Topik Terkait: Cara Mengurus Jenazah (halaman 2)

  • Dua Cara Menjawab Adzan yang Jarang Diketahui
    Tips
    Rabu, 06 September 2023 - 13:03 WIB
    Menjawab Adzan termasuk perkara yang sangat dianjurkan dalam Islam. Ada dua cara menjawab panggilan Adzan sebagaimana dijelaskan oleh para Ulama.
  • Cara Tayamum di Pesawat untuk Jamaah Haji 2023 Selama Perjalanan
    Tips
    Selasa, 30 Mei 2023 - 15:22 WIB
    Cara tayamum di pesawat bisa dilakukan oleh jamaah haji 2023 Indonesia yang berada dalam perjalanan. Tayamum bisa menjadi alternatif jika persediaan air tidak mencukupi.
  • Tata Cara Wudu yang Benar Menurut Al-Quran dan Sunnah
    Tips
    Rabu, 13 September 2023 - 13:31 WIB
    Tata cara wudu yang benar menurut Al-Quran dan Sunnah ini perlu diketahui oleh setiap muslim. Wudu yang sempurna akan membuat kita beribadah lebih khusyu. Berikut ini kami ulas tata cara berwudhu yang benar.
  • Bacaan Sholat Jenazah Lengkap Arab, Latin dan Niat
    Tausyiah
    Jum'at, 21 Juli 2023 - 20:43 WIB
    Bacaan sholat jenazah lengkap Arab, latin dan niatnya termasuk informasi penting bagi umat Islam. Seperti diketahui, melaksanakan sholat jenazah hukumnya fardhu kifayah.
  • Pengertian Kalkulator Zakat Penghasilan dan Cara Menghitungnya
    Tips
    Rabu, 18 Januari 2023 - 14:23 WIB
    Kalkulator zakat penghasilan merupakan layanan yang disediakan oleh Badan Amil Zakat Nasional untuk menghitung jumlah zakat yang harus dikeluarkan oleh umat Islam.
  • Tata Cara Sujud Sahwi, Lengkap Bacaan dan Waktunya
    Tips
    Kamis, 08 Desember 2022 - 21:04 WIB
    Sujud Sahwi merupakan ibadah yang disunnahkan apabila seseorang ragu atau lupa dalam gerakan sholat. Terdapat beberapa riwayat yang menjelaskan tentang tata cara sujud sahwi ini.
  • Cara Menyucikan Najis-Najis Sesuai Petunjuk Dalil
    Tips
    Senin, 18 Desember 2023 - 11:05 WIB
    Dalam Islam, najis adalah semua benda yang dihukumi kotor oleh syariat seperti bangkai,darah, nanah, kotoran dan sebagainya. Lantas bagaimana cara menyucikan najis tersebut berdasarkan dalil?
  • Bolehkah Menghadiahi Salat untuk Jenazah?
    Hikmah
    Selasa, 29 Agustus 2023 - 10:44 WIB
    Bolehkah seseorang menghadiahi salat untuk orang yang meninggal atau jenazah? Bagaimana hukum dan dalilinya, serta penjelasannya dalam Islam?
  • Cara Tayamum di Bis Beserta Niat dan Syaratnya
    Tips
    Kamis, 07 September 2023 - 18:06 WIB
    Cara tayamum di bis ini penting diketahui muslim yang tengah melakukan perjalanan jauh. Karena bersuci menjadi hal yang tak bisa dipisahkan dari setiap muslim.
  • Tata Cara Salat Iduladha Lengkap dengan Niatnya
    Tips
    Rabu, 17 Mei 2023 - 11:03 WIB
    Tata cara salat Iduladha dan bacaannya ini penting diketahui kaum muslim yang sebentar lagi akan memasuki bulan Dzulhijjah atau bulan haji ini.
  • Tiga Cara Meningkatkan Ketakwaan kepada Allah Taala
    Tips
    Jum'at, 30 Juli 2021 - 07:11 WIB
    Seorang muslim sejatinya diperintahkan untuk selalu meningkatkan ketakwaan kepada Allah subhanahu wataala dengan sebaik-baiknya takwa. Sehingga kita akan mendapatkan jaminan kebahagiaan dan keselamatan di dunia dan di akhirat.
  • Dia Abdul Kabah yang Mengurus Masalah Penebusan Darah
    Hikmah
    Kamis, 09 Juli 2020 - 09:34 WIB
    Suatu hari Abu Bakar datang bersama sahabat-sahabatnya lalu Rasulullah berkata: Barang siapa ingin melihat orang yang dibebaskan dari neraka lihatlah ini.
  • Cara Tayamum di Mobil, Syarat dan Bacaan Niatnya
    Tips
    Rabu, 06 September 2023 - 21:22 WIB
    Cara tayamum di mobil penting diketahui umat Islam yang melakukan perjalanan jauh. Tayamum adalah pengganti wudhu jika tidak menemukan air suci.
  • Membedakan Jenis  Najis dan Cara Membersihkannya
    Muslimah
    Jum'at, 20 November 2020 - 17:57 WIB
    Sebagai muslim, jangan sampai karena tidak tahu, lantas menganggap kotoran biasa menjadi najis, atau menganggap sepele hal yang sebenarnya najis menurut syariat islam.
  • Tata Cara Sholat Tarawih 11 Rakaat dan Witir Lengkap dengan Niat
    Tips
    Kamis, 23 Maret 2023 - 23:35 WIB
    Tata cara sholat tarawih 11 rakaat beserta witir menjadi informasi penting yang perlu diketahui umat muslim. Sholat tarawih merupakan amalan yang dianjurkan pada malam Ramadan.
  • Tata Cara Sholat Jenazah, Hukum dan Rukun-Rukunnya
    Tips
    Selasa, 03 Agustus 2021 - 05:00 WIB
    Tata cara sholat jenazah secara teknis berbeda dari tata cara sholat pada umumnya, lantaran tak menggunakan gerakan ruku, itidal, dan sujud. Berikut 7 rukun sholat jenazah.
  • Cara Berbagi Sedekah dengan Mudah
    Tips
    Rabu, 21 April 2021 - 14:34 WIB
    Bersedekah di bulan Ramadhan dijanjikan Allah Subhanahu wa taala dapat pahala yang berlipat-lipat. Sedekahnya bisa dilakukan melalui berbagai macam cara, dan yang terpenting niat untuk sedekah itu sendiri harus tulus dan ikhlas.
  • Inilah Cara Berdakwah Muslimah Sesuai Tuntunan Rasulullah SAW
    Muslimah
    Kamis, 02 Februari 2023 - 10:09 WIB
    Cara berdakwah kaum muslimah hendaknya meniru cara Rasulullah Shallahualaihi wa Sallam, yakni dengan sikap yang lemah lembut namun tetap tegas.
  • Pahala Besar Sholat Jenazah dan Niat Menyalatkan Mayit
    Tips
    Selasa, 20 September 2022 - 10:56 WIB
    Melakukan sholat jenazah mendapatkan pahala yang sangat besar. Sebab sholat jenazah hukumnya fardhu kifayah berdasarkan keumuman perintah Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam untuk menyalati jenazah seorang muslim.
  • Ittiba Rasulullah SAW, Potret Terbaik Cara Mendidik Anak
    Muslimah
    Selasa, 21 Juni 2022 - 13:46 WIB
    Di sela-sela kesibukannya, Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam ternyata seorang yang bertanggung jawab dan penuh perhatian kepada keluarga , kepada anak-istri, cucu, bahkan anak-anak di sekitarnya