5 Hal yang Perlu Diajarkan Kepada Anak

Jum'at, 24 September 2021 - 18:09 WIB
"Ajarilah anak shalat di usia 7 tahun." (HR Tarmidzi).

5. Ajarkan tiga wirid sebelum tidur.

Yakni : 1. Do'a 2. Ayat kursi, agar dijaga dari setan. 3. Tasbih 33, tahmid 33, takbir 34, agar badan selalu kuat.



Begitulah yang ditekankan para ulama dalam mendidik anak. Jika sekadar hanya untuk mendidik anak yang sukses di dunia saja maka orang selain Islam juga bisa, banyak yang sukses di dunia Tapi untuk mendidik anak sukses dunia dan akhirat, perlu orang tua yang fokus dengan pendidikan anak mengajarkan adab, Al-Qu'an, doa doa,. cara sholat, mengaji, dan akhlakul karimah.

Wallahu A'lam
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
(wid)
Halaman :
Hadits of The Day
Dari Al Aswad bin Yazid, dia berkata; Abdullah berkata, Saya pernah mendengar Nabi kalian shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: Barangsiapa menjadikan segala macam keinginannya hanya satu, yaitu keinginan tempat kembali (negeri Akhirat), niscaya Allah subhanahu wa ta'ala akan mencukupkan baginya keinginan dunianya. Dan barangsiapa yang keinginannya beraneka ragam pada urusan dunia, maka Allah subhanahu wa ta'ala tidak akan memperdulikan dimanapun ia binasa.

(HR. Ibnu Majah No. 4096)
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More