8 Marga Habib Tertua di Dunia

Selasa, 17 Januari 2023 - 10:16 WIB
loading...
A A A
9. Al Basri (diambil dari nama kota Basrah Irak)

10. Al Babathinah ( karena mempunyai masjid Babathinah dan kebun yang subur yang bernama Babathinah)



11. Al Baiti (nisbat kepada nama desa yang berjarak 10 km dari Tarim Hadramaut)

12. Al Abiedh (sering menekuni puasa hari hari putih, yaitu puasa hari ke 13 sampai 14 bulan Qomariyah)

13. Al Babarik (berasal dari waliyullah Ahmad Babarik bin Abdurrahmanbin Muhammad bin Abdullah)

14. At-Turobi (karena sangat tawdhu dan mengumpamakan dirinya dengan tanah)

15. Al Bajahdab (karena tinggal di desa Jahadabah, Yaman)

16. Jadid (karena keluarganya yang dipimpin oleh Imam Ahmad Al Muhajir hijrah dari Basrah ke Hadramaut)

17. Al Jufri (bermakna banyak yang diantaranya: anak kecil kesayangan yang berbadan gemuk dan kekar dan setelah dewasa ia menjadi ahli dalam bidang ilmu jafar, suatu rumus yang menggunakan huruf dan angka yang ditulis di klit Jafar (anak kambing)

18. Jamalulail (selama hidupnya selalu mengisi malam malam dengan berbagai macam ibadah)

19. Al Bin Jindan (anak cucu dari Syekh Abu Bakar bin Salim)

20. Al Jannah (terkenal dengan ilmu, kemuliaan, dan ibadahnya, selain itu juga karena sering berdoa dan sangat merindukan surga)

21. Al Junaid (Tabarukan kepada Syekh Junaid bin Muhammad, Seorang Sayyid Atthaillah Al Sufiyah yang terkenal)

22. Al Junaid Al Akhdor (sama seperti di atas)

23. Al Hamid (karena orangtuanya menginginkan anaknya menjadi orang yang bersyukur kepada Allah SWT dengan memujinya

24. Al Habsyi (karena sering bepergian ke kota Habasyah (Afrika) dan pernah tinggal selama 20 tahun untuk dakwah)

25. Al Haddad (sering bergaul dengan pandai besi dan sering berada di tempat penempaan besi)



26. Al Banahsan/Al Bahasan ( terdiri dari keluarga Bahasan Al Sakran, Bahasan Faqis, Bahasan At Thowil, Bahasan Jamalullail)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2244 seconds (0.1#10.140)