Topik Terkait: Doa Agar Pintar Dalam Semua Pelajaran (halaman 15)
Tips
Jum'at, 30 September 2022 - 17:16 WIB
Bacaan doa setelah sholat Tahajud merupakan amalan yang dibaca setelah zikir usai menunaikan sholat sunnah tersebut. Sholat Tahajud sendiri adalah ibadah qiyamullail yang dilakukan secara khusus setelah tidur.
Tips
Senin, 23 Oktober 2023 - 13:14 WIB
Doa dan zikir setelah salat Witir merupakan amalan yang sangat dianjurkan. Meski hukumnya sunnah muakkad, salat Witir ini tidak pernah ditinggalkan Nabi Muhammad shollallahu alaihi wasallam.
Tips
Rabu, 17 Mei 2023 - 17:42 WIB
Berikut doa yang dapat diamalkan ibu hamil untuk mendoakan janin atau bayi dalam kandungan. Doa ini dapat dibaca kapan saja dan lebih afdhol dibaca setelah salat fardhu lima waktu.
Tips
Jum'at, 21 Januari 2022 - 08:51 WIB
Kewajiban seorang muslim adalah untuk senantiasa beribadah kepada Allah Subhanahu wa taala. Melaksanakan sholat fardu lima waktu, ditambah puasa Ramadhan dan ibadah-ibadah lainnya yang dicontohkan Rasulullah
Tips
Minggu, 16 Oktober 2022 - 14:50 WIB
Berdoa atau memanjatkan doa agar selalu rendah hati dan dijauhkan dari sifat sombong sangat dianjurkan dalam Islam. Karena sifat sombong adalah penyakit hati yang harus dihindari bahkan dijauhi oleh seorang muslim yang bertakwa.
Tausyiah
Kamis, 24 Maret 2022 - 21:51 WIB
Sebagai mukmin kita patut husnuzhan bahwa Allah mengabulkan semua doa. Akan tetapi, perlu diketahui ada beberapa faktor penyebab doa tidak kunjung dikabulkan.
Tips
Sabtu, 02 Desember 2023 - 08:12 WIB
Doa memohon pertolongan Allah Subhanhu wa taala saat keadaan terdesak ini penting diketahui. Sebab, doa ini adalah doa yang dibaca oleh Rasulullah yang pada saat itu kedatangan tamu.
Tips
Sabtu, 25 Juni 2022 - 18:50 WIB
Dalam Islam, kita dianjurkan untuk selalu berdoa dan berzikir kepada Allah Subhanahu wa taala. Namun, manakah yang lebih afdhal, doa atau zikir?
Tips
Kamis, 13 Oktober 2022 - 14:20 WIB
Doa memohon panjang umur ini bisa diamalkan setiap muslim yang menginginkan umur panjang, berkah, dan bermanfaat baik didunia maupun di akhirat. Meskipun kita tahu, soal umur hanya Allah Taala yang menentukan.
Tips
Rabu, 13 September 2023 - 23:52 WIB
Keutamaan membaca doa masuk rumah ini dapat melancarkan rezeki dan menjadi perisai dari gangguan setan. Berikut doa dan amalannya.
Tips
Minggu, 23 Juni 2024 - 12:59 WIB
Salah satu doa favorit yang bisa kita amalkan adalah doa Nabi Ibrahim Alaihissalam ini. Doa tersebut merupakan doa yang dipanjatkan Nabi Ibrahim setelah selesai membangun Kakbah di Tanah Suci, Makkah. Bagaimana lafaz doanya?
Tips
Senin, 14 Agustus 2023 - 18:37 WIB
Sombong adalah penyakit hati yang sangat dimurkai Allah Subhanahu wa taala. Karena itu, kita harus selalu memohon agar dijauhkan dari sifat tersebut.
Tips
Jum'at, 10 Maret 2023 - 21:37 WIB
Adab ziarah kubur penting diketahui umat muslim yang hendak ke pekuburan. Ziarah kubur merupakan hal yang disunnahkan dalam Islam. Berikut adab dan doa ketika ziarah kubur.
Muslimah
Selasa, 01 Agustus 2023 - 11:22 WIB
Doa seorang istri untuk suami dan anak-anaknya termasuk doa yang mustajab. Doa ini dianjurkan diamalkan oleh para istri, agar keluarganya mendapat curahan rahmat dari Allah.
Tips
Minggu, 23 Juli 2023 - 20:47 WIB
Doa pembuka dan penutup acara berikut dapat dipraktikkan dalam berbagai hajatan termasuk pengajian, syukuran, halaqah, seminar, atau pertemuan resmi lainnya.
Hikmah
Kamis, 14 November 2024 - 09:27 WIB
Tak hanya sebagai adab saat berpakaian, berdoa saat mengenakan pakaian juga memiliki beberapa manfaat . Untuk itu, jangan lupa kita mengamalkan doa saat mengenakan pakaian ini.
Hikmah
Rabu, 18 Desember 2019 - 19:55 WIB
Hujan adalah salah satu karunia besar Allah Taala untuk kehidupan manusia dan makhluk-Nya. Berikut amalan yang diajarkan Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW).
Tips
Senin, 29 Mei 2023 - 08:34 WIB
Umar bin Khattab senantiasa berdoa agar selamat dan terhindar dari fitnah dan aib: Rodhinaa billahi robban wa bil islaami diinan wa bi muhammadin rosulan, nauudzu billaahi min suu-il fitani.
Tips
Kamis, 25 Mei 2023 - 12:23 WIB
Selain berdoa untuk kesembuhan diri sendiri, ada beberapa riwayat yang menjelaskan doa-doa Raslullh Shallallahu alaihi wa sallam bagi orang sakit.
Tips
Selasa, 19 September 2023 - 15:11 WIB
Pada saat kita merasa sakit kepala, baik karena pusing atau demam atau lainnya, maka sebaiknya kita membaca doa yang telah diajarkan oleh Nabi SAW kepada para sahabatnya.