Topik Terkait: Aktivitas Harian Muslimah (halaman 7)
Muslimah
Senin, 08 April 2024 - 07:41 WIB
Bagi kaum muslimah, agar Idulfitri yang akan kita rayakan ini penuh keberkahan, ada beberapa hal yang harus diperhatikan, atau bahkan kita hindari. Hal apa saja itu?
Muslimah
Sabtu, 06 Agustus 2022 - 09:34 WIB
Selain ada hukum yang mengatur bagaimana ketentuan berpakaian bagi muslimah, ada pula adab dan etika berpakaian yang hendaknya diperhatikan. Nah, selama ini mungkin kita sebagai muslimah sering melewatkan etika dan adab-adab berpakaian ini.
Muslimah
Senin, 02 Oktober 2023 - 09:35 WIB
Sebagai muslimah, sudah sepatutnya kita memahami adab dalam berhias. Adanya adab berhias dalam Islam ini semata-mata untuk memberikan kebaikan sekaligus menunjukkan salah satu karakter atau ciri-ciri beriman kepada Allah.
Muslimah
Selasa, 08 November 2022 - 10:14 WIB
Jilbab atau hijab sebagai busana muslimah, memiliki sejarah yang cukup panjang. Hijab dalam bahasa Arab hijb, bentuk plural-nya hujub, secara bahasa berarti mencegah jangan sampai terjadi, menutup dan menghalangi.
Muslimah
Jum'at, 09 September 2022 - 09:07 WIB
Hari jumat adalah hari istimewa bagi umat Islam, tak terkecuali bagi kalangan muslimah. Karenanya setiap muslim meningkatkan ibadah di hari Jumat melebihi dari hari biasanya.
Muslimah
Minggu, 20 September 2020 - 18:29 WIB
Melaksanakan salat berjamaah di masjid memiliki kedudukan yang tinggi dibanding salat sendiri. Karena keutamaan ini, setiap muslim dianjurkan salat berjamaah di masjid. Namun bagaimana dengan salat kaum perempuan?
Muslimah
Minggu, 15 Mei 2022 - 11:36 WIB
Perempuan muslimah bisa masuk surga lewat pintu mana saja, asalkan memenuhi empat kriteria yang disebut dalam hadis Rasulullah Shallalahu alaihi wa sallam.
Muslimah
Jum'at, 31 Desember 2021 - 14:34 WIB
Bergunjing atau ghibah sudah menjamur di kalangan masyarakat, ironisnya banyak pelakunya adalah kaum wanita. Perbuatan ghibah yang biasanya dengan membicarakan kejelekan-kejelekan orang lain nyatanya sudah dianggap lazim.
Tips
Senin, 24 Juli 2023 - 18:29 WIB
Salah satu contoh suri tauladan Rasulullah yang diajarkan kepada kaum muslim adalah membaca doa-doa harian atau doa setiap akan memulai aktivitas maupun menghadapi suatu kejadian.
Muslimah
Senin, 27 Juni 2022 - 09:38 WIB
Celak digunakan di sekeliling kontur mata untuk menciptakan berbagai efek estetika. Lantas bagaimana hukum memakai celak ini bagi muslimah? Apakah hiasan tersebut bisa menimbulkan tabarruj?
Muslimah
Minggu, 07 Agustus 2022 - 05:15 WIB
Bagi kaum muslimah saat ini, jilbab dan hijab tidak sekadar trend fashion semata. Busana ini sudah menjadi bagian dari pergaulan dan cara hidup seorang perempuan muslimah, sesuai syariat Islam
Muslimah
Jum'at, 08 Juli 2022 - 10:24 WIB
Melaksanakan shalat Idul Adha dianjurkan dihadiri semua kaum muslimin, baik tua, muda, dewasa, anak-anak, laki-laki dan wanita, termasuk wanita yang sedang haid sekalipun.
Muslimah
Minggu, 15 November 2020 - 20:14 WIB
Apabila agama seseorang baik maka Insya Allah akhlaknya juga baik. Selain itu, manfaat beriman kepada Allah SWT juga bisa membuat hati jadi tenang. Perempuan yang mulia dalam islam adalah perempuan muslimah yang saleha.
Muslimah
Sabtu, 27 Agustus 2022 - 09:47 WIB
Kaum muslimah wajib mengetahui kondisi atau perkara-perkara yang mewajibankan mereka melakukan mandi besar (wajib). Kewajiban mandi besar itu antara lain dilandasi dalil dari Al Quran dan hadis Nabi SAW.
Muslimah
Minggu, 02 Agustus 2020 - 06:43 WIB
Saat ini mode busana muslimah sudah sangat beragam. Mencari busana yang syari pun sudah sangat mudah bisa kita dapatkan. Tak jarang busana-busana syari ini dihiasi pula dengan beragam aksesories seperti bordiran, renda, ukiran, motif dan yang sejenisnya.
Muslimah
Rabu, 25 Oktober 2023 - 18:43 WIB
Surat at-Tahrim yang terletak di akhir juz dua puluh delapan. Merupakan surat yang Allah turunkan untuk mengingatkan nabi dan istri-istri nabi yaitu Aisyah dan Hafshah yang cemburu kepada Zainab.
Muslimah
Jum'at, 26 November 2021 - 17:31 WIB
Di era digital saat ini, media sosial sudah menembus batas apa saja. Asal ada subjek dan gadget, maka setiap orang bakal tergoda untuk upload apa saja di sana, tak terkecuali kaum perempuan muslimah
Muslimah
Minggu, 22 November 2020 - 10:32 WIB
Meskipun Islam tidak menjelaskan secara detil model pakaian Islami, tetapi Islam menjelaskan aturan umum dan etika berpakaian yang mesti dipahami dan diamalkan.
Tips
Rabu, 11 Agustus 2021 - 17:27 WIB
Sholat adalah ibadah yang sangat mendasar bagi kaum muslimin. Ibadah ini hukumnya fardhu ain, yaitu tidak boleh ditinggalkan ataupun diwakilkan kepada orang lain.
Muslimah
Jum'at, 12 November 2021 - 06:30 WIB
Seorang muslimah hendaknya meningkatkan ibadah di hari Jumat melebihi dari hari biasanya. Seperti meningkatkan jumlah rakaat sholat sunnah, memperbanyak pemberian sedekah, membaca Al-Quran