Topik Terkait: Bacaan Dan Terjemah Ayat Kursi (halaman 14)
Tips
Senin, 12 Juni 2023 - 16:45 WIB
Surat Al-Fatihah lengkap Arab latin dan terjemahan ayat 1-7 termasuk surat yang wajib dihafal kaum muslim. Sebab, membaca Surat Al-Fatihah merupakan salah satu syarat sahnya sholat.
Tips
Jum'at, 15 Oktober 2021 - 16:50 WIB
Ada kepercayaan di kalangan muslim bahwa Surat Al Hajj Ayat 27 jika diamalkan dengan benar bisa memudahkan jodoh bagi perempuan. Selain itu juga ada sejumlah ayat yang memiliki keistimewaan seperti itu.
Muslimah
Rabu, 24 Juli 2024 - 14:29 WIB
Menjadi istri saleha adalah dambaan setiap muslimah dan tentu saja yang diinginkan para lelaki muslim. Bagaimana kriteria dan defisi istri saleha ini dalam Al-Quran?
Tausiyah
Minggu, 10 Juni 2018 - 22:14 WIB
Setiap mendirikan salat kita dianjurkan membaca surah atau ayat-ayat Alquran setelah membaca Al-Fatihah. Berikut penjelasan Ustaz Abdul Somad tentang kesunnahan bacaan yang diajarkan Rasululah SAW.
Tausyiah
Sabtu, 25 Juni 2022 - 15:03 WIB
Perintah bertasbih pada waktu petang dan pagi disampaikan Allah dalam Al-Quran. Bertasbih artinya mengagungkan Allah dan memuji-Nya dengan kalimat agung seperti SUBHANALLAH.
Tips
Jum'at, 24 Maret 2023 - 15:00 WIB
Berdoa saat buka puasa Ramadan merupakan waktu mustajab dikabulkannya doa dan hajat. Berikut bacaan zikir dan doa buka puasa lengkap Arab, latin dan keutamaannya.
Hikmah
Senin, 21 Agustus 2023 - 16:51 WIB
Surat Nuh ayat 1 sampai 4, misalnya, dapat dijadikan doa atau wasilah ketika menghadapi orang yang berbuat zalim. Adapun caranya yaitu dengan membaca bagian dari ayat tersebut..
Hikmah
Sabtu, 15 Juli 2023 - 02:00 WIB
Apabila seseorang sedang dilema atas sesuatu, apakah itu benar atau salah, asli atau palsu, maka hendaklah ia membaca Surat An-Naml ayat 93 sebagai berikut.
Tausyiah
Kamis, 11 Juni 2020 - 16:59 WIB
Dai lulusan Al-Azhar Kairo Ustaz Muchlis Al-Mughni mengajarkan sebuah ayat untuk meredam kejahatan nafsu. Ayat ini bisa dibaca kapan saja dengan tetap memohon pertolongan Allah Taala
Tausyiah
Kamis, 09 November 2023 - 11:18 WIB
Banyak keajaiban dan manfaat bila kita mengamalkan bacaan Asmaul Husna dalam kehidupan sehari-hari. Asmaul husna adalah nama-nama Allah atau sifat-sifat Allah. Apa saja keajaibannya?
Tips
Selasa, 23 April 2024 - 17:05 WIB
Contoh bacaan izhar ini perlu dipahami oleh setiap muslim supaya ketika membaca Al Quran mengetahui mana bagian yang harus dibaca jelas. Apa saja contohnya?
Tips
Kamis, 27 Juli 2023 - 11:43 WIB
Khusus keistimewaan surah Shad, barangsiapa banyak membaca ayat ke-42 dari surah Shad saat dia akan menggali sumur maka dia akan mendapatkan sumber air yang bagus.
Tausyiah
Kamis, 12 Mei 2022 - 18:06 WIB
Setiap manusia tentu tidak luput dari salah, kelalaian, dan perbuatan dosa. Berikut ini doa-doa taubat yang diajarkan Baginda Rasulullah shallallahu alaihi wasallam.
Tips
Minggu, 26 Maret 2023 - 19:26 WIB
Doa Kamilin merupakan doa yang biasa dibaca umat muslim setelah sholat Tarawih. Nama Kamilin sendiri diambil dari kalimat pembuka doa ini yang artinya keimanan yang sempurna.
Tips
Senin, 18 Maret 2024 - 15:26 WIB
Bacaan surat Yasin dan tahlil lengkap dengan doa arwah ini, penting diketahui dan dipahami untuk mendoakan para ulama, guru dan orang-orang yang sudah meninggal lainnya.
Tips
Kamis, 18 April 2024 - 18:43 WIB
Contoh bacaan idgham mutamatsilain penting diketahui mereka yang sedang belajar memperdalam ilmu tajwid agar bisa membaca Al Quran dengan baik dan benar.
Dunia Islam
Senin, 22 Mei 2023 - 16:37 WIB
Kalimat Talbiyah ini sering kita dengar ketika musim Haji di bulan Duzhijjah. Labbaika, Allahumma Labbaika..... Salah satu keutamaan kalimat ini mengandung pujian kepada Allah.
Tausyiah
Selasa, 05 Maret 2024 - 13:38 WIB
Selama sebulan penuh, bagi seorang muslim kewajiban berpuasa Ramadan harus dijalankan dengan baik dan benar. Untuk itu, umat Muslim perlu memahami ayat-ayat Al Quran yang memerintahkan kewajiban puasa Ramadan ini.
Tips
Sabtu, 22 Juli 2023 - 14:41 WIB
Contoh bacaan idgham bighunnah dalam Al-Quran penting untuk diketahui umat Islam. Dengan memahaminya bacaan Al-Quran akan semakin benar, baik, dan tartil.
Tausyiah
Selasa, 22 Desember 2020 - 06:43 WIB
Istighfar yang diterima oleh Allah SWT harus memenuhi syarat-syarat dan etikanya. Berikut delapan syarat sebagaimana dikatakan oleh Syaikh Yusuf Al-Qardhawi.