Topik Terkait: Amalan Panjang Umur
Tips
Selasa, 29 November 2022 - 23:25 WIB
Rasulullah SAW pernah bersabda, sebaik-baik di antara kalian adalah yang panjang usianya dan paling baik amalannya. Berikut doa panjang umur dan dikaruniai harta yang berkah.
Tips
Rabu, 02 Februari 2022 - 09:10 WIB
Doa panjang umur sangat dianjurkan bagi umar Islam pada bulan Rajab. Doa ini perlu dimohonkan dengan harapan dapat mengalami bulan mulia Syaban dan Ramadhan
Tips
Kamis, 01 Februari 2024 - 07:15 WIB
Umur adalah rahasia Allah SWT, karena itu doa memohon panjang umur di bulan Rajab ini sangat dianjurkan bagi umat Islam dengan harapan hidup bisa sanpai ke bulan mulia Syaban dan Ramadan .
Tausyiah
Kamis, 21 Juli 2022 - 21:48 WIB
Saya pernah berjumpa dengan seorang kakek berumur lebih dari 90 tahun. Kelebihan beliau masih mengenali setiap orang dengan penglihatan jelas dan tidak pakai kacamata.
Hikmah
Selasa, 22 Agustus 2023 - 08:30 WIB
Dalam pandangan syariat, kalimat barakallah fii umrik ini bisa diucapkan kepada siapa pun dengan maksud mendoakan semoga Allah melimpahkan dan memberkahi atas umurmu
Muslimah
Jum'at, 01 Januari 2021 - 07:50 WIB
Berganti tahun, maka jatah umur manusia di dunia akan semakin berkurang. Dan manusia terbaik adalah mereka yang mengisi waktu-waktunya dengan amalan yang mengantarkan kepada kebaikan dunia dan akhiratnya.
Muslimah
Senin, 14 Desember 2020 - 09:19 WIB
Setiap insan dan mahluk yang bernyawa memiliki jatah umur tersendiri. Ada yang umurnya panjang ada yang pendek bahkan umurnya hanya diberi satu detik. Semuanya adalah kuasa Allah Taala
Hikmah
Minggu, 09 April 2023 - 07:49 WIB
Umur manusia pendek dan terbatas, maka dengan karunia Allah yang diberikan kepadanya, ia dapat memperpanjang umurnya dengan melakukan amalan yang mengalir pahalanya (jariyah).
Hikmah
Senin, 09 Oktober 2023 - 12:23 WIB
Semua orang pasti menginginkan usia atau umur yang panjang dan penuh berkah. Nah, dalam Islam ada amalan yang dapat menjadi ikhtiar untuk umur tersebut. Amalan apa saja?
Tips
Selasa, 13 Juni 2023 - 11:28 WIB
Islam menawarkan amalan-amalan yang dapat memperpanjang umur. Ada 4 amal saleh yang manakala ia dilazimi dengan baik, akan berbuah mendapatkan umur panjang, yakni:
Tips
Senin, 04 Desember 2023 - 16:50 WIB
Doa agar diberi umur panjang dan berkah ini, hendaknya diamalkan setiap muslim. Karena memiliki umur panjang adalah impian setiap umat manusia.
Tausiyah
Jum'at, 31 Januari 2020 - 07:00 WIB
Ustaz Yakub Amin mengulas 7 amalan harian Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam (SAW) saat kajian bakda Subuh di Masjid Permata Qalbu, Pos Pengumben, Jakarta Barat.
Tausyiah
Rabu, 28 Juni 2023 - 22:44 WIB
Berikut Amalan-amalan sunnah yang dianjurkan pada Hari Raya Iduladha bertabur pahala. Iduladha 10 Dzulhijjah 1444 H tahun ini bertepatan Kamis 29 Juni 2023.
Tausiyah
Jum'at, 15 November 2019 - 14:44 WIB
Ustaz Maulana Ahmad Faisal merangkum 40 hadis Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) tentang amalan ringan berpahala besar.
Tausyiah
Kamis, 03 Juni 2021 - 15:05 WIB
Syekh Ali Jumah dan Syekh Yusri Rusydi menjelaskan Hadis 40 Amalan, paling tinggi Manihatul Anzi karangan Syekh Maulana Syekh Abdullah Al-Ghumari. Berikut amalannya.
Tausyiah
Jum'at, 28 Januari 2022 - 08:45 WIB
Surat Yasin ayat 68 berisi perintah Allah bagi kita untuk merenungi perubahan manusia dalam siklus umurnya. Panjangnya umur menjadi tidak berharga jika tidak digunakan untuk kebaikan.
Tips
Rabu, 17 Mei 2023 - 10:24 WIB
Ada amalan yang ringan namun berpahala besar sebelum memulai aktivitas harian kita, yang sayang kalau dilewatkan begitu saja.
Tips
Selasa, 17 Mei 2022 - 12:31 WIB
Amalan penarik rezeki atau pembuka pintu rezeki, banyak kita temukan di dalam Al-Quran maupun Hadis Nabi. Dalam Al-Quran, Allah Taala menegaskan dalam firman-Nya bahwa Dia adalah Zat yang Maha Pengasih dan Pemberi rezeki.
Tausyiah
Jum'at, 03 September 2021 - 05:10 WIB
Bagi umat Islam, Jumat adalah hari yang agung karena di dalamnya bertabur pahala dan keberkahan. Berikut 7 amalan Hari Jumat yang memiliki faedah besar.
Tips
Kamis, 08 Juli 2021 - 10:00 WIB
Amalan sunah dalam wudhu adalah amalan yang apabila seseorang melakukannya maka ia akan mendapatkan pahala lebih dari sekadar melakukan fardhu-fardhu wudhu saja.