10 Keistimewaan Nabi Muhammad SAW dan Fadhilah Bagi yang Menghafalnya

Kamis, 22 September 2022 - 05:10 WIB
٩. كَتْفَاهُ قَدْ عَلَتَا قَوْمًا اِذَا جَلَسُوْا

9. Ketika duduk di majelis dua pundaknya selalu lebih tinggi dari yang lainnya.

١٠. عِنْدَ الوِلاَدَةِ صِفْ يَا ذَا بِمُخْتَتَنِ

10. Dilahirkan ke dunia sudah dalam keadaan berkhitan.

Fadhilah Menghafal 10 Keistimewaan Nabi

Bagi yang menghafal 10 keistimewaan Nabi Muhammad di atas maka ia akan mendapat beberapa fadhilah (keutamaan). Berikut fadhilahnya:

هَذِىْ الخَصَاءِصُ فَاحْفَظْهَا تَكُنْ اَمِنًامِنْ شَرِّ نَارٍ وَسُرَّاقٍ وَمِنْ مِحَنٍ

Artinya: "Ini keistimewaan Nabi Muhammad SAW, maka hafalkanlah olehmu, niscaya engkau akan selamat. Dari musibah kebakaran dan para pencuri serta selamat dari segala macam musibah lainnya." (Maroqil Ubudiyah, Syarah Bidayatul Hidayah)

Wallahu A'lam

(rhs)
Halaman :
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Hadits of The Day
Dari Aisyah radhiyallahu 'anha, dia berkata: Orang yang paling Allah benci adalah orang yang suka membantah dan sengit permusuhannya.

(HR. Bukhari No. 4161)
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More