Topik Terkait: Curah Hujan (halaman 2)

  • Badai dan Petir Bakal Landa Arab Saudi, Makkah Hujan
    Dunia Islam
    Minggu, 21 Mei 2023 - 10:16 WIB
    Musim haji segera tiba. Indonesia telah memberangkatkan petugas haji sebanyak 489 orang ke Tanah Suci. Lalu, bagaimana kondisi cuaca di Arab Saudi?
  • Sayyidah Aisyah Bilang Wajah Rasulullah SAW Murung ketika Melihat Mendung di Langit
    Tausyiah
    Kamis, 10 Februari 2022 - 09:22 WIB
    Sayyidah Aisyah ra mengatakan apabila Rasulullah SAW melihat awan mendung di atas langit atau angin yang bertiup cukup kencang maka akan terlihat kemurungan di wajahnya.
  • Doa Turun Hujan dan Beberapa Hikmahnya
    Hikmah
    Senin, 18 Juli 2022 - 08:05 WIB
    Doa turun hujan dan beberapa hikmahnya perlu diketahui umat muslim. Rasulullah SAW ketika melihat mendung pertanda akan turunnya hujan, Beliau berdoa dengan kalimat berikut.
  • Adab dan Doa saat Terjadinya Hujan
    Tips
    Rabu, 01 Mei 2024 - 17:17 WIB
    Di musim hujan, biasanya kita akrab dengan yang namanya petir, gemuruh, guntur atau kilat. Di antara adab saat musim hujan dilarang untuk mencela hujan.
  • Doa Agar Dilindungi Saat Angin Kencang
    Tausyiah
    Selasa, 21 Desember 2021 - 23:47 WIB
    Di musim penghujan saat ini sering disertai dengan angin kencang hingga puting beliung. Berikut doa yang diajarkan Rasulullah agar dilindungi saat angin kencang.
  • Fenomena Kilat: Malaikat Pengoyak Awan, Kecepatannya Capai 150.000 Km/Detik
    Hikmah
    Kamis, 20 Januari 2022 - 05:10 WIB
    Fenomena petir dan kilat yang memecah udara sering kita saksika di musim penghujan. Inilah salah satu kekuasaan Allah yang menimbulkan kekalutan dan harapan bagi manusia.
  • Begini Lafadz Azan saat Terjadi Hujan Badai, Sudah Tahu?
    Tausyiah
    Minggu, 21 April 2024 - 09:52 WIB
    Lafadz azan saat hujan badai melanda penting diketahui umat Muslim. Jika dibandingkan dengan azan biasa, ada sedikit perbedaan dalam bacaannya.
  • Alhamdulillah, Hujan Guyur Bandara Madinah Sambut Kedatangan Jemaah Haji Indonesia
    Dunia Islam
    Kamis, 25 Mei 2023 - 14:57 WIB
    Hujan deras mengguyur kawasan Bandara Internasional Pangeran Amir Mohammad Bin Abdul Aziz (AMAA) Madinah, Rabu (24/5/2023) malam.
  • Fenomena Hujan Es, Begini Penjelasan Al-Quran dan Sains
    Hikmah
    Rabu, 23 Februari 2022 - 08:23 WIB
    Fenomena hujan es yang terjadi di beberapa wilayah Indonesia menarik untuk dikaji. Hujan es termasuk salah satu tanda-tanda kebesaran Allah Taala.
  • Salat Istisqa dan Tata Caranya agar Hujan Segera Turun
    Tips
    Senin, 21 Agustus 2023 - 08:20 WIB
    Cuaca panas dan kemarau tengah dirasakan sebagian wilayah Indonesia, karenanya salat istisqa atau salat meminta segera turun hujan penting diketahui umat Muslim berikut tata caranya.
  • 5 Hal yang Disunnahkan Saat Hujan Turun
    Tausyiah
    Minggu, 28 Januari 2024 - 15:42 WIB
    Saat ini, hampir setiap hari hujan turun dan mulai membasahi daerah dan lingkungan sekitar kita. Hujan adalah air yang diturunkan dari langit dan penuh keberkahan .
  • Hujan Deras Tak Halangi Jemaah Haji Indonesia Ibadah Arbain di Masjid Nabawi
    Dunia Islam
    Kamis, 25 Mei 2023 - 23:45 WIB
    Hujan deras disertai petir dan angin kencang mengguyur Masjid Nabawi, tidak menyurutkan antusiasme jemaah haji Indonesia untuk melaksanakan ibadah arbain.
  • Doa dan Amalan di Musim Hujan
    Hikmah
    Rabu, 18 Desember 2019 - 19:55 WIB
    Hujan adalah salah satu karunia besar Allah Taala untuk kehidupan manusia dan makhluk-Nya. Berikut amalan yang diajarkan Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW).
  • Doa Ketika Melihat Awan Hitam Tebal dan Angin Kencang
    Tips
    Sabtu, 04 November 2023 - 14:35 WIB
    Doa ketika melihat awan hitam tebal (mendung) dan angin kencang bisa diamalkan melihat kondisi cuaca saat ini. Musim penghujan, sepertinya sudah mulai datang.
  • Najiskah Jilbab Terkena Lumpur atau Tanah?
    Muslimah
    Minggu, 06 Desember 2020 - 08:46 WIB
    Jika badan najis maka disucikannya dengan berwudhu atau membersihkan badan yang terkena najis. Sedangkan jika najisnya ada di pakaian, maka pakaian wajib di cuci atau dibasuh dengan air
  • Wabah Covis-19 di Saat Bulan Haram, Siklus Semesta Alam?
    Hikmah
    Rabu, 25 Maret 2020 - 07:30 WIB
    Sangat penting dipahami bahwa wabah penyakit, termasuk COVID-19, adalah suatu fenomena alam biasa. Tidak perlu panik, tetapi perlu kewaspadaan tinggi
  • Hati-hati Perkara Hujan Bisa Membuat Seseorang Jadi Musyrik
    Tausyiah
    Jum'at, 25 Maret 2022 - 17:02 WIB
    Umat Islam hendaknya hati-hati dengan perkara syirik. Salah satu bentuk kesyirikan ialah meyakini sesuatu termasuk perkara turunnya hujan disebabkan oleh bintang ini dan itu.
  • Tata Cara Salat Istisqa Lengkap dengan Waktu Pelaksanaannya
    Tausyiah
    Selasa, 13 Juni 2023 - 12:10 WIB
    Tata cara salat Istisqo ini penting diketahui umat muslim, terutama di kala sudah memasuki musim kemarau. Salat Istisqo sendiri merupakan salat yang disyariatkan karena hujan tidak turun-turun serta dilanda kekeringan.
  • Agar Hujan Menjadi Berkah, Amalkan 5 Sunnah Rasulullah Ini
    Tips
    Senin, 18 Oktober 2021 - 10:20 WIB
    Saat ini, sebagian wilayah Indonesia sudah memasuki musim hujan,. Agar air yang diturunkan dari langit ini penuh keberkahan ada amalan-amalan saat turun hujan yang ternyata sering kita abaikan.
  • Kiamat Sudah Dekat: Kabar Terbaru dari Makkah di Jazirah Arab
    Hikmah
    Sabtu, 01 Mei 2021 - 16:57 WIB
    Negeri-negeri Arab akan dilimpahi dengan air yang banyak, sehingga menjadi beberapa sungai, tumbuh di atasnya berbagai macam tumbuhan sehingga menjadi padang rumput, kebun-kebun, dan hutan-hutan