarang menceritakan kepada rekan-rekannya dalam pertemuan-pertemuan, ujarnya.
Muslimah
Kamis, 26 Januari 2023 - 22:00 WIB
Shafiyah binti Huyay radhiyallahu anha merupakan salah satu Ummul Mukminin atau istri dari Nabi Muhammad SAW yang berasal dari keturunan Yahudi.
Hikmah
Jum'at, 11 Oktober 2024 - 18:58 WIB
Berikut ini 11 Istri Rasulullah SAW beserta keistimewaanya. Mereka ini dikenal sebagai Ibu bagi Orang-Orang Beriman (Ummahatul Mukminin). Berikut penjelasannya.
Muslimah
Jum'at, 14 Agustus 2020 - 13:19 WIB
Perempuan yang memiliki berbagai kriteria kebaikan, cerdas serta mampu membersamai suami dan anak-anaknya menuju surga-Nya Allah Taala, adalah gambaran dari sosok istri idaman yang Anda impikan bukan?
Tips
Jum'at, 09 Agustus 2024 - 15:23 WIB
Baca surat apa saat istri mau melahirkan? Jawabnya adalah Ayat Kursi atau Surat Al-Baqarah ayat 255, surat Al-Araf ayat 54, surat Al-Falaq dan surat An-Nas.
Muslimah
Kamis, 27 Januari 2022 - 07:15 WIB
Jika seorang istri bersikap nusyuz, berarti kehiduapnrumah tangga sedang dalam masalah besar. Dalam suasana seperti itu, suami dituntut harus cerdas dalam mengelola situasi
Muslimah
Jum'at, 23 April 2021 - 09:12 WIB
Seorang suami harus mengetahui bahwa istri adalah amanah yang dibebankan kepadanya, sehingga harus bertakwa kepada Allah Subhanahu wa taala dalam memikul amanah tersebut.
Muslimah
Minggu, 23 Agustus 2020 - 13:08 WIB
Karakter perempuan memang spesial, karena itu diperlukan juga perlakuan yang amat spesial. Dan, sebaik-baik lelaki yang memperlakukan istrinya adalah Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
Muslimah
Sabtu, 17 Oktober 2020 - 17:14 WIB
Islam juga menentukan hak-hak di antara suami dan istri yang dengan menjalankan hak-hak tersebut, maka akan tercapai ketenteraman dan keberlangsungan lembaga.
Muslimah
Kamis, 06 Oktober 2022 - 09:08 WIB
Hubungan suami istri dalam Islam, diberikan hak dan kewajiban yang sama, kecuali satu perkara kelebihan suaminya yakni sebagai penanggung jawab keluarga.
Muslimah
Sabtu, 20 Juni 2020 - 05:56 WIB
Banyak kisah keteladan dari istri-istri para nabi dan rasul yang bisa dijadikan contoh para muslimah masa kini. Istri yang saleha, dermawan, qanaah, setia, sabar, lembut dan selalu bersyukur kepada Allah Taala.
Muslimah
Selasa, 05 September 2023 - 10:24 WIB
Selain kewajiban yang harus dijalankan, ada hak-hak tertentu seorang istri atas diri suaminya. Soal hak-hak istri atas suaminya ditegaskan Allah Subhanhu wa taala dala Al Quran Surat Al Baqarah ayat 228.
Muslimah
Rabu, 30 November 2022 - 22:38 WIB
Sayyidah Aisyah radhiyallahu anha binti Abu Bakar adalah istri baginda Nabi Muhammad SAW yang sangat istimewa. Berikut 5 sifat teladan beliau yang patut ditiru.