5 Bacaan yang Wajib dalam Sholat, Apa Saja?
Selasa, 28 November 2023 - 20:20 WIB
Artinya: "Segala penghormatan yang penuh berkah, segenap Sholawat yang penuh kesucian, (semuanya) adalah milik Allah. Salam padamu wahai para Nabi, beserta rahmat dan berkah Allah. Salam bagi kami, dan bagi hamba-hamba Allah yang saleh. Aku bersaksi bahwa tiada tuhan selain Allah, dan bahwa Nabi Muhammad adalah utusan Allah."
4. Membaca Sholawat Setelah Tasyahud Awal
Artinya: "Semoga Allah memberikan shalawat bagi junjungan kami, Nabi Muhammad."
5. Mengucap Salam Pertama
Artinya: "Keselamatan dan rahmat Allah (semoga tercurahkan) bagi kalian semua."
Itulah lima bacaan yang wajib dibaca dalam sholat. Semoga bermanfaat.
Wallahu A'lam
4. Membaca Sholawat Setelah Tasyahud Awal
اَلَّلهُمَّ صَلِّ عَلَي سَيِّدِنَا مُحَمّدْ
Artinya: "Semoga Allah memberikan shalawat bagi junjungan kami, Nabi Muhammad."
5. Mengucap Salam Pertama
اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ
Artinya: "Keselamatan dan rahmat Allah (semoga tercurahkan) bagi kalian semua."
Itulah lima bacaan yang wajib dibaca dalam sholat. Semoga bermanfaat.
Wallahu A'lam
(rhs)