10 Dosa Besar Istri Terhadap Suami yang Sering Dianggap Sepele

Kamis, 18 Mei 2023 - 07:01 WIB
Dari Ibnu Mas'ud, Rasulullah SAW bersabda: "Seorang wanita tidak boleh bergaul dengan wanita lain, kemudian menceritakan kepada suaminya keadaan wanita itu, sehingga suaminya seolah-olah melihat keadaan wanita tersebut." (HR Al-Bukhari dan Muslim)

9. Tidak Menolak Ketika Disentuh Laki-laki yang Bukan Mahrom

Seorang istri wajib melindungi dirinya supaya tidak bersentuhan dengan laki-laki lain yang bukan mahrom. Hal ini tertera dalam Al-Qur'an, Allah berfirman: "....Maka wanita-wanita yang shalih itu ialah yang taat lagi memelihara (dirinya dan harta suaminya) di kala suaminya tidak ada sebagaimana Allah telah memeliharanya..." (QS. An-Nisa ayat 34)

10. Mengabaikan Suami Ketika Sakit

Merawat suami yang sakit dapat dilakukan dengan berbagai cara, seperti mengantarkan ke rumah sakit atau memanggil anggota keluarganya. Pentingnya seorang istri untuk merawat suami ketika sakit ini berkaitan dengan firman Allah dalam Surat Al-Baqarah ayat 187: "...Mereka (para istri) adalah pakaian bagi kalian (para suami), dan kalian adalah pakaian bagi mereka..." (QS. Al-Baqarah ayat 187)

Ayat ini menjelaskan bahwa hubungan suami istri harus melekat satu sama lain baik lahir maupun batin. Sehingga bila salah satu dari mereka sakit maka harus saling merawat.

(rhs)
Halaman :
Follow
Hadits of The Day
Dari Handlalah bin Ali bahwa Mihjan bin Al Adra' telah menceritakan kepadanya, Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam masuk ke dalam masjid, lalu beliau mendapati seorang laki-laki membaca tasyahud seusai shalat yang mengucapkan: Allahumma inni as'aluka Ya Allah Al Ahad As Shamad alladzii lam yalid wa lam yuulad walam yakul lahuu kufuwan ahad antaghfira lii dzunuubi innaka antal ghafuurur rakhiim (Ya Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu, Dzat yang Maha Esa, Dzat yang bergantung kepada-Nya segala sesuatu, tiada beranak dan tidak pula diperanakkan dan tidak ada seorangpun yang setara dengan Dia, semoga Engkau mengampuni dosa-dosaku, sesungguhnya Engkau adalah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.  Maka beliau bersabda: Sungguh dosa-dosanya telah di ampuni, Sungguh dosa-dosanya telah di ampuni, Sungguh dosa-dosanya telah di ampuni.

(HR. Sunan Abu Dawud No. 835)
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More